Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Beri Rasa Aman Kepada Umat Nasrani, Pawas Bersama Anggota Sambangi Tempat Ibadah PPI Sembung

Beri Rasa Aman Kepada Umat Nasrani, Pawas Bersama Anggota Sambangi Tempat Ibadah PPI Sembung

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Polda Bali, Polres Bangli, Polsek Bangli-
Minggu, (28/9/2025), Personil Polsek Bangli Polres Bangli di Pimpin Pawas Kompol I Nyoman Sujana melaksanakan KRYD melalui Patroli dialogis kemudian menyambangi tempat ibadah PPI Sembung sekaligus melaksanakan pemantauan dan pengamanan kegiatan Persembahyangan Umat Kristiani di Gereja tersebut.

Giat persembahyangan dipimpin oleh Pdt. Alfret Elisa Lafian, S.Th, dengan tema “Kehendak Allah” serta diikuti oleh jemaat yang berjumlah 10 orang.

Selain melakukan pengamanan, para personel Polsek juga melaksanakan patroli dialogis sambil menyampaikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat.

“Kegiatan pengamanan dengan hadirnya Polri berseragam dilokasi gereja ini dilaksanakan bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada para Jemaat Nasrani yang sedang melaksanakan giat persembahyangan, dan mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di lingkungan sekitar gereja/ tempat ibadah” Ujar Kompol I Nyoman Sujana.

Dalam kesempatan tersebut Pendeta PPI Sembung “menyampaikan banyak terima kasih kepada pihak Kepolisian yang sudah melakukan pengamanan di PPI, sehingga pelaksanaan persembahyangan berjalan dengan aman dan lancar serta kondusif,” Ujar Pdt.Alfret Elisa Lafian, S.Th .

Kapolsek Bangli Kompol Dewa Made Suryatmaja, S.H.,M.H, seijin Kapolres Bangli mengatakan, “untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas, serta merupakan wujud pengamanan setiap kegiatan keagamaan yang berada di wilayah hukum Polsek Bangli, sehingga setiap pemeluk agama akan merasa aman dan nyaman dengan kehadiran Polisi,” Ujarnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Tokoh Masyarakat.

    Kapolsek Selat melaksanakan giat Jumat Curhat sambangi Tokoh Masyarakat.

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Karangasem, Polsek Selat. Pada hari Jumat tanggal 21 November 2025 sekitar Pukul 08:30 Wita Kapolsek Selat yang di didampingi Babinkamtibmas Desa Duda Timur di dampingi Personil Polsek Selat melaksanakan giat sambang sekaligus serap keluhan Warga / Tokoh Masyarakat di Desa Duda Timur Kecamatan Selat, yang disinkronkan dengan kegiatan Kepolisian dengan tema “Jumat […]

  • “Sebagai Bentuk Kepedulian Polri Terhadap Masyarakat Personil Sat Binmas Laksanakan Strong Point Pagi

    “Sebagai Bentuk Kepedulian Polri Terhadap Masyarakat Personil Sat Binmas Laksanakan Strong Point Pagi

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    KARANGASEM, Senin (15/9/2025)- Personil Sat Binmas Polres Karangasem melaksanakan Strong Point Pagi arus lalu lintas di Simpang Tiga Pesagi dan Depan SMA PGRI AMLAPURA. Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan Polri terhadap masyarakat dalam menciptakan rasa aman dalam berlalu lintas. Kegiatan Strong Point Pagi yang di mulai dari pukul 06.30 Wita sampai pukul 07.30 Wita bertujuan […]

  • Tumbuhkan Jiwa Nasionalisme, Polda Bali Gelar Penanaman Pohon di Gunung Batur

    Tumbuhkan Jiwa Nasionalisme, Polda Bali Gelar Penanaman Pohon di Gunung Batur

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 57
    • 0Komentar

    Bangli – Polda Bali melalui Direktorat Intelkam bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Bangli, BKSDA Bali, serta masyarakat penyangga hutan melaksanakan kegiatan penanaman pohon bertema “Tumbuhkan Jiwa Nasionalisme Melalui Penanaman Pohon” di kawasan Hutan Konservasi Taman Wisata Alam (TWA) Gunung Batur, Jumat (22/8). Kegiatan ini dihadiri Dirintelkam Polda Bali Kombes Pol Syahbuddin, S.I.K., Wakil Bupati Bangli I […]

  • Danramil Hu’u Tegaskan Komitmen TNI Jaga Kebersihan Wisata Lakey

    Danramil Hu’u Tegaskan Komitmen TNI Jaga Kebersihan Wisata Lakey

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Pascaselainya Festival Lakey Tingkat Nasional Tahun 2025, kawasan Pantai Lakey kembali disulap menjadi bersih dan asri berkat sinergi Pemerintah Kabupaten Dompu, TNI-Polri, dan masyarakat melalui kegiatan Karya Bakti pembersihan massal, yang digelar pada Senin, 21 Juli 2025. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.00 WITA ini dipusatkan di sepanjang garis Pantai Lakey, area […]

  • Klinik Bhayangkara Polres Tabanan Gelar Prolanis, 23 Peserta Dapat Edukasi Hipertensi dan Kesehatan Gigi

    Klinik Bhayangkara Polres Tabanan Gelar Prolanis, 23 Peserta Dapat Edukasi Hipertensi dan Kesehatan Gigi

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Klinik Bhayangkara Polres Tabanan kembali melaksanakan Program Pengelolaan Penyakit Kronis (Prolanis) pada Kamis (14/8/2025) di Aula Wisnu Hartono Polres Tabanan. Kegiatan dimulai pukul 08.00 Wita hingga selesai, dipimpin oleh Kasi Dokkes Polres Tabanan IPTU dr. Ni Wayan Irmawati, S Ked., bersama anggota Klinik Bhayangkara dan tim dari […]

  • Dukung Ekonomi Kerakyatan, Babinsa Ba’a Hadiri Pengukuran Lokasi Koperasi Merah Putih di Lobalain

    Dukung Ekonomi Kerakyatan, Babinsa Ba’a Hadiri Pengukuran Lokasi Koperasi Merah Putih di Lobalain

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 4 November 2025 – Sebagai bentuk dukungan terhadap program pemberdayaan ekonomi masyarakat desa, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Serda Dino Ismail, melaksanakan kegiatan pendampingan pengukuran lokasi dan bangunan Koperasi Merah Putih yang berlokasi di Desa Badale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, Selasa (4/11/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 12.00 WITA ini dihadiri oleh Kepala Desa Badale, […]

expand_less