Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Sidemen Melaksanakan Panen Raya Jagung Serentak Kuartel III

Polsek Sidemen Melaksanakan Panen Raya Jagung Serentak Kuartel III

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

Pada hari Sabtu tanggal 27 September 2025, bertempat di Mako Polsek Sidemen telah dilaksanakan kegiatan “Panen Raya Jagung serentak Kuartal III” di Br. Dinas Lebu Bungbungan, Desa Lokasari, Kecamatan Sidemen.

Hadir dalam kegiatan tersebut :
– Kapolsek Sidemen, AKP I GUSTI AGUNG BAGUS SUTEJA, S.IP., M.H.
– Camat Sidemen diwakili oleh Sekcam Sidemen, I WAYAN MERTAYASA, S.E,. M.Si.
– Danramil Sidemen diwakili oleh Ba taud, PELDA I MADE SUWIJA.
– Perbekel Lokasari, I NENGAH SUKERTA.
– Para Kanit Polsek Sidemen
– Anggota Polsek Sidemen sebanyak 20 orang.
– Ketua Bhayangkari ranting Sidemen, Ny. LINA SUTEJA beserta 3 anggota.

Dalam kegiatan Pelaksanaan Panen Raya Jagung Serentak Kuartal III dalam rangka Mendukung Swasembada Pangan tahun 2025 di Kecamatan Sidemen, terlebih dahulu dilaksanakan kegiatan Vicon secara virtual melalui Youtube Posko Presisi Polri.

Setelah selesai melaksanakan vicon, dilanjukan dengan pelaksanaan Panen Raya serentak Kuartal III di Kecamatan Sidemen dengan berlokasi lahan Panen Jagung di Br. Dinas Lebu Bungbungan, Desa Lokasari, Kec. Sidemen.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gapura HUT RI ke-80 Kini Dalam Tahap Persiapan oleh Kodim 1608/Bima

    Gapura HUT RI ke-80 Kini Dalam Tahap Persiapan oleh Kodim 1608/Bima

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Dalam rangka memeriahkan dan memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-80, personil Kodim 1608/Bima melakukan persiapan dengan penuh semangat. Salah satu kegiatan yang dilakukan adalah pengambilan bambu yang akan digunakan untuk pembuatan gapura serta pemasangan bendera dan umbul-umbul sebagai bagian dari dekorasi perayaan. Kegiatan ini merupakan wujud nyata dukungan Kodim 1608/Bima terhadap kemeriahan hari bersejarah […]

  • Teguhkan Persatuan, Dandim 1618/TTU Ikuti Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

    Teguhkan Persatuan, Dandim 1618/TTU Ikuti Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Rabu 01 Oktober 2025., Bertempat di Halaman Kantor Bupati TTU, Jalan Basuki Rahmat, Kelurahan Benpasi, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten TTU, Komandan Kodim 1618/TTU Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., bersama Ketua Persit KCK Cabang XIX Dim 1618, Ny. Sherly Didit P., menghadiri upacara dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2025. Kegiatan ini berlangsung […]

  • Babinsa Koramil 02/Walakaka Bantu Warga Bangun Pondasi Rumah Korban Kebakaran

    Babinsa Koramil 02/Walakaka Bantu Warga Bangun Pondasi Rumah Korban Kebakaran

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Sebagai wujud kepedulian dan kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Muslih, membantu warga membangun pondasi rumah milik korban musibah kebakaran di Kampung Yaru Wora, Desa Patiala Bawa, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (17/12/2025). Kegiatan gotong royong tersebut dilakukan bersama masyarakat setempat sebagai langkah awal pembangunan kembali […]

  • Sinergi Babinsa dan Masyarakat Soromandi Perkuat Pengamanan Lingkungan Malam Hari

    Sinergi Babinsa dan Masyarakat Soromandi Perkuat Pengamanan Lingkungan Malam Hari

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Donggo _ Minggu malam, 28 September 2025, Serka Juanda, Babinsa Desa Sai, bersama satu anggota Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan kegiatan patroli siskamling di wilayah Kecamatan Soromandi. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi wilayah sekaligus mengantisipasi setiap perkembangan situasi yang berpotensi mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat setempat. Patroli malam tersebut diikuti oleh total delapan orang, terdiri dari […]

  • Kapolresta Pimpin Upacara Sertijab dan Penyerahan Jabatan Kasi Humas Polresta

    Kapolresta Pimpin Upacara Sertijab dan Penyerahan Jabatan Kasi Humas Polresta

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Denpasar – Polresta Denpasar melaksanakan upacara serah terima jabatan (sertijab) Kabagren, Kabaglog, Kasattahti, Kasikeu serta penyerahan jabatan Kasi Humas Polresta Denpasar, Senin, 12 Januari 2026, bertempat di Lantai 3 Gedung Pesat Gatra Polresta Denpasar Polda Bali. Kapolresta Denpasar Kombes Pol. Muhammad Iqbal Simatupang, S.I.K., M.H. memimpin langsung upacara selaku Inspektur Upacara, serta diikuti oleh Pejabat […]

  • Babinsa Desa Tokbesi Laksanakan Anjangsana, Dukung Pengembangan UMKM Warga

    Babinsa Desa Tokbesi Laksanakan Anjangsana, Dukung Pengembangan UMKM Warga

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Sabtu 06 September 2025, Melalui kedekatan dengan Rakyat, Babinsa hadir di garis terdepan membangun kebersamaan, memperkokoh kemanunggalan TNI dan Rakyat, serta menjalin kerja sama demi terwujudnya Desa yang tangguh dan mandiri, Sertu Ferdinand Bata, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, melaksanakan kegiatan anjangsana ke salah satu rumah Warga binaannya yang berada di Desa Tokbesi, Kec. Biboki Selatan, […]

expand_less