Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Edukasi Pilah Sampah Bersama Babinsa Kelurahan Nefonaek

Edukasi Pilah Sampah Bersama Babinsa Kelurahan Nefonaek

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, — Dalam upaya mendukung kesadaran masyarakat terhadap pengelolaan lingkungan, Babinsa Kelurahan Nefonaek Koramil 1604-01/Kupang, Serda Putu Juni Arsana, menghadiri kegiatan sosialisasi dan edukasi pemilahan sampah yang dilaksanakan di RT 019 RW 006 Kelurahan Nefonaek, Kecamatan Kota Lama, Kota Kupang. Kegiatan ini menjadi bentuk nyata kepedulian bersama terhadap pentingnya menjaga kebersihan lingkungan. Sabtu (20/09/2025).

Hadir dalam kegiatan tersebut Camat Kota Lama, Ibu Lurah Nefonaek, Ketua LPM Nefonaek, Ketua RW 006, serta perwakilan dari Bank Sampah Asmara Loka Nefonaek yang memberikan materi dan edukasi kepada warga setempat tentang cara memilah sampah organik dan anorganik secara benar dan bermanfaat.

Serda Putu Juni Arsana menyampaikan bahwa partisipasi TNI dalam kegiatan sosial kemasyarakatan seperti ini adalah bagian dari pembinaan teritorial yang bertujuan untuk membangun kesadaran masyarakat. “Kebersihan lingkungan dimulai dari kesadaran diri. Dengan memilah sampah, kita tidak hanya menjaga kebersihan tapi juga membantu ekonomi warga melalui bank sampah,” ujarnya.

Melalui kegiatan ini, diharapkan masyarakat Kelurahan Nefonaek semakin peduli terhadap pentingnya pengelolaan sampah, sehingga tercipta lingkungan yang sehat, asri, dan bebas dari pencemaran. Sinergi antara TNI, pemerintah, dan warga menjadi kekuatan utama dalam menciptakan perubahan positif di tengah masyarakat. (Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah Pelintas Batas Ilegal, Satgas TMMD 125 Kodim Belu Gelar Penyuluhan Kepada Masyarakat

    Cegah Pelintas Batas Ilegal, Satgas TMMD 125 Kodim Belu Gelar Penyuluhan Kepada Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Administrasi lintas batas merupakan bagian integral dari upaya menjaga kedaulatan negara, khususnya di wilayah perbatasan yang rawan terhadap pelanggaran hukum dan pergerakan ilegal. Menyikapi akan hal tersebut guna mencegah terjadinya pelanggaran lintas batas, Satgas TMMD 125 Kodim 1605/Belu bersama Kantor Imigrasi Kelas II TPI Atambua memberikan penyuluhan kepada masyarakat Desa Naekasa, Kecamatan Tasifeto […]

  • Komsos Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Wujud Kehadiran TNI di Tengah Rakyat

    Komsos Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Wujud Kehadiran TNI di Tengah Rakyat

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende –, pukul 09.23 Wita, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Yeremias Nggaro, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) di Desa Tanalanggi, Kecamatan Lepkes, Kabupaten Ende.   Kegiatan ini dilakukan di rumah warga Bapak Donatus Sari, dengan kehadiran masyarakat desa setempat. Selama kegiatan, Babinsa melakukan komunikasi langsung dengan warga, mendengarkan aspirasi, serta memberikan himbauan agar tetap menjaga keamanan, […]

  • Babinsa Mantun Perkuat Monitoring, Pembangunan KDKMP Kini Masuk Tahap 10 Persen

    Babinsa Mantun Perkuat Monitoring, Pembangunan KDKMP Kini Masuk Tahap 10 Persen

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Progres pembangunan Kantor Desa/Kantor Masyarakat Produktif (KDKMP) di Desa Mantun, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat terus menunjukkan perkembangan positif. Hingga Rabu (10/12/2025), realisasi pengerjaan telah mencapai 10 persen, dengan beberapa tahap konstruksi berhasil diselesaikan sesuai rencana. Pembangunan yang berada di atas tanah milik desa seluas 1.500 m² tersebut didampingi langsung oleh […]

  • Babinsa dan Warga Rabadompu Barat Kompak Jaga Kamtibmas Lewat Siskamling

    Babinsa dan Warga Rabadompu Barat Kompak Jaga Kamtibmas Lewat Siskamling

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Kota Bima – Senin, 06 Oktober 2025. Bertempat di Kelurahan Rabadompu Barat, Kecamatan Raba, Kota Bima, telah berlangsung kegiatan Siskamling yang dipimpin oleh Babinsa Kelurahan Paruga Koramil 1608-01/Rasanae bersama dua orang anggota. Kegiatan ronda malam ini diikuti oleh Ketua Pemuda Kelurahan Rabadompu Barat, Ketua RT 10/05, tokoh agama, serta tokoh masyarakat setempat. Kehadiran seluruh unsur […]

  • Polres Bangli Gelar Pengaturan dan Pengamanan di Obyek Wisata Penelokan Kintamani

    Polres Bangli Gelar Pengaturan dan Pengamanan di Obyek Wisata Penelokan Kintamani

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Bangli, 20 September 2025 – Polres Bangli melaksanakan pengaturan dan pengamanan di sepanjang jalur Obyek Wisata Penelokan Kintamani. Kegiatan ini dilakukan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada para pengunjung dan mengantisipasi kemacetan lalu lintas akibat meningkatnya kunjungan ke wilayah Penelokan Kintamani. Personil Polres Bangli melaksanakan pengaturan, penjagaan, dan pengamanan di titik-titik strategis sepanjang jalur […]

  • Babinsa dan Warga Kompak Laksanakan Pengerjaan Jalan Baru di Desa Wolowea Barat

    Babinsa dan Warga Kompak Laksanakan Pengerjaan Jalan Baru di Desa Wolowea Barat

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Nagekeo – Dalam rangka meningkatkan aksesibilitas dan memperlancar aktivitas masyarakat, Babinsa Koramil 1625-03/Boawae, Kopda Supriadin, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus bergotong royong bersama warga membuka jalan raba baru di Dusun II, RT 03, Desa Wolowea Barat, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo, pada Senin, 6 Oktober 2025. Kegiatan pembukaan jalan baru ini dilakukan […]

expand_less