Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1602-01/Ende Aktif Monitor Keamanan Pelabuhan

Babinsa Koramil 1602-01/Ende Aktif Monitor Keamanan Pelabuhan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
  • visibility 17
  • comment 0 komentar

Ende, – Dalam rangka memastikan situasi aman dan kondusif di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) di area Pelabuhan IPPI, Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende.Selasa 30/09/2025.

Kegiatan ini dilakukan seiring dengan kedatangan kapal laut Darma Rucitra VIII yang sandar di Pelabuhan IPPI pada pukul 19.00 WITA. Kapal tersebut selanjutnya diberangkatkan kembali pada pukul 23.40 WITA dengan tujuan Pelabuhan Labuan Bajo.

Turut hadir dalam kegiatan pengamanan tersebut antara lain:

Personel Angkatan Laut Ende

Anggota Kp3 Laut Polres Ende

Petugas Karantina

Tim Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kabupaten Ende

Petugas Pelindo Ende

Staf dari kapal Darma Rucitra

Rangkaian kegiatan difokuskan pada pengamanan dan pemantauan proses kedatangan penumpang serta aktivitas bongkar muatan dari kapal. Kehadiran Babinsa di lapangan juga bertujuan mempererat komunikasi sosial antara TNI dan masyarakat pelabuhan, sekaligus mengantisipasi potensi gangguan keamanan.

Dalam keterangannya, Babinsa menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok aparat kewilayahan dalam rangka mendukung kemanunggalan TNI dan rakyat.

“Komsos dan pamwil seperti ini merupakan bentuk nyata kehadiran TNI AD, khususnya Babinsa, di tengah masyarakat guna membantu mengatasi kesulitan serta menjaga keamanan lingkungan,” ungkap Serda Jakaria Ahmad.

Kegiatan berlangsung lancar, tertib, dan situasi pelabuhan terpantau aman hingga keberangkatan kapal.

(penulis: Timpendim1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hadir Dan Kawal Pemilihan Bendesa Adat Periode 2025 – 2030, Babinsa Pesinggahan  Dukung Dan Sukseskan Demokrasi Di Wilayah Binaan

    Hadir Dan Kawal Pemilihan Bendesa Adat Periode 2025 – 2030, Babinsa Pesinggahan Dukung Dan Sukseskan Demokrasi Di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam Rangka memastikan kegiatan pemilihan Bendesa Adat Pesinggahan periode 2025 – 2030, Babinsa Serka Made Juli Wardana bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pendampingan dan pengawalan, Minggu ( 26/10/25 ). Kegiatan pemilihan tersebut dilaksanakan di Balai Desa Pesinggahan Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung yang dihadiri oleh Kepala Desa Pesinggahan beserta Bendesa Adat Pesinggahan yang lama, Calon Bendesa Adat […]

  • Sinergi Babinsa–Banjar Wujudkan Dusun Semenyer Lebih Tangguh

    Sinergi Babinsa–Banjar Wujudkan Dusun Semenyer Lebih Tangguh

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Lombok Utara, NTB — Upaya membangun masyarakat yang sehat, rukun, dan aman terus dilakukan oleh aparat kewilayahan. Salah satunya melalui kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) yang dilaksanakan Bintara Pembina Desa (Babinsa) Selelos, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-10/Gangga, Serka Sudito, bersama Ketua Banjar dan anggota Banjar Dusun Semenyer, Desa Selelos, Kecamatan Gangga, Kabupaten Lombok Utara, Senin (5/1/2026). […]

  • Masyarakat Desa Maubasa Sambut Hangat Kehadiran Babinsa di Lingkungan Mereka

    Masyarakat Desa Maubasa Sambut Hangat Kehadiran Babinsa di Lingkungan Mereka

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Muksin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) di Desa Maubasa, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, pada Senin (08/12) pagi. Kegiatan dimulai pukul 08.30 WITA dan berlangsung aman hingga pukul 09.30 WITA. Meningkatkan Keamanan dan Kenyamanan Masyarakat Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus memberikan rasa aman […]

  • Babinsa Desa Bilok Petung Laksanakan Komsos, Ajak Warga Jaga Kebersihan Lingkungan

    Babinsa Desa Bilok Petung Laksanakan Komsos, Ajak Warga Jaga Kebersihan Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Lombok Timur — Babinsa Desa Bilok Petung, Serda Pendi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat yang bertempat di Dusun Kokok Putek, Desa Bilok Petung, Kecamatan Sembalun, Kabupaten Lombok Timur. (Jumat 19 Desember 2025) Kegiatan Komsos tersebut bertujuan untuk mempererat silaturahmi serta meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap pentingnya menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan. Dalam kesempatan tersebut, […]

  • Gotong Royong Babinsa dan Desa Sesela Lawan Sampah Menumpuk

    Gotong Royong Babinsa dan Desa Sesela Lawan Sampah Menumpuk

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Semangat kebersamaan terlihat di Desa Sesela, Kecamatan Gunungsari, Kabupaten Lombok Barat, dimana Bintara Pembina Desa (Babinsa) Sesela, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-07/Gunungsari Sertu Sopian Hadi, bersama Kepala Desa Taufik, S.Pd., perangkat desa, dan warga setempat melaksanakan gotong royong membersihkan sampah di Tempat Pembuangan Sementara (TPS) Desa Sesela, Sabtu (11/10/2025). Kegiatan ini […]

  • Sinergi TMMD dan Warga Kalabeso, Rumah Tak Layak Huni di Rehab

    Sinergi TMMD dan Warga Kalabeso, Rumah Tak Layak Huni di Rehab

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    ‎NTB — Sumbawa, Momen kemanunggalan TNI dan rakyat kembali tergambar jelas dalam kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 yang digelar Kodim 1607/Sumbawa. Pada Kamis (24/07/2025), personel Satgas TMMD bersama masyarakat setempat bahu membahu melaksanakan kegiatan rehab rumah salah seorang warga Desa Kalabeso, Kecamatan Buer. ‎ ‎Rumah tersebut sebelumnya tergolong tidak layak huni, dengan dinding […]

expand_less