Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1602-01/Ende Aktif Jaga Kamtibmas di Lingkungan Sekolah

Babinsa Koramil 1602-01/Ende Aktif Jaga Kamtibmas di Lingkungan Sekolah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Abdullah M Ambry, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di SMAK Frateran Ndao, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Selasa (23/9) pukul 10.14 WITA.

Kegiatan tersebut bertujuan memantau keamanan wilayah binaan dan menciptakan suasana yang aman dan nyaman bagi masyarakat khususnya para karyawan dan siswa di lingkungan sekolah. Dalam kegiatan ini, Serka Abdullah memberikan himbauan kepada karyawan sekolah untuk menjaga keamanan dan ketertiban serta meningkatkan pengawasan terhadap siswa selama jam sekolah.

Kegiatan dihadiri oleh tiga orang karyawan sekolah yang antusias menyambut kehadiran Babinsa di lingkungan mereka. Komsos dan Pamwil berjalan dengan tertib, lancar, dan aman.

Menurut Serka Abdullah, kehadiran Babinsa di tengah masyarakat dan lingkungan sekolah merupakan wujud nyata dari tugas pokok Satkowil sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.

Melalui kegiatan ini, sinergi antara TNI dan masyarakat semakin diperkuat untuk mendukung terciptanya lingkungan belajar yang kondusif dan wilayah yang aman.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Rutin Babinsa Pastikan Aktivitas Pasar Soa Berjalan Aman dan Tertib

    Patroli Rutin Babinsa Pastikan Aktivitas Pasar Soa Berjalan Aman dan Tertib

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ngada – Pada Senin (22/09/2025), Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, Kopda Heronimus Tadi, melaksanakan kegiatan patroli dan monitoring keamanan di Pasar Soa, Kecamatan Soa, Kabupaten Ngada. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat di area pasar tetap kondusif. Dalam pelaksanaannya, Babinsa menyapa serta berinteraksi langsung dengan para pedagang dan masyarakat yang sedang melakukan aktivitas […]

  • Polsek Kuta Utara Terjunkan Personel  Amankan Peringatan Maulid Nabi SAW 1447 Hijriah

    Polsek Kuta Utara Terjunkan Personel Amankan Peringatan Maulid Nabi SAW 1447 Hijriah

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban selama perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447/2025 M, Polsek Kuta Utara menerjunkan personelnya untuk melakukan pengamanan di sejumlah Masjid dan Mushola yang ada di wilayah hukumnya. Kamis (4/9/2025) malam. Langkah ini diambil sebagai bentuk komitmen Polsek Kuta Utara dalam memastikan kegiatan keagamaan dapat berjalan dengan aman […]

  • Yonarmed 12 Kostrad Hadirkan Semangat Gotong Royong di Piebulak

    Yonarmed 12 Kostrad Hadirkan Semangat Gotong Royong di Piebulak

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melalui Pos Fohuk melaksanakan kegiatan karya bakti di Kapela St. Benediktus Abbas, Piebulak, Loonuna, Kecamatan Lamaknen Selatan, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini berupa pembersihan halaman kapela dari rumput liar sebagai bentuk kepedulian Satgas terhadap kebersihan dan kenyamanan rumah ibadah. Karya bakti tersebut dilaksanakan bersama-sama oleh […]

  • Atasi kesulitan rakyat, Babinsa Desa Duda Utara bantu warga perbaiki jalan terputus dengan material bambu.

    Atasi kesulitan rakyat, Babinsa Desa Duda Utara bantu warga perbaiki jalan terputus dengan material bambu.

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Duda Utara Koramil 1623-06/Selat Peltu I Kadek Suadnyana melaksanakan kegiatan gotong royong bersama warga memperbaiki akses jalan Desa yang terputus, di wilayah Banjar Dinas Perangsari Kelod Desa Duda Utara Kec.Selat Kab.Karangasem, pada Rabu (06/08/25). Jalan Desa yang menghubungkan Banjar Dinas Perangsari Tengah dengan Banjar Dinas Perangsari Kelod terputus karena tanahnya amblas. […]

  • Polres Gianyar Amankan Laga BRI Super Liga Bali United vs Persik Kediri di Stadion Dipta

    Polres Gianyar Amankan Laga BRI Super Liga Bali United vs Persik Kediri di Stadion Dipta

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 41
    • 0Komentar

    Gianyar – Polres Gianyar melaksanakan pengamanan pertandingan sepak bola Kompetisi BRI Super Liga Musim 2025/2026 antara Bali United FC melawan Persik Kediri di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Minggu (10/8/2025) sore. Sebelum pertandingan dimulai, dilaksanakan Apel Kesiapan Pengamanan di Parkir VIP Stadion Kapten I Wayan Dipta. Apel dipimpin Kapolres Gianyar AKBP Chandra C. Kesuma, […]

  • Pengamanan Ibadah Hari Minggu oleh Babinsa Batutua Ciptakan Suasana Aman dan Khidmat

    Pengamanan Ibadah Hari Minggu oleh Babinsa Batutua Ciptakan Suasana Aman dan Khidmat

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat, Piket Koramil 1627-03/Batutua Sertu Petrus Gudu melaksanakan monitoring wilayah dan pengamanan kegiatan ibadah Hari Minggu di Gereja Katolik Santo Fransiskus Xaverius Namodale Batutua, yang berlokasi di Desa Dolasi, Kecamatan Rote Barat Daya, pada Minggu (12/10/2025) pukul 08.00 Wita. Ibadah Minggu tersebut dipimpin oleh Romo […]

expand_less