Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Satgas Pos Mahen Bahu Membahu Bantu Warga Binaan Laksanakan Pemindahan Rumah Secara Tradisional

Satgas Pos Mahen Bahu Membahu Bantu Warga Binaan Laksanakan Pemindahan Rumah Secara Tradisional

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Belu – Pos Mahen turut membantu warga dalam kegiatan pemindahan rumah warga di Desa Baudaok, Kecamatan Lasiolat, Kabupaten Belu. Kamis (18/09/2025).

Kegiatan yang berlangsung penuh kebersamaan ini menjadi wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat. Dengan semangat kerja sama, rumah warga yang dipindahkan berhasil dipasang kembali di lokasi baru. Melalui kegiatan seperti ini, Satgas Yonif 741/GN menekankan tidak hanya hadir menjaga keamanan wilayah perbatasan, tetapi juga terus mempererat hubungan kekeluargaan dengan masyarakat setempat.

Danpos Mahen Sertu M Teguh Pribadi menyampaikan bahwa kegiatan tersebut merupakan bagian dari kepedulian Satgas terhadap masyarakat perbatasan. “Gotong royong kali ini yaitu memindahkan rumah warga merupakan salah satu budaya yang diwariskan turun-temurun dan kami bersyukur bisa ikut membantu dan merasakan langsung kebersamaan bersama masyarakat, melalui cara tradisional dengan bersama-sama menggunakan alat bantu bambu”, kata Danpos.

Sementara itu, pemilik rumah Bapak Angsel menyampaikan rasa syukur dan terima kasihnya atas bantuan Satgas bersama masyarakat yang telah bahu-membahu memindahkan rumahnya. “Kami merasa sangat terbantu, tanpa gotong royong ini pekerjaan berat pasti sulit dilakukan,” ungkapnya.

KERJA TUNTAS DI TAPAL BATAS
LAKSANAKAN TUGAS DENGAN TULUS DAN IKLAS
GARUDA BERHASIL

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Gelar Karya Bakti di Situs Serambi Soekarno, Jaga Warisan Sejarah Bangsa

    Babinsa Ende Gelar Karya Bakti di Situs Serambi Soekarno, Jaga Warisan Sejarah Bangsa

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Ende — Dalam rangka menjaga kelestarian dan kebersihan warisan sejarah bangsa, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Taruna Diharjaya D.E, melaksanakan kegiatan Karya Bakti di Situs Serambi Soekarno, yang terletak di Kelurahan Potulando, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende, Jumat pagi (18/07/2025). Kegiatan dimulai pukul 07.30 WITA dan berlangsung secara tertib dan aman. Pembersihan dilakukan secara menyeluruh di […]

  • Pererat Sinergi, Babinsa dan Aparat Kecamatan Insana Barat Laksanakan Pembersihan Lingkungan

    Pererat Sinergi, Babinsa dan Aparat Kecamatan Insana Barat Laksanakan Pembersihan Lingkungan

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-KEFAMENANU 04 November 2025 Babinsa Koramil 1618-04/Bikomi Selatan, Serda H. De Almeida, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring wilayah di Kantor Camat Insana Barat, Kabupaten (TTU). Dalam kegiatan kekompakan yang Babinsa lakukan untuk mengajak para Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Kecamatan Insana Barat untuk melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan halaman kantor sebelum memulai […]

  • Pembersihan Jalan dan Persiapan Tiang KDKMP Desa Serubeba Berjalan Lancar dengan Pendampingan Babinsa

    Pembersihan Jalan dan Persiapan Tiang KDKMP Desa Serubeba Berjalan Lancar dengan Pendampingan Babinsa

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mendukung kelancaran pembangunan, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Ismail Rahadat, melaksanakan kegiatan pembersihan jalan masuk menuju lokasi KDKMP di Desa Serubeba, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao, Kamis (8/1/2026) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 07.30 Wita ini difokuskan pada pembersihan akses jalan menuju lokasi pembangunan KDKMP agar mobilitas tenaga kerja […]

  • Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Dorong Warga Rutin Periksa Kesehatan

    Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Dorong Warga Rutin Periksa Kesehatan

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Hu’u,NTB – Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u terus menunjukkan peran aktifnya dalam pembinaan teritorial di wilayah binaan. Pada Kamis, 8 Januari 2026, Babinsa Desa Rasabou, Serda Yahya, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus mendampingi warga dalam kegiatan pemeriksaan kesehatan di Posyandu Melati, Dusun Meci Angi. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam mendukung program kesehatan masyarakat […]

  • Pemantauan Wilayah Babinsa Jadi Ruang Aspirasi Warga Biboki Anleu

    Pemantauan Wilayah Babinsa Jadi Ruang Aspirasi Warga Biboki Anleu

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Minggu, 23 November 2025, Babinsa Desa Kotafoun Sertu Mario Dearaujo dari Koramil 1618-06/Bian melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus duduk bersama masyarakat di Desa Kotafoun, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kehadiran Babinsa ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial untuk memastikan kondisi wilayah tetap aman, tertib, dan kondusif. Dalam kesempatan tersebut, Sertu […]

  • TNI-Polri Brang Rea Latih Paskibra Demi Upacara HUT RI ke-80 yang Khidmat

    TNI-Polri Brang Rea Latih Paskibra Demi Upacara HUT RI ke-80 yang Khidmat

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Semangat nasionalisme terpancar dari wajah para pelajar di Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Babinsa Desa Moteng, Serda Heriyanto, bersama Bhabinkamtibmas, memberikan pelatihan intensif kepada anggota Pasukan Pengibar Bendera (PASKIBRA) tingkat kecamatan. Kegiatan pelatihan ini berlangsung pada Jumat, (15 Agustus […]

expand_less