Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Semangat Mengabdi Di Wilayah Binaan, Serda Zainul Hadirkan Keamanan Di Upacara Ngulapin Banjar Adat Batumulapan Kangin

Semangat Mengabdi Di Wilayah Binaan, Serda Zainul Hadirkan Keamanan Di Upacara Ngulapin Banjar Adat Batumulapan Kangin

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Diikuti oleh ratusan warga, upacara ngulapin ngangget don bingin ( memetik daun beringin ) dalam rangka rangkaian kegiatan upacara ngeroras Banjar Adat Batumulapan Kangin, Desa Batununggul Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung digelar pada Selasa ( 23/09/25 ).

Berlangsungnya upacara inipun tak luput dari pantauan dan pengamanan dari aparat setempat, baik Babinsa, Bhabinkamtibmas dan para pecalang.

Upacara ngulapin merupakan langkah awal dalam tata cara upacara ngaben. Upacara ini memiliki makna di mana seseorang memanggil sang atma atau roh dari jenazah yang sudah meninggal, “ungkap Babinsa Batununggul Serda Zainul.

Upacara ini diikuti oleh ratusan warga dengan berbagai macam ritualnya, sehingga demi menjaga dan memastikan keamanan, ketertiban serta kelancaran upacara ngulapin ngangget don bingin ( memetik daun beringin ) ini, dengan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang dirinya melaksanakan pengawalan dan pengamanan, “terangnya.

Dengan keberadaan aparat kewilayahan, diharapkan seluruh rangkaian upacara pagi ini berjalan sesuai rencana dan lancer. Untuk puncak ngeroras akan dilaksanakan pada Jumat 26 September mendatang,”tegas Serda Zainul. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Serukan Penyelesaian Masalah dengan Kepala Dingin Tanpa Main Hakim Sendiri

    Babinsa Serukan Penyelesaian Masalah dengan Kepala Dingin Tanpa Main Hakim Sendiri

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bima _ Pada Selasa, 21 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1608-06/Wawo melaksanakan kegiatan teritorial patroli dan ronda malam di desa binaan Mawu, Maria Utara, Nangawera, dan Karumbu. Kegiatan ini melibatkan komunikasi langsung dengan warga untuk menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Sertu Asyikin di Desa Mawu menghimbau warga agar selalu menjaga keamanan serta mengingatkan anak muda untuk […]

  • Komsos dan Pamwil Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat

    Komsos dan Pamwil Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, menggelar kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Maurole Selatan, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Minggu (10/8/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat di wilayah binaan. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat diharapkan dapat meningkatkan simpati dan […]

  • Hangat dan Penuh Empati, Jumat Curhat Hadir di Penampungan Rongsokan Mengwitani

    Hangat dan Penuh Empati, Jumat Curhat Hadir di Penampungan Rongsokan Mengwitani

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Mangupura – Suasana berbeda tampak dalam kegiatan Jumat Curhat yang digelar oleh Polres Badung melalui Bhabinkamtibmas Desa Mengwitani, Aiptu I Nyoman Darmaja, pada Jumat (7/11). Kegiatan kali ini dilaksanakan di tempat penampungan rongsokan milik Pak Yadi di Banjar Culag-Calig, Mengwitani, dan dihadiri oleh para pencari rongsokan yang sehari-hari menggantungkan hidupnya dari hasil daur ulang barang […]

  • Tanam 750 Pohon, Program Pembinaan Lingkungan Hidup Kodim Klungkung Sasar Pura Beji Banjar Sangging

    Tanam 750 Pohon, Program Pembinaan Lingkungan Hidup Kodim Klungkung Sasar Pura Beji Banjar Sangging

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Mengusung tema “Bersatu Dengan Alam Untuk Indonesia Hijau “, Kodim 1610/Klungkung bersama stakeholder setempat kembali menggelar program pembinaan lingkungan hidup tahun 2025 dengan aksi tanam pohon. Program yang dilaksanakan di Areal Pura Beji Banjar Sangging, Desa Akah Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung pada Jumat ( 07/11/25 ) ini kembali menegaskan komitmen dan kepedulian TNI AD, […]

  • Wujudkan Keamanan Dan Kelancaran Aktivitas Masyarakat, Personil Unit Lantas Polsek Manggis

    Wujudkan Keamanan Dan Kelancaran Aktivitas Masyarakat, Personil Unit Lantas Polsek Manggis

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Manggis. Rabu, tanggal 20/08/2025, pukul 06.30 wita, personel Unit Lantas Polsek Manggis Aipda Komang Merta bersama dengan anggota dadi Dinas Perhubungan Kabupaten Karangasem, melaksanakan kegiatan penjagaan dan pengaturan arus lalu lintas di depan Pasar Ulakan. Diman lokasi ini dipilih dikarenakan aktivitas masyarakat yang padat dan jalur jalan yang […]

  • Tedun Banjar Polres Karangasem Berikan Pelayanan SIM dan SAMSAT Keliling

    Tedun Banjar Polres Karangasem Berikan Pelayanan SIM dan SAMSAT Keliling

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem Unit Regident Sat Lantas Polres Karangasem melaksanakan giat Tedun Banjar di Kantor Camat Manggis Pada hari Selasa, 2 Desember 2025 pukul 11.00 Wita. Pelayanan Samsat Keliling ke banjar atau desa ini merupakan bagian dari trobosan kreatif Polres Karangasem yang disebut Tedun Banjar. Tedun Banjar adalah terobosan kreatif Polres Karangasem dimana […]

expand_less