Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Keamanan Wilayah Woha Terjaga Berkat Sinergi Patroli Gabungan Pihak Keamanan

Keamanan Wilayah Woha Terjaga Berkat Sinergi Patroli Gabungan Pihak Keamanan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Woha,_ Kamis, 25 September 2025 Koramil 1608-04/Woha, melaksanakan Patroli gabungan bersama Satuan Polisi Pamong Praja (Pol PP) dalam rangka menciptakan kondisi aman dan kondusif di wilayah Kabupaten Bima. Apel ini kemudian dilanjutkan dengan Patroli Gabungan Cipta Kondisi Wilayah Kabupaten Bima.

Personel yang terlibat dalam kegiatan ini terdiri dari 10 anggota Koramil yang dipimpin Serma Edi Sumardi, serta 6 anggota Pol PP. Patroli menyasar beberapa titik strategis, antara lain Cabang Talabiu Desa Talabiu, Desa Penapali, Kantor Pemda Kabupaten Bima di Desa Dadibou, serta desa-desa lainnya di Kecamatan Woha yaitu Kalampa, Samili, Naru, dan Tente.

Tim patroli memulai perjalanan langsung setelah apel pengecekan dengan memantau situasi keamanan di titik-titik sasaran. Setiap lokasi dicek secara menyeluruh dan berjalan dengan aman. Tim patroli juga memastikan kondisi aman saat melewati desa-desa yang menjadi jalur pengawasan.

Kegiatan patroli berakhir tanpa ada hambatan dan gangguan ketertiban yang mencerminkan keberhasilan sinergi aparat keamanan dan masyarakat dalam menjaga stabilitas dan ketertiban wilayah Kabupaten Bima. Kegiatan ini menjadi bukti nyata komitmen bersama menjaga kedamaian dan keamanan masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Singapadu Kaler Kawal Ketat Penyaluran Beras CBP Kemensos

    Babinsa Singapadu Kaler Kawal Ketat Penyaluran Beras CBP Kemensos

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Selasa (15/7/2025) — Dalam rangka mendukung kelancaran dan ketertiban penyaluran bantuan pangan dari pemerintah, Babinsa Desa Singapadu Kaler, Koramil 1616-05/Sukawati, Sertu I Made Gede Yusa, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu I Gusti Rauh dan staf desa, melaksanakan pemantauan dan pengamanan kegiatan distribusi beras bantuan dari Kementerian Sosial RI bertempat di Kantor Desa Singapadu Kaler, […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Amankan Penyaluran Bantuan Beras Pemerintah di Kelurahan Onekore

    Babinsa Kodim 1602/Ende Amankan Penyaluran Bantuan Beras Pemerintah di Kelurahan Onekore

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan pengawasan dan pengamanan penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) di Kelurahan Onekore, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dimulai pukul 08.00 WITA dan berlangsung hingga proses penyaluran selesai. Penyaluran beras dilakukan dari kantor kelurahan kepada masyarakat penerima manfaat yang berasal dari RT 017 sampai RT 040. Kegiatan tersebut […]

  • Semangat Gotong Royong Warnai Pengerjaan Irigasi Pu’un Keo di Hari ke-17 TMMD

    Semangat Gotong Royong Warnai Pengerjaan Irigasi Pu’un Keo di Hari ke-17 TMMD

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ngada – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun Anggaran 2025 yang dilaksanakan oleh Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan hasil nyata di lapangan. Pada hari ke-17 pelaksanaan, Sabtu (25/10/2025), Satgas TMMD bersama masyarakat melanjutkan kegiatan fisik di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada, dengan sasaran utama pembangunan saluran irigasi Pu’un Keo. Pekerjaan hari […]

  • ‎Kodim 1607/Sumbawa Turunkan Personel Amankan Kawasan PPKH di Kecamatan Moyo Hulu

    ‎Kodim 1607/Sumbawa Turunkan Personel Amankan Kawasan PPKH di Kecamatan Moyo Hulu

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Kodim 1607/Sumbawa kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kelestarian hutan dan lingkungan hidup. Bersama Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Batulanteh, personel Kodim 1607/Sumbawa terlibat langsung dalam Patroli Gabungan Penertiban Pelanggaran Tindak Pidana Kehutanan (Tipihut) di wilayah Dusun Sempe, Desa Sempe, Kecamatan Moyo Hulu, Rabu (10/9/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dipimpin oleh Kasi PKSDAE KPH […]

  • Sat Lantas Polresta Denpasar Gelar Patroli Antisipasi Balapan Liar di Simpang Imam Bonjol–Sunset Road, Puluhan Pelanggar Ditindak

    Sat Lantas Polresta Denpasar Gelar Patroli Antisipasi Balapan Liar di Simpang Imam Bonjol–Sunset Road, Puluhan Pelanggar Ditindak

    • calendar_month Minggu, 9 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Badung, Sabtu 7 November 2025 — Dalam rangka menjaga keamanan, keselamatan, dan ketertiban berlalu lintas di wilayah hukum Polresta Denpasar, Satuan Lalu Lintas Polresta Denpasar melaksanakan patroli antisipasi balapan liar dan penindakan pelanggaran lalu lintas (Dakgar) di Simpang Imam Bonjol–Sunset Road, Kuta, Badung. Kegiatan yang dimulai pukul 23.00 Wita ini dipimpin langsung oleh Kasat Lantas […]

  • Warga Watuneso Apresiasi Kehadiran Babinsa di Tengah Masyarakat

    Warga Watuneso Apresiasi Kehadiran Babinsa di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan meningkatkan hubungan TNI dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Hardianto, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Kelurahan Watuneso, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa pagi, pukul 08.20 WITA hingga selesai. Kegiatan yang merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa ini dilakukan […]

expand_less