Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Hadir di Tengah Warga Desa Nifuboke, Dengarkan Keluh Kesah dan Berikan Imbauan Kamtibmas

Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Hadir di Tengah Warga Desa Nifuboke, Dengarkan Keluh Kesah dan Berikan Imbauan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Lukman, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Nduaria, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, pada Kamis (1/10/2025).

Kegiatan dimulai pukul 09.12 WITA hingga selesai, dengan tujuan mendengar langsung aspirasi serta keluhan masyarakat setempat, sekaligus memberikan imbauan terkait kondisi cuaca yang tidak menentu akhir-akhir ini.

Dalam kegiatan tersebut, Serda Lukman menyampaikan pentingnya kewaspadaan masyarakat terhadap potensi bencana alam yang dapat terjadi sewaktu-waktu. Ia juga menegaskan komitmen TNI AD, khususnya Babinsa, dalam mendampingi masyarakat dan menjadi penghubung antara warga dengan pemerintah.

“Kami hadir untuk mendengarkan dan mencari solusi bersama terhadap berbagai persoalan yang terjadi di masyarakat. Kehadiran TNI, khususnya Babinsa, adalah sebagai sahabat rakyat,” ujar Serda Lukman.

Antusiasme masyarakat Desa Nduaria terlihat dari sambutan hangat serta partisipasi aktif mereka dalam dialog bersama Babinsa. Warga menyampaikan sejumlah permasalahan, yang selanjutnya akan dikoordinasikan dengan pemerintah desa dan instansi terkait.

Kegiatan Komsos dan Pamwil ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai ujung tombak TNI AD dalam menjaga stabilitas dan keamanan wilayah.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan sinergi antara TNI dan masyarakat semakin erat, serta terciptanya kondisi wilayah yang aman, nyaman, dan kondusif.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Rutin Koramil 1628-01/Taliwang Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat

    Patroli Rutin Koramil 1628-01/Taliwang Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan patroli malam di wilayah binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin malam, (15/12/2025), sekitar pukul 21.00 WITA. Patroli dipimpin oleh personel piket Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Fansuri, dengan menyasar sejumlah titik di seputaran wilayah Koramil Taliwang. Selain melakukan pemantauan situasi, patroli juga […]

  • TNI Bersinergi Dengan Aparat Desa dan Tokoh Masyarakat Dalam Patroli Siskamling

    TNI Bersinergi Dengan Aparat Desa dan Tokoh Masyarakat Dalam Patroli Siskamling

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sape _ Kegiatan Patroli Siskamling yang dilaksanakan pada hari Kamis, tanggal 08 Januari 2026 di wilayah Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu oleh Serka Jamaluddin, Babinsa Desa Sangga beserta satu anggota. Kegiatan ini diikuti oleh anggota Koramil sebanyak 2 orang, aparat desa 3 orang, serta masyarakat hadir dalam jumlah 8 orang termasuk tokoh pemuda dan tokoh […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Sinergikan Tugas TNI dengan Program Pembangunan di Wilayah

    Babinsa Kodim 1602/Ende Sinergikan Tugas TNI dengan Program Pembangunan di Wilayah

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Kodim 1602/Ende menggelar apel pagi pada Rabu, 3 September 2025, bertempat di Lapangan Apel Makodim 1602/Ende yang berlokasi di Jalan Kartini, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dimulai tepat pukul 07.00 WITA. Apel pagi tersebut dipimpin langsung oleh Pasi Ops Kodim 1602/Ende, Letda Inf Muhammad Nasir. Kegiatan apel ini menjadi momen […]

  • Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Ringankan Beban Warga Lewat Gotong Royong

    Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Ringankan Beban Warga Lewat Gotong Royong

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Gusti Kade Arta, turut membantu warga yang sedang membangun rumah di Desa Hobawawi, Kecamatan Wanukaka, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (27/8/2025). Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat. Dengan terjun langsung membantu pekerjaan pembangunan rumah warga, Babinsa menunjukkan kepedulian sekaligus mempererat […]

  • Pemantauan Wilayah Babinsa Jadi Ruang Aspirasi Warga Biboki Anleu

    Pemantauan Wilayah Babinsa Jadi Ruang Aspirasi Warga Biboki Anleu

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Minggu, 23 November 2025, Babinsa Desa Kotafoun Sertu Mario Dearaujo dari Koramil 1618-06/Bian melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus duduk bersama masyarakat di Desa Kotafoun, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kehadiran Babinsa ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial untuk memastikan kondisi wilayah tetap aman, tertib, dan kondusif. Dalam kesempatan tersebut, Sertu […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Hadir dalam Pengamanan Kunjungan Uskup Agung Ende

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Hadir dalam Pengamanan Kunjungan Uskup Agung Ende

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende, Wolojita – Yang Mulia Uskup Agung Ende, Mgr. Paulus Budi Kleden, SVD, melaksanakan kunjungan pastoral di Paroki St. Theresia dari Kanak-Kanak Yesus Nggela, Desa Nggela, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, pada Kamis, 25 Desember 2025, pukul 16.30 WITA. Kunjungan tersebut disambut dengan penuh sukacita oleh umat dan masyarakat setempat. Dalam rangka memastikan kelancaran dan keamanan […]

expand_less