Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Optimalkan Patroli Dan Komsos, Upaya Serka Made Arta Antisipasi Bencana Akibat Cuaca Ekstrim

Optimalkan Patroli Dan Komsos, Upaya Serka Made Arta Antisipasi Bencana Akibat Cuaca Ekstrim

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka mengantisipasi dampak dari cuaca yang ekstrem dan curah hujan yang cukup tinggi akhir-akhir ini, Babinsa Sampalan Tengah Serka I Made Arta terus mengintensifkan pemantauan wilayah melalui patroli dan komunikasi sosial ( Komsos ).

Sepertii halnya yang terlihat pagi ini, Jumat ( 19/09/25 ) sembari patrol pemantauan wilayah, Serka Made Arta melaksanakan Komsos bersama Kadus Jabon dan Pakel di kantor Desa Sampalan Tengah, Kecamatan Dawan, kabupaten Klungkung, Jumat ( 19/09/25 ).

Dalam Komsosnya kali ini, Babinsa Serka Made membahas kondisi perubahan cuaca yang terjadi akhir-akhir ini.

Kondisi cuaca yang tidak menentu dengan intensitas hujan yang tinggi tentu menjadi hal yang harus kita singkapi dan waspadai bersama. Sebagaiman akita ketahui beberapa pekan ini berbagai musibah terjadi di Bali, termasuk Klungkung,”ungkapnya.

Pada kesempatan ini, sebagai Babinsa dirinya mengajak para pemangku kepentingan di wilayah untuk bersatu dan bersama-sama memberikan keamanan dan kenyamanan bagi warga.

Saya berharap pak Kadus untuk aktif melaksanakan pemantauan wilayah, khususnya titik-titik yang berpotensi bencana dan terus menghimbau warga untuk waspada serta peduli akan situasi cuaca saat ini,”imbuhnya.

Sementara itu, Kadus Jabon Gede Oka Wiradnyana menyampaikan, selaku Kadus saya sangat mengapresiasi dan berterima kasih atas peran aktif pak Babinsa dalam menyingkapi kondisi cuaca ekstrim saat ini.

Kondisi cuaca saat ini memang cukup ekstrim dengan curah hujan yang tinggi. Hal ini tentu memiliki dampak besar khususnya menimbulkan potensi bencana. Selaku Kadus dirinya terus melaksanakan pemantauan wilayah serta terus menghimbau warga untuk mewaspadai potensi bencana.

Kami juga telah menekankan kepada warga untuk menjaga Tindakan yang dapat berdampak menimbulkan bencana, salah satunya tidak membuang sampah sembarangan, khususnya di sungai maupun selokan- selokan untuk mencegah banjir,”terangnya.

Saya berharap dengan kesadaran warga dan kerjasama baik antara aparat babinsa dan Bhabinkamtibmas dengan seluruh komponen dan masyarakat di wilayah, kita dapat mencegah hal-hal yang tidak diinginkan dengan kondisi cuaca saat ini,”tutupnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1618-05/Biut Kawal Pemanfaatan Mata Air untuk Lahan Pertanian di TTU

    Babinsa Koramil 1618-05/Biut Kawal Pemanfaatan Mata Air untuk Lahan Pertanian di TTU

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Kamis 24 Juli 2025, Turut bersama aparat desa, menyusuri area persawahan guna memastikan kesiapan lahan dan potensi pemanfaatan mata air untuk irigasi dalam upaya mendukung ketahanan pangan di wilayah binaannya, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1618-05/Biut, Kopda Boby Demarsandi, bersama Bapak Simon Petrus Bukifan Kepala Desa dan perangkat Desa Hauteas Barat, melaksanakan peninjauan lokasi […]

  • K-SIGN Rote Ndao Siap Dukung Produksi Garam Nasional, Babinsa Kawal Jalannya Rapat Konsultasi

    K-SIGN Rote Ndao Siap Dukung Produksi Garam Nasional, Babinsa Kawal Jalannya Rapat Konsultasi

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Bertempat di Gedung Gereja GMIT Ebenheser Deurendale, Desa Deurendale, Kecamatan Landuleko, Kabupaten Rote Ndao, pada Jumat (17/10/2025) pukul 14.30 Wita, dilaksanakan Rapat Konsultasi Publik Rencana Pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN) di Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini dihadiri oleh Sekretaris Direktorat Jenderal Pengelolaan Kelautan, Direktur Jasa Bahari DJPK, Kepala Dinas Lingkungan […]

  • Pastikan Kegiatan Berlangsung Aman dan Lancar, Polsek Pupuan Hadir Dampingi Rapat Musyawarah di Desa Kebon Padangan

    Pastikan Kegiatan Berlangsung Aman dan Lancar, Polsek Pupuan Hadir Dampingi Rapat Musyawarah di Desa Kebon Padangan

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Kamis, 2 Oktober 2025 mulai pukul 09.00 WITA hingga 12.35 WITA, Dalam rangka mewujudkan pembangunan Desa, Desa Kebon Padangan melaksanakan kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) dalam rangka penetapan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026. Kegiatan ini dibuka dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya, doa bersama, serta penyampaian susunan […]

  • Wujudkan Rasa Aman Warga Dimalam Hari Babinsa Patroli Keliling Kampung

    Wujudkan Rasa Aman Warga Dimalam Hari Babinsa Patroli Keliling Kampung

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Babinsa Koramil 08/Praya Timur, Kodim 1620/Loteng terus aktif melaksanakan patroli malam di wilayah binaan guna memastikan situasi tetap aman dan kondusif terhadap kenyamanan masyarakat dalam menjalankan aktivitas pada malam hari, Sabtu (27/9/2025). Patroli malam tersebut menyusuri jalan utama, pemukiman warga, hingga titik-titik yang dianggap rawan terjadinya gangguan keamanan. Kehadiran aparat TNI tersebut […]

  • Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Dampingi PPL Cek Lokasi Pembuatan Irigasi di Desa Cempi Jaya

    Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Dampingi PPL Cek Lokasi Pembuatan Irigasi di Desa Cempi Jaya

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Jumat (31/10/2025) Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u, Serma Ridwan, mendampingi Petugas Penyuluh Lapangan (PPL) dalam kegiatan pengecekan lokasi pembangunan irigasi di Desa Cempi Jaya, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu. Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dan berjalan lancar. Pendampingan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan Babinsa terhadap upaya pemerintah dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui sektor pertanian. Irigasi […]

  • Penyemprotan Hama, Babinsa Umaklaran Dorong Peningkatan Swasembada Pangan

    Penyemprotan Hama, Babinsa Umaklaran Dorong Peningkatan Swasembada Pangan

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Umaklaran Koramil 1605-07/Wedomu Serda Hironimus Kono membantu petani dalam melakukan pendampingan penyemprotan hama pada tanaman jagung milik Bapak Yohanes Atok warga Dusun Taekto’o, Desa Umaklaran, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu, Selasa (26/8/2025). Babinsa Serda Hironimus Kono mengatakan tujuan penyemprotan obat hama pada tanaman jagung ini adalah untuk melindungi tanaman dari kerusakan yang […]

expand_less