Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Latih Mental dan Fisik, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Pelatihan PBB untuk Pelajar

Latih Mental dan Fisik, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Pelatihan PBB untuk Pelajar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • visibility 16
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB — Babinsa Desa Rarak Ronges, Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Agus Salim bersama Sertu Septy C., melaksanakan kegiatan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa-siswi SMP Negeri Rarak Ronges, Kamis (25/09/2025) pukul 08.00 WITA.

Kegiatan pelatihan ini bertujuan untuk menanamkan kedisiplinan, membentuk karakter, serta menumbuhkan rasa tanggung jawab di kalangan pelajar. Melalui latihan baris-berbaris, para siswa diharapkan dapat lebih tertib, kompak, dan memiliki jiwa kebersamaan yang kuat.

Serda Agus Salim menyampaikan bahwa pembinaan terhadap generasi muda, khususnya pelajar, merupakan bagian dari tugas Babinsa untuk menanamkan wawasan kebangsaan sejak dini. “Pelatihan PBB ini bukan sekadar baris-berbaris, tetapi melatih konsentrasi, disiplin, dan semangat kerja sama di antara para siswa,” ujarnya.

Kegiatan berjalan aman, tertib, dan mendapat antusiasme tinggi dari para siswa maupun pihak sekolah.

(Pendim 1628/KSB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos Aktif, TNI Hadirkan Rasa Aman di Tengah Masyarakat Ende

    Komsos Aktif, TNI Hadirkan Rasa Aman di Tengah Masyarakat Ende

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Fransiskus Dejesus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Butanalagu, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende, pada Selasa (6/7/2025) pukul 08.00 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) dalam menjalin kedekatan dengan masyarakat […]

  • Polsek Mengwi Amanakan Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW

    Polsek Mengwi Amanakan Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Mengwi – Polsek Mengwi melaksanakan pengamanan kegiatan perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW tahun 2025 di Yayasan TPQ Al- Barokah Perum Permata Anyar Kelurahan Lukluk, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Sabtu (13/9/2025) pukul 19.00 wita Kegiatan pengamanan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada jemaat serta kelancaran rangkain kegiatan ibadah perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW […]

  • Babinsa Tihingan Tegaskan Visitasi Lapangan PPK Ormawa Unud Bentuk Pengabdian Mahasiswa Dengan Membawa Ilmu Untuk Masyarakat

    Babinsa Tihingan Tegaskan Visitasi Lapangan PPK Ormawa Unud Bentuk Pengabdian Mahasiswa Dengan Membawa Ilmu Untuk Masyarakat

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Tihingan Sertu Putu Agustana melaksanakan monitoring kegiatan sosialisasi Visitasi Lapangan Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan ( PPK Ormawa) Universitas Udayana dengan tema ” Desa Tihingan Kampung Iklim “., Senin ( 03/11/25 ). Kegiatan sosialisasi ini dilaksanakan di Balai Masyarakat Dusun Tihingan, Desa Tihingan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung yang dihadiri oleh Kadis Lingkungan Hidup […]

  • Serka Denis Magno Dorong Optimalisasi Koperasi Merah Putih untuk Kesejahteraan Warga

    Serka Denis Magno Dorong Optimalisasi Koperasi Merah Putih untuk Kesejahteraan Warga

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka, Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Denis Magno menghadiri rapat koordinasi terkait rencana pengembangan Koperasi Merah Putih yang berlangsung di Desa Pari Rara, Kecamatan Wanukaka, Kabupaten Sumba Barat, Jumat (28/11/2025). Rapat tersebut diikuti oleh perangkat desa, pengurus koperasi, serta para tokoh masyarakat setempat. Dalam kegiatan ini dibahas berbagai persiapan dan langkah […]

  • Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Sabtu 26 Juli 2025 pkl 02.00 wita sampai dengan 04.00 wita Guna menjaga situasi Kamtibmas di Wilkum Polsek Penebel agar tetap aman dan kondusip terutama di malam hari, Personil Polsek Penebel setiap malam menggelar Patroli Blue Light, dengan sasaran Perbankan/Atm, SPBU, Pasar senggol, pemukiman penduduk dan tempat – tempat rawan C3 […]

  • Kolaborasi TNI, Polri, dan Pengadilan Rote Ndao Selesaikan Sengketa Tanah Secara Damai di Baubafan

    Kolaborasi TNI, Polri, dan Pengadilan Rote Ndao Selesaikan Sengketa Tanah Secara Damai di Baubafan

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas dan mendukung penyelesaian permasalahan masyarakat secara damai, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Yunus Ketti, melaksanakan pendampingan dan pengawasan dalam kegiatan penyelesaian sengketa tanah antara keluarga Mandala dan keluarga Soludale. Kegiatan tersebut berlangsung pada Kamis, 16 Oktober 2025, pukul 09.00 hingga 12.20 WITA, bertempat di Dusun Baubafan RT/RW 002/002, […]

expand_less