Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi Forkopimcam dan Babinsa Dalam Penyelesaian Tapal Batas Desa di Riung

Sinergi Forkopimcam dan Babinsa Dalam Penyelesaian Tapal Batas Desa di Riung

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Ngada – Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa wilayah Kecamatan Riung, Serka Yoseph Stefanus N.F bersama Kopda Hanan, pada hari Kamis 25 September 2025 menghadiri undangan rapat terkait penyelesaian masalah tapal batas antara Desa Latung Barat dan Desa Sambinasi. Kegiatan ini berlangsung di aula kantor Camat Riung, Kelurahan Nangamese, Kecamatan Riung, Kabupaten Ngada.

Rapat mediasi tersebut dipimpin langsung oleh Camat Riung, Bapak Kasmin Belo, S.Sos, serta dihadiri Kapolsek Riung bersama anggota, Babinsa Riung, Pj. Kepala Desa Latung Barat, Pj. Kepala Desa Sambinasi, dan tokoh masyarakat setempat. Kehadiran Babinsa menjadi bentuk dukungan TNI dalam menjaga kondusivitas wilayah, mendorong penyelesaian permasalahan secara musyawarah, serta memperkuat sinergi antara pemerintah desa, aparat keamanan, dan masyarakat demi tercapainya kesepakatan yang adil dan damai.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Satgas Pamtas Pos Nunura Berbagi Kolak

    Pererat Kemanunggalan TNI-Rakyat, Satgas Pamtas Pos Nunura Berbagi Kolak

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melalui Pos Nunura melaksanakan kegiatan berbagi kolak kepada masyarakat di Desa Tohe, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Satgas terhadap masyarakat perbatasan sekaligus upaya mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan warga setempat. Pelaksanaan kegiatan berlangsung dengan penuh keakraban dan kebersamaan. Masyarakat […]

  • Majukan Pendidikan di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Hadiri Peresmian SMPN Oepoli

    Majukan Pendidikan di Perbatasan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Hadiri Peresmian SMPN Oepoli

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Netemnanu Utara – Momen bersejarah bagi masyarakat dengan diresmikannya SMP Negeri Oepoli. Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad menghadiri peresmian sekolah sebagai simbol nyata komitmen bersama dalam meningkatkan kualitas pendidikan di wilayah perbatasan, Desa Netemnanu Utara, Kec. Amfoang Timur, Kab. TTU. Kamis (08/01) Kegiatan peresmian berlangsung khidmat dan penuh nuansa adat hingga pemotongan […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil Poto Tano Laksanakan Patroli Malam

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil Poto Tano Laksanakan Patroli Malam

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat, Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis malam (08/01/2026). Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh personel piket Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Nurdin, pada pukul 21.20 WITA. Patroli menyasar sejumlah titik di wilayah binaan yang dinilai […]

  • TNI dan BNN Bali Perkuat Komitmen Bersama dalam Pemberantasan Narkoba di Pulau Dewata

    TNI dan BNN Bali Perkuat Komitmen Bersama dalam Pemberantasan Narkoba di Pulau Dewata

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Denpasar, 10 November 2025 — Komandan Detasemen Polisi Militer (Dandenpom) IX/3 Denpasar, Letkol Cpm I Gusti N.B Chrisna Putra, S.H., mewakili Danpomdam IX/Udayana, menghadiri kegiatan konferensi pers hasil operasi gabungan pemberantasan peredaran gelap narkoba yang digelar oleh BNN Provinsi Bali, bertempat di kantor BNN Provinsi Bali, Denpasar. Dalam konferensi pers tersebut, BNN Provinsi Bali mengungkap […]

  • Kompak Bersama Warga Binaan, Babinsa Kodim 1621 TTS Kerja Bakti Bangun Bak Air

    Kompak Bersama Warga Binaan, Babinsa Kodim 1621 TTS Kerja Bakti Bangun Bak Air

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    So’e – Babinsa Koramil 01/Kota So’e Jajaran Kodim 1621/TTS kopda Agus Bantaika Laksanakan Kerja Bhakti Bersama masyarakat bangun bak air di Dusun A Desa nule Kec.Amanuban Barat Kab.Timor Tengah Selatan Senin (22-09-2025) Kegiatan ini di lakukan guna menjaga kekompakan, menjalin silaturahmi dan soliditas bersama warga binaan di Desa Nule. Terpantau Dengan semangat gotong royong Babinsa […]

  • Sinergi Babinsa dan Masyarakat Soromandi Perkuat Pengamanan Lingkungan Malam Hari

    Sinergi Babinsa dan Masyarakat Soromandi Perkuat Pengamanan Lingkungan Malam Hari

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Donggo _ Minggu malam, 28 September 2025, Serka Juanda, Babinsa Desa Sai, bersama satu anggota Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan kegiatan patroli siskamling di wilayah Kecamatan Soromandi. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi wilayah sekaligus mengantisipasi setiap perkembangan situasi yang berpotensi mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat setempat. Patroli malam tersebut diikuti oleh total delapan orang, terdiri dari […]

expand_less