Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Koramil 1603-05/Bola Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Patroli

Koramil 1603-05/Bola Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Patroli

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

NTT-SIKKA – Babinsa Koramil 1603-05/Bola, Kodim 1603/Sikka, Pratu Mario Renaldo melaksanakan patroli rutin di wilayah binaannya Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan nya menjelang HUT TNI ke-80 tahun 2025, Senin (22/09/2025).

Dalam patroli tersebut, Babinsa menyambangi sejumlah titik strategis di wilayah Desa binaan. Ia juga berdialog dengan warga, menyerap informasi sekaligus memberikan imbauan agar bersama-sama menjaga ketertiban lingkungan.

Pratu Mario menegaskan, kegiatan patroli bukan hanya sebatas rutinitas, tetapi juga bentuk kehadiran TNI di tengah masyarakat. “Kami ingin memastikan masyarakat merasa aman dan nyaman, serta mencegah potensi gangguan sejak dini,” ujarnya.

Masyarakat pun menyambut baik kehadiran Babinsa yang terus aktif membangun komunikasi. Hal ini dinilai mampu mempererat hubungan antara TNI dengan rakyat, sejalan dengan prinsip kemanunggalan TNI dan rakyat.

Dengan adanya patroli rutin, diharapkan kondisi wilayah Kecamatan Bola tetap kondusif, aman, dan terhindar dari berbagai ancaman yang dapat berpotensi meresahkan masyarakat.
(PENDIM 1603/ SIKKA)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dari Lereng Lingsar, Air Kehidupan Mengalir Lewat TMMD ke-126 Kodim 1606 Mataram

    Dari Lereng Lingsar, Air Kehidupan Mengalir Lewat TMMD ke-126 Kodim 1606 Mataram

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Semangat kebersamaan antara TNI dan masyarakat terus dikuatkan di Dusun Awang Madia, Desa Giri Madia, Kecamatan Lingsar, Lombok Barat. Dalam program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram, personel Satuan Tugas (Satgas) bersama warga setempat bergotong royong melakukan pemasangan pipa pompa Hidram, Jum’at (31/10/2025). Pekerjaan ini merupakan […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Angseri Hadiri Musyawarah Desa Penetapan APBDesa 2026

    Bhabinkamtibmas Desa Angseri Hadiri Musyawarah Desa Penetapan APBDesa 2026

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti melaksanakan pengamanan dan monitoring kegiatan Musyawarah Desa (MUSDES) di Aula Kantor Desa Angseri pada Jumat, 28 November 2025, pukul 09.00 Wita s/d selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga situasi tetap kondusif serta mendukung kelancaran jalannya musyawarah desa. Bhabinkamtibmas Desa Angseri BRIGPOL I Nym Mantara Wijanata menghadiri kegiatan MUSDES yang membahas […]

  • TNI-Polri dan Pemdes Daha Matangkan Persiapan HUT RI

    TNI-Polri dan Pemdes Daha Matangkan Persiapan HUT RI

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia (HUT RI) ke-80, Babinsa Desa Daha dari Koramil 1614-03/Hu’u, Kodim 1614/Dompu, Sertu Abdullah Maulana, menghadiri rapat koordinasi bersama Bhabinkamtibmas dan aparatur pemerintah Desa Daha. Kegiatan berlangsung di Aula Kantor Desa Daha, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu, pada Selasa, 5 Agustus 2025. Rapat tersebut digelar sebagai […]

  • Dandim Gianyar Sambut Staf Khusus Kasad, Pengawasan Konsos Berlangsung di Makodim

    Dandim Gianyar Sambut Staf Khusus Kasad, Pengawasan Konsos Berlangsung di Makodim

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Makodim, Senin (17/11/2025) Kodim 1616/Gianyar menerima kunjungan Tim Wasev Bidang Konsos TA 2025 yang dipimpin oleh Staf Khusus Kasad Kolonel Kav Anker Widianto dalam rangka melaksanakan pengawasan dan evaluasi program bidang Pertahanan Wilayah (Tahwil) TA 2025. Kegiatan ini berlangsung di Makodim 1616/Gianyar, Jl. Ngurah Rai-Gianyar No. 8, Kecamatan Gianyar.   Tim Wasev terdiri […]

  • Gladi Kotor HUT RI ke-80 di Lapangan Manda Elu, Dandim Turut Hadir

    Gladi Kotor HUT RI ke-80 di Lapangan Manda Elu, Dandim Turut Hadir

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 39
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Komandan Kodim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., menghadiri kegiatan gladi kotor upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia di Lapangan Manda Elu, Kelurahan Komerda, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (13/8/2025). Gladi kotor ini dilaksanakan untuk memastikan kesiapan seluruh personel dan perangkat upacara sebelum […]

  • Jaga Kondusifitas, Babinsa Sertu Ismail Laksanakan Patroli dan Jalin Komsos di Beru

    Jaga Kondusifitas, Babinsa Sertu Ismail Laksanakan Patroli dan Jalin Komsos di Beru

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail, kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas keamanan dan mempererat kedekatan dengan masyarakat. Sertu Ismail melaksanakan kegiatan patroli wilayah yang dilanjutkan dengan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga setempat. Pada Kamis (11/12/2025). Patroli dilakukan untuk memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif, sekaligus memantau berbagai aktivitas masyarakat. Setelah […]

expand_less