Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Serka Legius Laksanakan Anjangsana dan Sosialisasi Pengamanan Hewan Ternak di Desa Teba

Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Serka Legius Laksanakan Anjangsana dan Sosialisasi Pengamanan Hewan Ternak di Desa Teba

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

NTT-Kefamenanu, Rabu 24 September 2025, Dalam rangka meningkatkan kewaspadaan Masyarakat terhadap potensi ancaman pencurian hewan ternak, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serka Legius Ludji Leo, bersama Sekcam Oenopu, Bapak David Edison Taitoh, mengadakan kegiatan Anjangsana di rumah Warga binaan, Bapak Yanuarius Nainanas, di Desa Teba, Kecamatan Biboki Tanpah, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU).

Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan tujuan untuk memberikan sosialisasi terkait pengamanan hewan ternak. Serka Legius Ludji Leo mengungkapkan bahwa pencurian hewan ternak sering menjadi permasalahan di sejumlah Wilayah, termasuk di Desa Teba, Oleh karena itu, kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kewaspadaan Masyarakat untuk mengantisipasi hal tersebut.

“Melalui kegiatan ini, kami mengimbau kepada seluruh Warga untuk lebih waspada dan berhati-hati dalam menjaga hewan ternaknya. Salah satu cara yang bisa dilakukan adalah dengan memasang pagar yang lebih kuat, menjaga keberadaan ternak dengan sistem yang lebih teratur, dan selalu berkoordinasi dengan pihak berwajib jika terjadi hal-hal yang mencurigakan,” ujar Babinsa Serka Legius Ludji Leo.

Kegiatan sosialisasi ini diakhiri dengan diskusi terbuka antara warga dan aparat setempat, di mana mereka saling berbagi pengalaman dan memberikan saran mengenai langkah-langkah pengamanan yang dapat diterapkan di tingkat rumah tangga maupun komunitas.
(PENDIM 1618/TTU)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kegiatan Ronda Babinsa di Kadindi Atas Berjalan Lancar dan Aman

    Kegiatan Ronda Babinsa di Kadindi Atas Berjalan Lancar dan Aman

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Pekat, NTB — Selasa 2 Desember 2025. Babinsa Desa Kadindi Atas Koramil 1614-05/Pekat Kodim 1614/Dompu, Sertu Sukrin, melaksanakan kegiatan kontrol dan memantau warga binaan yang sedang melaksanakan ronda malam sekaligus kongkow di Dusun Malaka Manis pada Selasa pukul 20.45 WITA. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan situasi lingkungan tetap aman dan terpantau. Dalam kesempatan tersebut, Sertu […]

  • Jelang Tahun Baru 2026, Personel Koramil 1618-01/Miotim dan Polres TTU Siaga Penuh di Pos Tulip

    Jelang Tahun Baru 2026, Personel Koramil 1618-01/Miotim dan Polres TTU Siaga Penuh di Pos Tulip

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT–Kefamenanu, Sabtu 27 Desember 2025, dalam rangka menyambut Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, personel Koramil 1618-01/Miotim menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah. Serma Master Molo bersama Serda Krispianus Degha bersinergi dengan personel Polres TTU melaksanakan pengamanan terpadu di Pos Terpadu Tulip, Jalan Eltari, Kelurahan Benpasi, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten TTU. Pos Terpadu […]

  • Babinsa Dorong Kesadaran Warga Rawat Lingkungan di Abal

    Babinsa Dorong Kesadaran Warga Rawat Lingkungan di Abal

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT – ALOR –,Dalam rangka menjaga kelestarian lingkungan sekaligus memperkuat ketahanan sumber air, Babinsa Koramil 1622-01/Kalabahi bersama aparat terkait melaksanakan kegiatan karya bakti penanaman mangrove dan pohon di sumber air Desa Oamate, Kecamatan Abal, Kabupaten Alor, pada Rabu (10/9/2025). Kegiatan ini dipimpin oleh Danpos Kecamatan Abal, Serka Suandi Mohala, didampingi Sertu Muhajir Moka dan Serda […]

  • Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Rabu 5/11/2025 Pukul 01.00 s/d 03.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Dipimpin pawas AIPDA I Putu Hery Nata Saputra S.H menggelar patroli malam menjelang dinihari untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk […]

  • Babinsa Kodim 1607/Sumbawa Tingkatkan Patroli Keamanan Wilayah untuk Cegah Gangguan Kamtibmas

    Babinsa Kodim 1607/Sumbawa Tingkatkan Patroli Keamanan Wilayah untuk Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Sumbawa, Kodim 1607/Sumbawa melalui para Babinsa jajaran Koramil melaksanakan patroli keamanan wilayah pada Kamis malam (04/12/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari langkah preventif TNI AD untuk memastikan situasi tetap aman, tertib, dan kondusif. Patroli dilakukan secara menyeluruh, meliputi pemukiman penduduk, fasilitas publik, […]

  • Sinergi Aparat dan Masyarakat Ciptakan Lingkungan Aman melalui Patroli Mandiri

    Sinergi Aparat dan Masyarakat Ciptakan Lingkungan Aman melalui Patroli Mandiri

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Wera,Bima _ Rabu, 17 September 2025, telah dilaksanakan kegiatan Patroli Mandiri di wilayah Kecamatan Wera dengan tujuan memantau situasi wilayah sekaligus mengantisipasi perkembangan situasi yang dapat berpotensi mengganggu keamanan dan ketertiban. Kegiatan ini melibatkan berbagai unsur termasuk anggota Koramil, Pol PP, Linmas, serta tokoh masyarakat setempat yang bersama-sama menjaga kondusifitas lingkungan. Dalam kegiatan tersebut hadir […]

expand_less