Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Ende Wujudkan Kemanunggalan dengan Masyarakat Melalui Komsos dan Karya Bakti

Babinsa Ende Wujudkan Kemanunggalan dengan Masyarakat Melalui Komsos dan Karya Bakti

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda M. Saleh H., melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Karya Bakti bersama masyarakat Dusun Basa Kotakoz, Desa Raporendu, Jumat pagi pukul 09.00 Wita.

Kegiatan Karya Bakti berupa pengecoran masjid ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam membangun kedekatan dan sinergi dengan masyarakat di wilayah binaan. Selain itu, Babinsa juga memantau keamanan wilayah untuk mewujudkan ketertiban dan rasa aman di tengah masyarakat.

“Kami selalu menghimbau warga untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban serta segera melaporkan apabila ada kejadian atau persoalan yang terjadi di wilayah,” ujar Kopda M. Saleh H.

Kegiatan yang berjalan aman, lancar, dan tertib ini mendapat respon positif dari masyarakat setempat. Kehadiran Babinsa dianggap sebagai wujud nyata peran TNI AD sebagai garda terdepan yang selalu hadir membantu dan mendukung masyarakat.

Komsos, Pamwil, dan Karya Bakti merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam menjaga keamanan dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Tianyar Tengah ikuti sosialisasi awal dan rencana pengadaan tanah pembangunan SUTT 150 KV.

    Babinsa Tianyar Tengah ikuti sosialisasi awal dan rencana pengadaan tanah pembangunan SUTT 150 KV.

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Tianyar Tengah Koramil 1623-08/Kubu Serka Nyoman Rauh turut menghadiri kegiatan sosialisasi awal dan rencana pengadaan tanah pembangunan SUTT 150 KV Kubu-Pemaron, di Aula kantor Desa Tianyar Tengah, Kec.Kubu Kab.Karangasem, pada Selasa (14/10/25). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Camat Kubu diwakili oleh Kasi Trantib, PLN Aspen pertanahan, Kajari Karangasem diwakili Kasubsi Pertimbangan Hukum, […]

  • Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

    Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

      Polsek Kediri Polres Tabanan melaksanakan ‘Patroli Barcode’ di seputaran wilayah Kediri Rabu (14/1/2026 ) pukul 22.00 s/d 24.00 wita Dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif. Perwira Pengawas (Pawas) AKP Joko Sucipto Askarman melaksanakan Patroli Barcode bersama dan piket fungsi dengan menyisir daerah rawan Curat, Curas dan Curanmor serta obyek vital lainnya seperti […]

  • Serka Muslih Lakukan Pemantauan Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih di Palamoko

    Serka Muslih Lakukan Pemantauan Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih di Palamoko

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung kelancaran pembangunan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Muslih, melaksanakan pemantauan pekerjaan galian pondasi pembangunan Koperasi Desa Merah Putih di Desa Palamoko, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, Selasa (13/01/2026). Pemantauan tersebut dilakukan untuk memastikan proses pekerjaan galian pondasi berjalan sesuai dengan rencana serta memenuhi standar […]

  • Komsos dan Pamwil Babinsa di Desa Bheramari Meningkatkan Kamtibmas dan Kepercayaan Warga

    Komsos dan Pamwil Babinsa di Desa Bheramari Meningkatkan Kamtibmas dan Kepercayaan Warga

    • calendar_month 22 jam yang lalu
    • account_circle arash news
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Bheramari, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Kamis (15/01/2026). Kegiatan dimulai pukul 09.30 WITA dan berlangsung hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah, memastikan situasi pasca kegiatan pasar demo tetap kondusif, serta memperkuat hubungan […]

  • Babinsa Dampingi Masyarakat Airnona Bangun Gapura Event Budaya

    Babinsa Dampingi Masyarakat Airnona Bangun Gapura Event Budaya

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Airnona Koramil 1604-01/Kupang, Sertu Sumail bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Airnona, Bripka Wenz Reba, melaksanakan monitoring kegiatan penyiapan panggung serta pemasangan gapura dalam rangka event budaya Kelurahan Airnona. Kegiatan ini berlangsung pada hari Kamis, 21 hingga Jumat, 22 Agustus 2025, bertempat di RT 003 RW 001, Kelurahan Airnona, Kecamatan Kota Raja. Kamis (21/08/2025). […]

  • Koramil 1627-02 Pantai Baru Pastikan Wilayah Binaan Aman dan Kondusif

    Koramil 1627-02 Pantai Baru Pastikan Wilayah Binaan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Jumat, 05 September 2025 hingga pukul 14.50 WITA, wilayah Kecamatan Pantai Baru terpantau dalam keadaan aman dan kondusif. Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan kegiatan teritorial dengan penuh tanggung jawab di wilayah binaan masing-masing. Adapun kegiatan yang dilaksanakan, yakni: 1. Serka Abdul Haris Lakuy melaksanakan pemantauan keberangkatan Kapal Fery Garda Maritim […]

expand_less