Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dukung Stabilitas Pangan, Kodim 1602/Ende Distribusikan Beras ke Empat Koramil

Dukung Stabilitas Pangan, Kodim 1602/Ende Distribusikan Beras ke Empat Koramil

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam rangka mendukung stabilisasi pasokan dan harga pangan (SPHP), Kodim 1602/Ende terus menggencarkan Program Gerakan Pangan Murah (GPM) di wilayah teritorialnya. Hingga Selasa, 30 September 2025, total sebanyak 125 ton atau 125.000 kilogram beras telah didistribusikan kepada masyarakat di berbagai kecamatan Kabupaten Ende.

Kegiatan distribusi ini dimulai sejak 11 Agustus 2025 dan dilaksanakan secara bertahap melalui sejumlah Koramil di bawah naungan Kodim 1602/Ende, yakni:

Koramil 1602-01/Wolowona: 36,210 ton

Koramil 1602-02/Wolowaru: 24,240 ton

Koramil 1602-03/Detusoko: 16,850 ton

Koramil 1602-04/Maurole: 12,385 ton

Markas Komando Kodim 1602/Ende: 35,315 ton

Pada hari ini saja, Selasa (30/09), sebanyak 5 ton beras kembali disalurkan kepada warga melalui kegiatan GPM yang dilaksanakan di Koramil 1602-03/Detusoko, Desa Kuru Lisa, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende.

Program ini bertujuan untuk membantu meringankan beban masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pangan pokok, khususnya beras, di tengah gejolak harga pasar. Untuk memastikan pemerataan dan mencegah penimbunan, setiap warga hanya diperbolehkan membeli maksimal dua kemasan beras dalam setiap kegiatan distribusi.

Dandim 1602/Ende melalui laporan resmi menyampaikan bahwa kegiatan GPM ini akan terus dilanjutkan sebagai bagian dari upaya TNI AD mendukung ketahanan pangan dan kesejahteraan masyarakat di wilayah Nusa Tenggara Timur.

Total capaian penyaluran beras SPHP hingga 30 September 2025 tercatat sebesar 125 ton.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Baa Ajak Petani Tetap Semangat di Tengah Cuaca Terik

    Babinsa Baa Ajak Petani Tetap Semangat di Tengah Cuaca Terik

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Sertu Markus Anin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus membantu petani dalam penanaman bibit padi di sawah milik Bapak Noven Bessie, Desa Holoama, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Senin (11/8/2025) pukul 09.20 WITA. Selain terjun langsung membantu pekerjaan di sawah, Sertu Markus Anin juga memberikan motivasi kepada para pekerja […]

  • BPK RI Lakukan Pemeriksaan Kinerja Satlantas di Polres Tabanan, Apresiasi Kesiapan Data dan Dokumen

    BPK RI Lakukan Pemeriksaan Kinerja Satlantas di Polres Tabanan, Apresiasi Kesiapan Data dan Dokumen

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabana.Tim Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) melaksanakan pemeriksaan kinerja Semester II Tahun 2025 di Polres Tabanan pada Rabu (13/8/2025). Pemeriksaan yang berlangsung di Aula Wisnu Hartono tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H., dengan fokus pada kinerja Satlantas Polres Tabanan […]

  • Kolaborasi Babinsa dan Warga Adu, Ronda Malam Berlangsung Kondusif

    Kolaborasi Babinsa dan Warga Adu, Ronda Malam Berlangsung Kondusif

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Hu’u, NTB —  Selasa 2 Desember 2025. Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Kodim 1614/Dompu, Serda Salmanfarid, melaksanakan kegiatan ronda malam bersama aparat desa dan warga binaan di Dusun Adu, Desa Adu, pada Selasa pukul 21.00 WITA. Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menjaga keamanan lingkungan serta memperkuat hubungan dengan masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, Serda Salmanfarid mengajak warga untuk […]

  • Komsos dan Pemantauan Wilayah, Babinsa Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat di Nggumbelaka

    Komsos dan Pemantauan Wilayah, Babinsa Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat di Nggumbelaka

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Sertu Alamsyah, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah bersama staf desa dan warga Desa Nggumbelaka, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, Selasa pagi. Kegiatan dimulai pukul 09.45 WITA dan bertujuan untuk memantau perkembangan situasi keamanan di wilayah desa binaan, sekaligus memberikan rasa aman kepada masyarakat. Babinsa juga memberikan himabauan […]

  • Koramil 1614-02 Kempo Kembangkan Bawang Merah dan Pengeringan Padi

    Koramil 1614-02 Kempo Kembangkan Bawang Merah dan Pengeringan Padi

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Ketua Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXVIII Dim 1614/Dompu, Ny. Annisa Janu Hendarto, melaksanakan kunjungan kerja sekaligus peninjauan program ketahanan pangan di wilayah Koramil 1614-02/Kempo pada Kamis (21/08/2025). Dalam kesempatan tersebut, Ny. Annisa Janu Hendarto didampingi oleh Ws, Danramil 1614-02/Kempo, Pelda Irwan, bersama Ketua Persit Ranting 3 Kempo, Ny. Nurita Febrianti, […]

  • Babinsa Serka Khairuddin Ajak Warga Dusun Salama Kerja Bakti Pembangunan Rumah,m

    Babinsa Serka Khairuddin Ajak Warga Dusun Salama Kerja Bakti Pembangunan Rumah,m

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sape,Bima._ Pada hari Senin, tanggal 18 Agustus 2025, Serka Khairuddin, Babinsa Desa Lanta Kecamatan Lambu, anggota Koramil 1608-03/Sape, melaksanakan kegiatan gotong royong pembangunan pondasi rumah milik Bapak Fatah Hula. Kegiatan tersebut berlangsung di RT 10 RW 05 Dusun Salama, Desa Lanta, Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Kegiatan gotong royong ini diikuti oleh Babinsa Lanta, Kepala Dusun […]

expand_less