Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Hadiri Dan Kawal Pemakaman Warga, Babinsa Tojan Sampaikan Duka Cita

Hadiri Dan Kawal Pemakaman Warga, Babinsa Tojan Sampaikan Duka Cita

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Babinsa Tojan Koramil 1610-01/Klungkung Serka Ketut Sudarma terus memberikan kontribusi melalui aksi nyata dalam rangka mengoptimalkan pencapaian Tupoksi sebagai pembina desa.

Kontribusi tersebut Kembali diberikan Serka Ketut saat hadir sekaligus memberikan pengamanan berlangsungnya pemakaman salah satu warga binaannya di Banjar Tojan Kaler, Desa Tojan, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung, Selasa ( 23/09/25 ).

Sore ini dengan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas, dirinya hadir dan melaksanakan pengawalan dan pengamanan pemakaman almarhumah Ni Made Puspawati ( 57 tahun ) warga Banjar Tojan Kaler di Setra ( kuburan ) Bubugan Desa Adat Gelgel, “ucap Serka Ketut.

Sebagai seorang pembina desa, tentu hadir dan memastikan berbagai kegiatan warga berjalan dengan aman dan lancar adalah suatu kewajiban. Disamping itu, keberadaan dirinya juga sekaligus sebagai wujud kepedulian serta empati atas duka yang dialami warga binaan.

Disamping mengawal dan mengamankan seluruh prosesi pemakaman, pada kesempatan ini, dirinya juga menyampaikan duka cita kepada keluarga almarhumah. Semoga almarhumah diberikan tempat terbaik disisi sang pencipta dan keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan dan keikhlasan,”imbuhnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Safari Sumbawa Menanam: Dandim 1607/Sumbawa Perkuat Kepedulian Lingkungan

    ‎Safari Sumbawa Menanam: Dandim 1607/Sumbawa Perkuat Kepedulian Lingkungan

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Batulanteh, Sumbawa — Komandan Kodim 1607/Sumbawa, Letkol Kav Basofi Cahyowibowo, S.T., turut serta dalam kegiatan Safari Sumbawa Menanam Putaran VII, program Pemerintah Kabupaten Sumbawa, yang dilaksanakan pada Senin, 12 Januari 2026 di Desa Tepal, Kecamatan Batulanteh. ‎ ‎Kegiatan Safari Sumbawa Menanam merupakan program berkelanjutan Pemkab Sumbawa yang bertujuan menjaga kelestarian lingkungan, memulihkan kawasan hijau, serta […]

  • Hadiri Rakor Bersama Pemdes Dan Businest Asesment Kecamatan, Babinsa Takmung Sampaikan Bahas Percepatan Penyediaan Lahan Gerai KDMP

    Hadiri Rakor Bersama Pemdes Dan Businest Asesment Kecamatan, Babinsa Takmung Sampaikan Bahas Percepatan Penyediaan Lahan Gerai KDMP

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pemerintah Desa Takmung didampingi Babinsa Serka Yulianta terus berupaya optimal untuk mendukung percepatan operasional Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih ( KDKMP ) . Hari ini, upaya tersebut diwujudkan dengan menyelenggarakan Rapat Koordinasi Percepatan Penyediaan Lahan bagi Pembangunan Gerai KDMP, Kamis ( 11/12/25 ). Kegiatan Rakor digelar di Kantor Perbekel Desa Takmung, kecamatan banjarangkan, Kabupaten Klungkung […]

  • Sinergi Babinsa dan Bulog Kota Bima Berhasil Salurkan Bantuan Pangan Tepat Sasaran

    Sinergi Babinsa dan Bulog Kota Bima Berhasil Salurkan Bantuan Pangan Tepat Sasaran

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Selasa, 22 Juli 2025, bertempat di kantor Kelurahan Rabangodu Selatan dilaksanakan kegiatan distribusi bantuan pangan. Kegiatan ini dikawal langsung Kopda Imansyah, Babinsa Kelurahan Rabangodu Selatan dari Koramil 1608-01/Rasanae, yang juga mendampingi proses distribusi tersebut. Bantuan yang didistribusikan berupa beras sebanyak 314 karung, yang diperuntukkan bagi masyarakat kurang mampu di wilayah tersebut. Setiap penerima manfaat memperoleh […]

  • Danramil 1611-05/Abiansemal Dukung Donor Darah untuk Stok Darah di PMI Denpasar

    Danramil 1611-05/Abiansemal Dukung Donor Darah untuk Stok Darah di PMI Denpasar

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Donor darah dalam rangka HUT STT Priyakha Canthi Ke-47 Bertempat di Balai Banjar Pane, Desa Sibangggede, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Danramil 1611-05/Abiansemal, Kapten Kav I Wayan Sudiarta, ikuti kegiatan donor darah oleh PMI Kota Denpasar. Minggu, (31/08/2025). Kegiatan donor darah ini diikuti oleh warga masyarakat sekitar 100 orang yang dipimpin oleh Dr. […]

  • Kodim 1602/Ende Tekan Inflasi dan Dukung Ketahanan Pangan Lewat Penyaluran Beras Murah

    Kodim 1602/Ende Tekan Inflasi dan Dukung Ketahanan Pangan Lewat Penyaluran Beras Murah

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, Kodim 1602/Ende terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program ketahanan pangan nasional melalui kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM). Hingga hari Kamis, 25 September 2025, total beras yang telah disalurkan ke masyarakat mencapai 112 ton atau 112.000 kilogram. Program ini merupakan bagian dari penyaluran Beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) yang dilakukan oleh Kodim 1602/Ende […]

  • TNI Hadir di Tengah Umat: Babinsa Pekutatan Jaga Kelancaran Upacara Melasti di Pantai Pulukan

    TNI Hadir di Tengah Umat: Babinsa Pekutatan Jaga Kelancaran Upacara Melasti di Pantai Pulukan

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Jembrana, 2 November 2025 – Kehadiran prajurit terdepan Tentara Nasional Indonesia (TNI), khususnya Babinsa, kembali terasa signifikan dalam mengawal kegiatan keagamaan masyarakat. Pada hari Minggu (2/11), Serma Kadek Oka, Babinsa dari Desa Manggissari, Kecamatan Pekutatan, mengambil peran vital dalam mengamankan jalannya Upacara Melasti di Pantai Desa Pulukan. Melasti ini merupakan bagian dari rangkaian sakral Karya […]

expand_less