Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa dan BPP Kotabaru Sinergi Dukung Ketahanan Pangan Lewat Panen Padi

Babinsa dan BPP Kotabaru Sinergi Dukung Ketahanan Pangan Lewat Panen Padi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
  • visibility 17
  • comment 0 komentar

Kotabaru, Ende – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan (Hanpangan) dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan panen padi sawah bersama Kelompok Tani (Poktan) Sanmiko Jaya di wilayah binaannya, Selasa (23/09/2025).

Kegiatan tersebut berlangsung di Dusun Kotabaru, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, mulai pukul 08.32 WITA hingga selesai. Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, turut terjun langsung ke sawah bersama para petani, memanen padi di lahan seluas 1 hektare.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Koordinator BPP Kotabaru Flora Ivoni Naomi, serta anggota Poktan Sanmiko Jaya. Selain kegiatan panen, Babinsa juga melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwil) untuk memastikan situasi keamanan tetap kondusif.

Menurut Sertu Densius, kegiatan ini merupakan bentuk nyata dukungan TNI AD melalui Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat, khususnya di bidang pertanian.

“Kegiatan seperti ini adalah bagian dari tugas pokok kami sebagai aparat kewilayahan, sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat,” ujarnya.

Kegiatan berlangsung aman, tertib, dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari warga dan kelompok tani setempat.

Dengan adanya sinergi antara TNI, pemerintah daerah, dan masyarakat petani, diharapkan program ketahanan pangan dapat terus berkembang dan memberikan manfaat nyata bagi masyarakat di wilayah Kecamatan Kotabaru.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polsek Pupuan Laksanakan Pengamanan dan Pengawalan Giat Melasti Subak Puyungan ke Pantai Soka

    Polsek Pupuan Laksanakan Pengamanan dan Pengawalan Giat Melasti Subak Puyungan ke Pantai Soka

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Senin tanggal 20 Oktober 2025, pukul 08.30 s/d 12.10 Wita, Bhabinkamtibmas Desa Karyasari Aiptu I Nyoman Ardika melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengawalan giat Melasti Subak Puyungan Desa Adat Karyasari menuju Pantai Soka. Kegiatan ini merupakan rangkaian Upacara Dewa Yadnya/Pemelaspasan Pelinggih Khayangan di Pura Subak Puyungan. Kegiatan Melasti yang digelar di […]

  • Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Lewa Ikut Rehap Gereja

    Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Lewa Ikut Rehap Gereja

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumba Timur – Babinsa Koramil 01/Lewa Kodim 1601/Sumba Timur, Kopka Umbu Parahi, melaksanakan kegiatan gotong royong bersama masyarakat dan jemaat Hamaya Monung Cabang Kombapari Desa Matawai Amahu, Kecamatan Kahali Kabupaten Sumba Timur,pada Senin (15/09/2025). Kegiatan ini berlangsung dengan fokus pekerjaan pembuatan pondasi teras menara gereja. Kehadiran Babinsa menjadi wujud kepedulian TNI terhadap pembangunan rumah ibadah […]

  • Ketahanan Pangan Satuan Berjalan Optimal, Kompi Senapan C Yonif TP 834/WM Panen Kangkung

    Ketahanan Pangan Satuan Berjalan Optimal, Kompi Senapan C Yonif TP 834/WM Panen Kangkung

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Nagekeo – Kompi Senapan C Batalyon Infanteri TP 834/Wakanga Mere melaksanakan kegiatan panen kangkung di area ketahanan pangan satuan yang berlokasi di Marshalling Area Yonif TP 834/Wakanga Mere, Selasa (6/1/2026). Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembinaan teritorial dan ketahanan pangan yang secara rutin dilaksanakan oleh prajurit TNI AD guna mendukung kesejahteraan masyarakat di sekitar […]

  • Sat Samapta Polres Bangli Cek Kesiapan Tenda sebagai Bentuk Kesiapsiagaan

    Sat Samapta Polres Bangli Cek Kesiapan Tenda sebagai Bentuk Kesiapsiagaan

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Bangli, Jumat, 9 September 2025 – Dalam rangka memastikan kesiapan sarana dan prasarana pendukung tugas kepolisian, Satuan Samapta Polres Bangli melaksanakan pengecekan sarana berupa tenda (geden) sebagai bentuk kesiapsiagaan menghadapi berbagai situasi dan kebutuhan operasional di lapangan. Kegiatan pengecekan tersebut dipimpin langsung oleh Kasat Samapta Polres Bangli, Iptu Anak Agung Gede Purwita, bersama seluruh anggota […]

  • Koramil 1628-04/Poto Tano Gelar PAM Pelabuhan, Arus Penyeberangan Tetap Kondusif

    Koramil 1628-04/Poto Tano Gelar PAM Pelabuhan, Arus Penyeberangan Tetap Kondusif

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyebrangan Poto Tano pada Rabu (17/12/2025), pukul 08.00 Wita. Kegiatan tersebut dipimpin oleh Babinsa Desa Senayan, Sertu Chaeruddin. Kegiatan pengamanan ini bertujuan untuk memastikan kelancaran arus penyeberangan serta memberikan rasa aman bagi masyarakat dan pengguna jasa pelabuhan. Selama pelaksanaan, kegiatan berjalan tertib, […]

  • Hadiri Paruman, Babinsa Koramil Klungkung Tegaskan Siap Sukseskan Pujawali Pemacekan Agung Di Pura Dasar Bhuana Gelgel

    Hadiri Paruman, Babinsa Koramil Klungkung Tegaskan Siap Sukseskan Pujawali Pemacekan Agung Di Pura Dasar Bhuana Gelgel

    • calendar_month Minggu, 9 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka menyambut upacara keagamaan, karya pemacekan agung di Pura Dasar Bhuana Desa Gelgel, Minggu ( 09/11/25 ) berlokasi di Wantilan Pura Dasar Buana Gelgel Aula digelar kegiatan paruman adat Desa Adat Gelgel. Kegiatan ini dihadiri oleh Prajuru Adat Desa Adat Gelgel, Kadis Perhubungan Kabupaten Klungkung, Kadiskes, Kepala Puskesmas Klungkung, beserta berbagai unsur terkait […]

expand_less