Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Jaga Kebersihan dan Waspadai Banjir, Pesan Bhabinkamtibmas Singakerta

Jaga Kebersihan dan Waspadai Banjir, Pesan Bhabinkamtibmas Singakerta

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Gianyar – Polsek Ubud,
Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas di wilayah tetap aman dan kondusif serta mengantisipasi terjadinya banjir, Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Polsek Ubud Polres Gianyar Polda Bali Aiptu I Made Widastra melakukan patroli dan sambang di Banjar Demayu Tewel, Desa Singakerta Kecamatan Ubud. Kamis (18/09/2025).

Dalam kegiatan sambangnya menemui warga yang lagi santai ngopi di warung, Bhabinkamtibmas Singakerta menyampaikan, pentingnya menjaga kebersihan lingkungan, terutama di tempat-tempat yang sering menjadi lokasi warga beraktivitas, agar membuang sampah pada tempatnya dan tidak membuang sampah sembarangan sehingga tidak menyebabkan banjir, selain itu jaga lingkungan agar tetap sehat, apabila ada kerawanan kamtibmas segera melapor petugas dilapangan untuk cepat ditindaklanjuti, pesannya.

Made Rarud menyambut baik kegiatan sambang yang dilakukan Bhabinkamtibmas, terimakasih atas saran, masukan dan informasinya, siap menjaga kebersihan lingkungan dan mewaspadai banjir serta segera lapor jika ada kerawanan kamtibmas, ucapnya.

Ditempat terpisah Kapolres Gianyar AKBP Chandra C. Kesuma, S.I.K., menyampaikan terimakasih kepada seluruh jajaran yang sudah aktif melaksanakan patroli sambang kewilayahan guna menciptakan situasi Gianyar yang aman dan kondusif, sampaikan himbauan kepada semua lapisan masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan dengan tid

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Siskamling Fokus Pantau Pemukiman dan Tempat Nongkrong Anak Muda

    Patroli Siskamling Fokus Pantau Pemukiman dan Tempat Nongkrong Anak Muda

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sape _ Pada hari Minggu, 14 Desember 2025, Sertu Rusdin Babinsa Monta Baru bersama satu anggota melaksanakan patroli siskamling untuk memantau situasi di wilayah Kecamatan Sape dan Lambu. Kegiatan ini juga diikuti oleh anggota Koramil, aparat desa, masyarakat, serta tokoh pemuda dan tokoh agama. Patroli menyasar pemukiman warga dan tempat tongkrongan anak muda sebagai fokus […]

  • Pererat Hubungan TNI dan Masyarakat, Babinsa Ende Gelar Kegiatan Teritorial di Desa Turunalu

    Pererat Hubungan TNI dan Masyarakat, Babinsa Ende Gelar Kegiatan Teritorial di Desa Turunalu

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Detusoko, Ende Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Pratu Suwardin, melaksanakan kegiatan karya bakti, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Turunalu, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pada pukul 09.00 WITA dan berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan himbauan kepada warga agar […]

  • Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Laksanakan Komsos dan Pembersihan Lokasi KDKMP Desa Fatelilo

    Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Laksanakan Komsos dan Pembersihan Lokasi KDKMP Desa Fatelilo

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Jasinto Meco, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan monitoring wilayah binaan di lokasi pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDKMP) Desa Fatelilo, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Kamis, 15 Januari 2026, pukul 15.40 Wita. Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai bagian dari upaya Babinsa dalam menjalin komunikasi yang baik […]

  • Polsek Denpasar Selatan Intensifkan Patroli Malam, Amankan Wilayah Serangan Jelang Piodalan

    Polsek Denpasar Selatan Intensifkan Patroli Malam, Amankan Wilayah Serangan Jelang Piodalan

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Untuk memastikan situasi Kamtibmas tetap aman dan kondusif pada malam hari, personel Polsek Denpasar Selatan melaksanakan patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dan cooling system pada Rabu (26/11) malam hingga Kamis (27/11) dini hari. Patroli dilakukan dengan menyisir sejumlah ruas jalan rawan, area parkir, serta kawasan pemukiman penduduk. Wilayah Desa Serangan menjadi salah satu fokus […]

  • Pengawasan dan Pembinaan Kawasan Tanpa Rokok di Karangasem Bali

    Pengawasan dan Pembinaan Kawasan Tanpa Rokok di Karangasem Bali

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Amlapura, 27 Oktober 2025 – Satuan Reskrim Polres Karangasem melaksanakan operasi pengawasan dan pembinaan (korwas) Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di sejumlah titik, termasuk warung-warung tradisional di wilayah Amlapura. Kegiatan ini bertujuan memastikan kepatuhan terhadap Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2020 tentang KTR. Tim gabungan yang terdiri dari Sat Reskrim Polres Karangasem dan Sat PolPP Kabupaten […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Lakukan Pemantauan Wilayah dan Komsos di Lepembusu Kelisoke

    Babinsa Kodim 1602/Ende Lakukan Pemantauan Wilayah dan Komsos di Lepembusu Kelisoke

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Kodim 1602/Ende, Kopka Edwin D. Pay, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus pemantauan wilayah binaan di Desa Wologai Timur, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, pada Jumat (19/12/2025) sekitar pukul 09.10 WITA. Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai bagian dari tugas pokok Babinsa dalam memantau perkembangan situasi dan kondisi keamanan wilayah binaan, sekaligus […]

expand_less