Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Dorong Generasi Muda Peduli Asupan Bergizi

Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Dorong Generasi Muda Peduli Asupan Bergizi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – Dalam upaya mendukung tumbuh kembang generasi muda yang sehat dan cerdas, Babinsa Desa Seteluk Tengah Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan melaksanakan pendampingan pada kegiatan Makanan Sehat Bergizi (MSG) di SDN 2 Seteluk, Senin (22/9/2025).

Kegiatan yang digelar di Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat ini bertujuan untuk menanamkan kesadaran sejak dini kepada anak-anak tentang pentingnya pola makan sehat dan bergizi seimbang.

Sertu Dahlan menyampaikan bahwa pendampingan ini merupakan bagian dari wujud kepedulian TNI, khususnya Babinsa, terhadap kesehatan dan masa depan anak-anak di wilayah binaan. “Anak-anak adalah generasi penerus bangsa. Dengan makanan bergizi, mereka akan tumbuh sehat, cerdas, dan siap menghadapi masa depan,” ungkapnya.

Selain itu, kegiatan ini juga memberikan edukasi kepada para guru dan orang tua agar bersama-sama memperhatikan kebutuhan gizi anak. Hal ini sejalan dengan program pemerintah dalam mendukung peningkatan kualitas SDM melalui pemenuhan gizi yang baik.

Kegiatan berjalan lancar, penuh antusiasme dari siswa maupun guru, serta mendapat sambutan positif dari masyarakat setempat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Koramil 1607-03/Ropang Konsisten Dukung Program Pertanian Berkelanjutan di Desa Ledang ‎

    ‎Koramil 1607-03/Ropang Konsisten Dukung Program Pertanian Berkelanjutan di Desa Ledang ‎

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Koramil 1607-03/Ropang melalui Babinsa Desa Ledang, Sertu Efendi, memberikan dukungan dalam kegiatan Rapat Pembentukan Brigade Pangan yang digelar di Balai Desa Ledang, Kecamatan Lenangguar, Kabupaten Sumbawa. Senin (08/12/2025). ‎ ‎Kegiatan yang dihadiri Kadis Pertanian Kabupaten Sumbawa, Kepala Desa Ledang perangkat desa, kelompok brigade, serta masyarakat setempat ini bertujuan meningkatkan optimalisasi lahan (OPLAH) […]

  • Tegaskan Komitmen TNI Dukung Wisata Budaya, Dandim Gianyar Hadir Langsung di Pembukaan Festival Beguling

    Tegaskan Komitmen TNI Dukung Wisata Budaya, Dandim Gianyar Hadir Langsung di Pembukaan Festival Beguling

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud Rabu, (17/7/2025) – Suasana meriah menyelimuti kawasan Jl. Cok Gede Rai hingga Puri Agung Peliatan, Desa Peliatan, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar dalam pembukaan Parade Beguling Feast Fest Festival 2025. Kegiatan ini merupakan hasil kolaborasi apik antara Puri Agung Peliatan, Pemerintah Desa Peliatan, dan Ja+ Creative Asia, yang menghadirkan kemegahan budaya Bali dalam […]

  • Turun Langsung, Dan SSK TMMD 125 Buktikan TNI Hadir untuk Rakyat

    Turun Langsung, Dan SSK TMMD 125 Buktikan TNI Hadir untuk Rakyat

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Sabtu (26/7/2025) — Di tengah semangat gotong royong dan pengabdian kepada masyarakat, Komandan Satuan Setingkat Kompi (Dan SSK) TMMD ke-125, Lettu Cpl I Nyoman Prajana, memimpin langsung proses pembangunan 1 unit Tower Reservoir berkapasitas 20.000 liter di Banjar Bucuan, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Pembangunan tower air ini merupakan bagian dari […]

  • Kodim 1628/Sumbawa Barat Laksanakan Tradisi Lepas Sambut Komandan

    Kodim 1628/Sumbawa Barat Laksanakan Tradisi Lepas Sambut Komandan

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Kodim 1628/Sumbawa Barat menggelar acara tradisi lepas sambut Komandan Kodim, dari pejabat lama Letnan Kolonel Inf Andri Karsa, S.Sos., M.Han. kepada pejabat baru Letnan Kolonel Inf Rendra Agit Trisnawan, S.Sos., M.Han., M.A.P. Kegiatan yang berlangsung di Makodim 1628/Sumbawa Barat, Jalan Labuhan Balad No. 03, Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. […]

  • Babinsa Dorong Pola Hidup Sehat Sejak Dini Lewat Program Makan Sehat Bergizi

    Babinsa Dorong Pola Hidup Sehat Sejak Dini Lewat Program Makan Sehat Bergizi

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam peningkatan gizi anak sekolah, Babinsa Desa Tepas Sepakat Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Sulaiman, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Sehat Bergizi (MSG) di SDN 1 Tepas, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (27/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.40 Wita tersebut berlangsung dengan tertib dan penuh antusias dari […]

  • Ibadah Minggu Berjalan Lancar, Piket Koramil BTT Lakukan Pengamanan di Dusun Tuambian

    Ibadah Minggu Berjalan Lancar, Piket Koramil BTT Lakukan Pengamanan di Dusun Tuambian

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Minggu, 16 November 2025 pukul 07.00 hingga 08.45 Wita, Piket Koramil 1627-03/BTT melaksanakan monitoring dan pengamanan peribadahan di Gereja GMIT Talitakumi Nggauk, yang berlokasi di Dusun Tuambian, Desa Sakubatun, Kecamatan Rote Barat Daya. Kegiatan ini bertujuan menjaga ketertiban dan memberikan rasa aman bagi jemaat yang melaksanakan ibadah. Ibadah Minggu dipimpin […]

expand_less