Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Detusoko Gelar Komsos di Lepembusu Kelisoke

Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Detusoko Gelar Komsos di Lepembusu Kelisoke

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopka Edwin Deru Pay, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah di Desa Nggumbelaka, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, pada Minggu pagi (28/9), sekitar pukul 09.15 WITA.

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi dan kondisi keamanan di wilayah binaan serta memberikan rasa aman kepada masyarakat setempat. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan himbauan kepada warga agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masing-masing.

“Keamanan lingkungan adalah tanggung jawab bersama. Kehadiran TNI, khususnya Babinsa, bertujuan untuk mendampingi masyarakat dalam mewujudkan lingkungan yang kondusif,” ujar Kopka Edwin Deru Pay di sela-sela kegiatan.

Masyarakat Desa Nggumbelaka menyambut baik kehadiran Babinsa yang dinilai selalu hadir dan aktif di tengah-tengah warga. Kegiatan berlangsung dalam suasana hangat dan penuh kekeluargaan, dengan cuaca cerah yang mendukung jalannya pemantauan dan silaturahmi.

Kegiatan Komsos dan pemantauan wilayah ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai ujung tombak TNI AD di daerah. Tujuannya adalah untuk membantu mengatasi kesulitan rakyat sekaligus memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung aman, lancar, dan penuh antusiasme dari warga desa binaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa dan Pihak Gereja Ciptakan Situasi Kondusif di Hari Minggu

    Sinergi Babinsa dan Pihak Gereja Ciptakan Situasi Kondusif di Hari Minggu

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Beng, Minggu (16/11/2025) Dalam rangka memastikan kegiatan ibadah berlangsung aman dan khidmat, Babinsa Kelurahan Beng Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Made Sudanta melaksanakan pendampingan dan pengamanan Ibadah Mingguan umat Kristen di GPIB Ebenezer yang berlokasi di Jalan Burung Gereja No. 20, Lingkungan Kelod Kauh, Kelurahan Beng, Kecamatan/Kabupaten Gianyar.   Ibadah Minggu ini dipimpin oleh […]

  • Danrem 163/Wira Satya Resmikan Program Bedah Rumah di Bangli dengan Peletakan Batu Pertama

    Danrem 163/Wira Satya Resmikan Program Bedah Rumah di Bangli dengan Peletakan Batu Pertama

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bangli, 3 September 2025 – Komandan Korem (Danrem) 163/Wira Satya, Brigjen TNI Ida Idewa Agung Hadisaputra, S.H., memimpin prosesi peletakan batu pertama program bedah rumah di Desa Belancan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Rabu (3/9). Kegiatan ini menjadi langkah awal pelaksanaan program Pemerintah Provinsi Bali yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui penyediaan hunian layak huni. Acara […]

  • Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Gelar Komsos dengan Warga Desa Fatusena Bahas Keamanan dan Ketertiban

    Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Gelar Komsos dengan Warga Desa Fatusena Bahas Keamanan dan Ketertiban

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 22 Agustus 2025, Sinergi yang baik antara TNI dan Masyarakat adalah kunci terciptanya solusi nyata. Dengan bergandeng tangan, membangun masa depan yang lebih baik, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Sertu Kadek Wirawan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Masyarakat Desa Fatusena, Kecamatan Miomafo Timur, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), dalam upaya menciptakan situasi keamanan dan […]

  • ‎ ‎Pendampingan Koramil 1607-09/Utan Perkuat Pelantikan Perangkat Desa Rhee Loka ‎

    ‎ ‎Pendampingan Koramil 1607-09/Utan Perkuat Pelantikan Perangkat Desa Rhee Loka ‎

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Rhee, Sumbawa — Babinsa Desa Rhee Loka, Serma Candra, menghadiri acara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah/Janji Perangkat Desa Rhee Loka yang berlangsung di Aula Kantor Desa Rhee Loka, Kecamatan Rhee, Kabupaten Sumbawa. Rabu (07/01/2026). ‎ ‎Prosesi pelantikan meliputi pengambilan sumpah/janji jabatan serta pembacaan Surat Keputusan Kepala Desa Rhee Loka tentang pengangkatan perangkat desa yang baru. Kegiatan […]

  • Koramil 1628-05/Jereweh Kawal Program MSG, Bukti Kepedulian TNI terhadap Kesehatan Pelajar

    Koramil 1628-05/Jereweh Kawal Program MSG, Bukti Kepedulian TNI terhadap Kesehatan Pelajar

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Wujud nyata kepedulian TNI terhadap peningkatan kesehatan dan gizi anak-anak sekolah kembali terlihat di Kecamatan Jereweh. Pada Selasa (14/10/2025), Babinsa Desa Goa, Koptu Agus Dermawan dari Koramil 1628-05/Jereweh, melaksanakan pendampingan Program Makan Sehat Bergizi (MSG) yang digelar di SD Negeri Goa, Desa Goa, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat. Dalam kegiatan tersebut, […]

  • Subsatgas Samapta Laksanakan Turjag di Toko Perhiasan Sinar Jaya 2 Jelang Natal dan Tahun Baru 2026

    Subsatgas Samapta Laksanakan Turjag di Toko Perhiasan Sinar Jaya 2 Jelang Natal dan Tahun Baru 2026

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Subsatgas Samapta Ops Cipkon Agung 2025 melaksanakan kegiatan pengaturan dan penjagaan (Turjag) dalam rangka menciptakan situasi kondusif menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2026. Kegiatan berlangsung pada Senin, 8 Desember di Toko Perhiasan Sinar Jaya 2, Jalan Lettu Nengah Duaji, Kecamatan Sukawati, Gianyar. Kegiatan dipimpin oleh Kasubsatgas Samapta, Ipda I Dewa Gede Adi […]

expand_less