Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Terdepan, Babinsa Koramil 1602-01 Sambangi Masyarakat Sopir Truk

TNI Terdepan, Babinsa Koramil 1602-01 Sambangi Masyarakat Sopir Truk

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
  • visibility 15
  • comment 0 komentar

Ende — Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Ersan, menggelar kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) bersama sopir truk dan masyarakat di Jalan Imam Bonjol, Lingkungan Ndao, Kelurahan Kota Ratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Selasa (30/8/2025).

Dalam kegiatan yang dimulai pukul 09.30 WITA tersebut, Babinsa memberikan himbauan kepada sopir truk untuk selalu berhati-hati selama perjalanan. Selain itu, Babinsa juga mengajak masyarakat setempat untuk tetap waspada dan menjaga keamanan serta ketertiban lingkungan.

Sebanyak tujuh warga hadir dan aktif berpartisipasi dalam kegiatan yang berjalan dengan aman, tertib, dan lancar tersebut. Kehadiran Babinsa disambut positif oleh masyarakat yang mengapresiasi perhatian TNI dalam menjaga stabilitas wilayah.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil TNI AD sebagai garda terdepan dalam menjaga keamanan dan mendukung kesejahteraan masyarakat di wilayah binaan.

(penulis: Timpendim1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pantau Kunjungan Wisatawan, Pawas Bersama Anggota Sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

    Pantau Kunjungan Wisatawan, Pawas Bersama Anggota Sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Bangli, Polsek Bangli, – Pantau kunjungan wisatawan dan memastikan keamanan dari berbagai gangguan kamtibmas, anggota Polsek Bangli Polres Bangli meningkatkan KRYD melalui patroli ke berbagai tempat wisata yang berada di daerah kecamatan Bangli. Terkait dengan hal tersebut Pawas Ipda I Ketut Wira didampingi Padal bersama anggota tingkatkan KRYD melalui patroli dialogis untuk […]

  • Babinsa Ranggo Perkuat Silaturahmi dan Jaga Kondusifitas Desa

    Babinsa Ranggo Perkuat Silaturahmi dan Jaga Kondusifitas Desa

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Desa Ranggo, Koramil 1614-03/Hu’u, Serka Rusli, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Kepala Desa Ranggo, perwakilan FKPPI, dan Kepala Dusun Ladore di Dusun Ladore, Desa Ranggo, Minggu (14/9/2025). Kegiatan Komsos ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa untuk selalu hadir di tengah masyarakat, membangun kebersamaan, serta mempererat silaturahmi antara TNI dengan […]

  • Bersama TNI, Warga Gotong Royong Bangun Harapan Baru untuk Pak Cakra

    Bersama TNI, Warga Gotong Royong Bangun Harapan Baru untuk Pak Cakra

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Kamis (7/8/2025) – Haru dan bahagia menyelimuti wajah I Nyoman Cakra, seorang tukang ukir berusia 54 tahun asal Banjar Tegeha, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Rumahnya yang dulu reyot dan nyaris roboh, kini berdiri kokoh dan layak huni berkat program Rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) oleh Satgas TMMD ke-125 Kodim […]

  • Polsek Abiansemal Pastikan Kelancaran Upacara Ngaben Lewat Pengamanan Terpadu

    Polsek Abiansemal Pastikan Kelancaran Upacara Ngaben Lewat Pengamanan Terpadu

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Personel Polsek Abiansemal melaksanakan pengamanan upacara adat Ngaben yang berlangsung di wilayah Kecamatan Abiansemal pada Jumat (12/9/2025). Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan jalannya upacara adat berjalan khidmat, aman, dan lancar tanpa adanya gangguan kamtibmas maupun hambatan lalu lintas. Pengamanan melibatkan penempatan personel di jalur prosesi serta lokasi upacara, dibantu dengan koordinasi bersama Pecalang […]

  • Dari Perbatasan, Satgas Pamtas Wujudkan Aksi Nyata Adven Natal

    Dari Perbatasan, Satgas Pamtas Wujudkan Aksi Nyata Adven Natal

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melalui Pos Nananoe melaksanakan kegiatan penanaman anakan bambu dalam rangka Aksi Nyata Adven Natal 2025 di Desa Nananoe, Kecamatan Nanaet Duabesi, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian Satgas Pamtas terhadap kelestarian lingkungan di wilayah perbatasan. Penanaman anakan bambu dilakukan bersama masyarakat setempat sebagai […]

  • Ribuan Pelajar Kota Bima Terima Makan Bergizi Gratis dari SPPG dan Kodim Bima

    Ribuan Pelajar Kota Bima Terima Makan Bergizi Gratis dari SPPG dan Kodim Bima

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Pada hari Senin, tanggal 14 Juli 2025, Serka Muslim Babinsa Kelurahan Kodo dari Koramil 1608-01/Rasanae mendampingi kegiatan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diadakan oleh Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) wilayah Kecamatan Rastim, Kota Bima. Kegiatan ini menyasar ratusan paket makan bergizi kepada pelajar dari berbagai jenjang sekolah mulai dari TK, PAUD, SD, SMP hingga […]

expand_less