Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Gerakan Pangan Murah sambut HUT TNI ke-80 oleh Koramil jajaran Kodim 1623/Karangasem.

Gerakan Pangan Murah sambut HUT TNI ke-80 oleh Koramil jajaran Kodim 1623/Karangasem.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Dalam rangka menyambut HUT TNI ke-80, Koramil jajaran Kodim 1623/Karangasem melaksanakan kegiatan gerakan pangan murah serentak di 8 Kecamatan wilayah Kab.Karangasem, pada Sabtu (27/09/25).

Pasiter Kodim 1623/Karangasem Kapten Inf. Komang Sumadana saat dikonfirmasi mengatakan “Kodim 1623/Karangasem melalui Koramil jajaran menyelenggarakan kegiatan gerakan pangan murah serentak (GPM) dalam rangka menyambut HUT TNI ke-80” ujarnya.

Kegiatan gerakan pangan murah penyaluran beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) kemasan 5 kg dilaksanakan di desa-desa oleh Koramil jajaran Kodim 1623/Karangasem, sambungnya.

Ratusan sak beras SPHP kemasan 5 kg telah kami bagi di 8 Koramil untuk disalurkan, kegiatan ini sebagai upaya membantu meringankan beban warga serta upaya mendukung program pemerintah dalam menstabilkan pasokan dan harga pangan pokok agar masyarakat dapat membeli beras berkualitas dengan harga terjangkau serta membantu mengendalikan inflasi, tutupnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pastikan Kamtibmas Kondusif, Dandim Gianyar Tinjau Pos Pam dan Gereja Saat Patroli Nataru

    Pastikan Kamtibmas Kondusif, Dandim Gianyar Tinjau Pos Pam dan Gereja Saat Patroli Nataru

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Rabu (24/12/2025) Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) menjelang perayaan Natal Tahun 2025 dan Tahun Baru 2026, personel Kodim 1616/Gianyar menggiatkan patroli pengamanan wilayah. Kegiatan patroli ini dipimpin langsung oleh Dandim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P., dengan menyasar sejumlah titik strategis dan objek vital di wilayah Kabupaten Gianyar. […]

  • Bupati Sumbawa Barat Serahkan Bantuan Uang Pangkal di SMPN 1 Jereweh, Dukung Program “Sumbawa Barat Maju Pendidikan”

    Bupati Sumbawa Barat Serahkan Bantuan Uang Pangkal di SMPN 1 Jereweh, Dukung Program “Sumbawa Barat Maju Pendidikan”

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Komitmen Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) dalam mendukung dunia pendidikan kembali diwujudkan melalui program “Sumbawa Barat Maju Pendidikan” dengan penyerahan bantuan uang pangkal kepada siswa baru di SMP Negeri 1 Jereweh tahun ajaran 2025–2026, yang dipimpin langsung oleh Bupati Sumbawa Barat, H. Amar Nurmansyah, ST., M.Si Bertempat di Lapangan SMPN 1 […]

  • Pangdam IX/Udayana Terima Penghargaan “Kerthi Bali Sewaka Nugraha” dari Pemprov Bali

    Pangdam IX/Udayana Terima Penghargaan “Kerthi Bali Sewaka Nugraha” dari Pemprov Bali

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Denpasar, Bali – Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budyakto, menerima penghargaan bergengsi Kerthi Bali Sewaka Nugraha dari Pemerintah Provinsi Bali. Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Gubernur Bali, Dr. I Wayan Koster, pada acara Rapat Paripurna ke-34 dan ke-35 DPRD Provinsi Bali Masa Persidangan III Tahun Sidang 2024–2025, yang berlangsung di Ruang Rapat Wisma Sabha Utama, […]

  • Babinsa Dompu Gelar Patroli Malam, Wujudkan Keamanan dan Kebersamaan di Wilayah Binaan

    Babinsa Dompu Gelar Patroli Malam, Wujudkan Keamanan dan Kebersamaan di Wilayah Binaan

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Sebagai bentuk kepedulian terhadap keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1614-01/Dompu, Koptu M. Syarifuddin, melaksanakan kegiatan patroli ronda malam sekaligus kongkow bersama warga binaan di Dusun Kareke, Desa Mumbu, Kecamatan Dompu, pada Rabu (15 Oktober 2025). Kegiatan tersebut turut melibatkan unsur Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM), Karang Taruna, dan tokoh masyarakat setempat. Dalam […]

  • Kodim 1611/Badung Gelar Penyuluhan Non Fisik TMMD Ke-126 di Desa Bongkasa Pertiwi

    Kodim 1611/Badung Gelar Penyuluhan Non Fisik TMMD Ke-126 di Desa Bongkasa Pertiwi

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Bali – Badung, Dalam rangka penyuluhan dari kegiatan non fisik di TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung TA. 2025 dengan tema “Semangat TMMD Mewujudkan Pemerataan Pembangunan dan Ketahanan Nasional di Wilayah”. Penyuluhan dilaksanakan di Aula Kantor Desa Bongkasa Pertiwi, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Pada Selasa, (14/10/25). Merajuk tema di kegiatan ini adalah untuk meningkatkan kesadaran dan kesiapsiagaan […]

  • Babinsa Bajawa Jaga Kedekatan dengan Warga Melalui Komsos di Masu Kedhi

    Babinsa Bajawa Jaga Kedekatan dengan Warga Melalui Komsos di Masu Kedhi

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Ngada – Pada hari Senin, 29 September 2025, Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa wilayah Kecamatan Soa, Kopda Heronimus T. Rema, melaksanakan kegiatan patroli sekaligus komunikasi sosial (Komsos) di Desa Masu Kedhi, Kecamatan Soa, Kabupaten Ngada. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi wilayah binaan serta mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat setempat. Dalam kesempatan Komsos, Babinsa […]

expand_less