Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Koramil 05/Waingapu Turut Dampingi Penyaluran MBG ke Satuan Pendidikan

Babinsa Koramil 05/Waingapu Turut Dampingi Penyaluran MBG ke Satuan Pendidikan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
  • visibility 97
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Jajaran Babinsa Koramil 05/Waingapu, Kodim 1601/Sumba Timur, turut serta dalam pendampingan pendistribusian Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diselenggarakan oleh Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) I Hambala dan SPPG III Matawai. Program ini ditujukan bagi siswa-siswi , SD, Kecamatan Kota Waingapu, di Kabupaten Sumba Timur, Senin (22/09/2025).

Komandan Koramil (Danramil) 161-05/Waingapu, Kapten Inf Samsiadi mengungkapkan pendistribusian MBG dilakukan di berbagai sekolah dengan total penerima sebanyak 3.086 siswa untuk SPPG I Hambala dan 2.462 Siswa untuk SPPG III Matawai. Babinsa, termasuk Sertu M.Ali, Sertu Darusman dan Serda Deni Irawan, turun langsung ke lapangan untuk mendampingi petugas SPPG guna memastikan distribusi berjalan aman dan lancar.

“Babinsa akan terus berperan aktif dalam mendampingi pendistribusian MBG dari pemerintah ke sekolah-sekolah. Kami ingin memastikan bahwa program ini benar-benar sampai ke siswa-siswi yang membutuhkan,” ujar Kapten Inf Samsiadi.

Ia menambahkan, keterlibatan TNI dalam program ini mencerminkan kerja sama yang baik antara aparat keamanan dan pemerintah dalam mendukung pemenuhan gizi bagi anak-anak sekolah. Selain membantu kelancaran distribusi, pendampingan, Babinsa juga bertujuan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.

“Kami berharap kehadiran Babinsa dalam program sosial seperti ini dapat memberikan dampak positif bagi kesejahteraan masyarakat serta menciptakan hubungan yang lebih erat antara TNI dan warga di wilayah binaan,” tambahnya.

Dengan adanya dukungan dari berbagai pihak, program Makan Bergizi Gratis ini diharapkan dapat berjalan berkelanjutan dan memberikan manfaat besar bagi generasi muda di Kabupaten Sumba Timur.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Wawo Ajak Warga Jauhi Narkoba dan Jaga Kerukunan Lewat Ronda Malam

    Babinsa Wawo Ajak Warga Jauhi Narkoba dan Jaga Kerukunan Lewat Ronda Malam

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Wawo – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), para Babinsa Koramil 1608-06/Wawo melaksanakan kegiatan patroli dan ronda malam secara serentak di wilayah binaan masing-masing.30 Desember 2025. Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI AD dalam menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat. Di Desa Nipa, Kecamatan Ambalawi, Babinsa Sertu Hermansah melaksanakan patroli […]

  • Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Bagikan 15000 Buku Bacaan Rohani, Meriahkan Momen Natal

    Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Bagikan 15000 Buku Bacaan Rohani, Meriahkan Momen Natal

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kupang & TTU – Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad membagikan total 15000 buku bacaan rohani kepada Jemaat di seluruh Gereja sekitar Pos Satgas pada momen Hari Natal, Kab. Kupang & TTU. Kamis (25/12) Pembagian buku bacaan rohani ini dilaksanakan oleh seluruh jajaran Pos Satgas Pamtas yang dibagikan setelah selesai pelaksanaan Ibadah Natal. […]

  • Koramil 1628-02/Sekongkang Hadir di Tengah Masyarakat Melalui Patroli Malam

    Koramil 1628-02/Sekongkang Hadir di Tengah Masyarakat Melalui Patroli Malam

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Guna menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), personel Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis malam, 08 Januari 2026, sekitar pukul 21.30 WITA oleh anggota piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Kopda Achmad Fahri. Patroli menyasar sejumlah titik di wilayah binaan Koramil Sekongkang yang dinilai rawan […]

  • Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Sasar Titik Keramaian Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol, Sasar Titik Keramaian Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan kembali melaksanakan Blue Light Patrol sebagai upaya preventif mencegah potensi gangguan kamtibmas pada Sabtu malam, 15 November 2025. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 20.30 hingga 22.00 WITA ini digelar di sejumlah titik keramaian di wilayah hukum Polres Tabanan dengan melibatkan gabungan piket fungsi. Patroli diawali […]

  • Momentum Upacara 17-an, Dandim 1601/Sumba Timur Sampaikan Arahan Panglima TNI kepada Prajurit

    Momentum Upacara 17-an, Dandim 1601/Sumba Timur Sampaikan Arahan Panglima TNI kepada Prajurit

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S.,S.E memimpin langsung Upacara Bendera 17-an di bulan Oktober yang digelar di Lapangan Pahlawan Waingapu Jl. Ir Sukarno No 11, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Jum’at (17/10/2025) Bertindak sebagai Komandan Upacara 17-an Lettu Inf Rafael Tende (Danramil 1601-04/Tabundung), Perwira Upacara Kapten Inf […]

  • Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Bersama Bhabinkamtibmas Laksanakan Komsos dan Monitoring di Desa Ilepadung

    Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Bersama Bhabinkamtibmas Laksanakan Komsos dan Monitoring di Desa Ilepadung

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Larantuka, — Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Praka Irfan Zidni bersama Bhabinkamtibmas Aipda Zackarias Banu melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan dan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Ilepadung, Kecamatan Lewolema. Rabu (29/10/2025) Dalam kegiatan tersebut, Babinsa mengajak masyarakat untuk meningkatkan kepedulian terhadap keamanan dan ketertiban lingkungan (Kamtibmas), serta bersama-sama menjaga keharmonisan dan kerukunan di tengah masyarakat. Ia […]

expand_less