Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Madaprama Gelar Patroli Malam Bersama Warga

Babinsa Madaprama Gelar Patroli Malam Bersama Warga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan wilayah serta meningkatkan kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Desa Madaprama Koramil 1614-01/Dompu, Serka Irfan, melaksanakan patroli dan ronda malam bersama perangkat desa, Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM), Karang Taruna, serta warga binaan di Dusun Buna, Kamis (18/9/2025).

Kegiatan patroli yang dikemas dengan ronda malam dan kongkow bareng warga ini bertujuan untuk memelihara keamanan dan ketertiban lingkungan sekaligus mempererat komunikasi sosial antara Babinsa dengan masyarakat.

Dalam kesempatan itu, Serka Irfan memberikan imbauan agar masyarakat tetap waspada terhadap potensi banjir di musim hujan serta mengajak warga untuk terus menjaga kerukunan dan keamanan lingkungan.

“Patroli malam ini bukan sekadar menjaga keamanan, tetapi juga membangun kebersamaan. Dengan komunikasi yang baik, kita bisa lebih siap menghadapi berbagai situasi, termasuk ancaman bencana maupun potensi gangguan kamtibmas,” ungkap Serka Irfan.

Kegiatan berlangsung aman, lancar, dan penuh keakraban, mencerminkan sinergi TNI dengan masyarakat dalam menjaga stabilitas wilayah.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Progres RTLH Banjar Puaya Dikebut, Dan SSK Turun Langsung di Lapangan

    Progres RTLH Banjar Puaya Dikebut, Dan SSK Turun Langsung di Lapangan

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Minggu (10/8/2025) – Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1616/Gianyar terus menggeber pengerjaan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik I Nyoman Masta di Banjar Puaya, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati. Hingga hari ini, progres perehaban telah mencapai tahap akhir, dengan target akan segera rampung dan diserahkan kepada pemilik rumah. Dan SSK […]

  • Jalin Komunikasi Dan Update Data Teritorial, Kopka Kadek Parta Berkunjung Ke sekolah

    Jalin Komunikasi Dan Update Data Teritorial, Kopka Kadek Parta Berkunjung Ke sekolah

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sinergitas dan silahturahmi dalam rangka memperkokoh kemanunggalan TNI dan seluruh komponen di wilayah terus digelorakan Kopka Kadek Parta yang saat ini menjabat sebagai Babinsa Klumpu Koramil 1610-04/Nusa Penida. Selasa( 26/08/25 ) pagi, dengan mengunjungi TK Panca Kumara Adi dan SD N 4 Klumpu, Dusun Waru, Desa Klumpu, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Kopka Kadek […]

  • Anjangsana Kodim 1628/Sumbawa Barat Jadi Wujud Kebersamaan TNI dan Rakyat

    Anjangsana Kodim 1628/Sumbawa Barat Jadi Wujud Kebersamaan TNI dan Rakyat

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-80, Kodim 1628/Sumbawa Barat melalui Koramil 1628-05/Jereweh menggelar kegiatan anjangsana di kediaman Purnawirawan Pelda Komaruddin, Desa Belo, Kecamatan Jereweh, Sabtu (04/10/2025). Kegiatan yang mengusung tema “TNI Manunggal Bersama Rakyat” tersebut diisi dengan silaturahmi serta penyerahan bantuan sembako kepada purnawirawan TNI sebagai bentuk […]

  • Pelabuhan Sape Tetap Kondusif Berkat Peran Aktif Koramil 05/Sape Dalam Pengamanan

    Pelabuhan Sape Tetap Kondusif Berkat Peran Aktif Koramil 05/Sape Dalam Pengamanan

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Bima, 4 Januari 2026 – Pada hari Minggu, 4 Januari 2026, Koramil 1608-03/Sape melaksanakan kegiatan pengamanan proses muat kapal fery KMP Cakalang di Pelabuhan PT ASDP Persero Kecamatan Sape, Kabupaten Bima. Kegiatan ini diikuti oleh 4 anggota Koramil yang dipimpin oleh Serka Masykur. Pengamanan ini dilakukan untuk memastikan kelancaran dan ketertiban proses muat penumpang dan […]

  • Peran Aktif Babinsa Sertu Jafar dalam Pendampingan Bantuan BLT DD Desa Soro

    Peran Aktif Babinsa Sertu Jafar dalam Pendampingan Bantuan BLT DD Desa Soro

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Sertu Jafar Babinsa Desa Soro, anggota Posramil Koramil 1608-03/Sape, melaksanakan kegiatan pengawalan dan pendampingan pembagian Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahap 3 untuk bulan Juli, Agustus, dan September. Kegiatan tersebut berlangsung pada hari Kamis, 18 September 2025, pukul 10:30 WITA di Kantor Desa Soro, Kecamatan Lambu. Bantuan diserahkan langsung oleh Kepala Desa Soro […]

  • Kolaborasi TNI-Kampus: Anggota Koramil 1612-02/Reok Hadiri Pelepasan KKN Tematik UNIKA St. Paulus Ruteng di Reok

    Kolaborasi TNI-Kampus: Anggota Koramil 1612-02/Reok Hadiri Pelepasan KKN Tematik UNIKA St. Paulus Ruteng di Reok

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    REOK, MANGGARAI – Universitas Katolik (UNIKA) St. Paulus Ruteng secara resmi melepas mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Tahun Akademik 2025 di wilayah Kecamatan Reok, Kabupaten Manggarai. Acara pelepasan ini berlangsung di Aula Kantor Kecamatan Reok pada Jumat, 10 Oktober 2025, menandai dimulainya masa pengabdian mahasiswa di tengah masyarakat. Kegiatan pelepasan ini dihadiri oleh […]

expand_less