Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Melalui Komsos, Babinsa Desa Abuan Pererat Hubungan dengan Pemerintah Desa

Melalui Komsos, Babinsa Desa Abuan Pererat Hubungan dengan Pemerintah Desa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Bangli – Babinsa Desa Abuan Koramil 1626-02/Susut, Sertu I Dewa Gede Mertawan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Staf Desa Abuan bertempat di Kantor Desa Abuan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli, Rabu (17/9/2025).

Kegiatan Komsos tersebut membahas terkait situasi dan kondisi keamanan serta ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Desa Abuan. Selain itu, Babinsa juga menyampaikan imbauan kewaspadaan terhadap cuaca ekstrem yang belakangan ini sering terjadi dan berpotensi menimbulkan bencana alam.

Sertu I Dewa Gede Mertawan mengatakan bahwa Komsos ini merupakan salah satu upaya Babinsa dalam mempererat hubungan silaturahmi sekaligus untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan. “Melalui komunikasi sosial, kita dapat saling bertukar informasi serta bersama-sama menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat,” ujarnya.

Pihak Staf Desa Abuan menyampaikan apresiasi dan ucapan terima kasih kepada Babinsa yang selalu hadir mendampingi pemerintah desa dalam menjaga kondusifitas wilayah serta memberikan informasi penting kepada masyarakat.

Sementara itu, Dandim 1626/Bangli Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama memberikan apresiasi atas kegiatan yang dilaksanakan Babinsa. “Saya tekankan kepada seluruh Babinsa agar terus aktif melaksanakan komunikasi sosial dengan semua elemen masyarakat. Hal ini sangat penting untuk mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, sekaligus sebagai upaya deteksi dini terhadap setiap perkembangan situasi di wilayah binaan,” tegasnya.
(Pendim 1626/Bangli)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 05/Panite Himbau Warga Jaga Keamanan dan Kesehatan di Musim Hujan Di Desa Teas

    Babinsa Koramil 05/Panite Himbau Warga Jaga Keamanan dan Kesehatan di Musim Hujan Di Desa Teas

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    TTS – Babinsa Koramil 05/Panite Jajaran Kodim 1621/TTS Sertu Orianus Bifel melaksanakan komunikasi sosial (komsos) dengan melakukan anjangsana kepada warga di wilayah desa binaan. Komsos kali ini terkait situasi keamanan dan ketertiban serta mewaspadai dampak musim penghujan bertempat di Desa Teas Kec. Noebeba, Senin (13/10/2025) Dalam kesempatan komsosnya, Babinsa meminta masyarakat selalu berhati-hati dan waspada […]

  • Komsos dan Pamwil Babinsa Koramil Detusoko di Desa Ranga Berjalan Lancar

    Komsos dan Pamwil Babinsa Koramil Detusoko di Desa Ranga Berjalan Lancar

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Ilham, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Karya Bakti, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ranga, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung sejak pukul 08.00 WITA hingga pukul 10.25 WITA dengan kondisi aman dan lancar. Dalam pelaksanaannya, Babinsa memantau situasi keamanan di wilayah binaan serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada […]

  • Komsos Babinsa Lamusung Wujudkan Kedekatan TNI dengan Masyarakat

    Komsos Babinsa Lamusung Wujudkan Kedekatan TNI dengan Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus memastikan kondisi wilayah tetap aman dan kondusif, Babinsa Desa Lamusung, Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Lalu Rupawan melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan monitoring wilayah binaan pada Sabtu (25/10/2025) pukul 09.25 WITA. Kegiatan tersebut dilakukan di Desa Lamusung, Kecamatan Seteluk, dengan tujuan untuk menjalin silaturahmi dan […]

  • Latihan PSM Serentak, Yonif TP 834/Wakanga Mere Siapkan Prajurit Tangguh

    Latihan PSM Serentak, Yonif TP 834/Wakanga Mere Siapkan Prajurit Tangguh

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Nagekeo – Dalam rangka memelihara dan meningkatkan kemampuan bela diri serta kesiapsiagaan prajurit, Prajurit Batalyon Infanteri Teritorial Pembangunan (Yonif TP) 834/Wakanga Mere (WM) melaksanakan latihan Pencak Silat Militer (PSM) secara serentak, bertempat di Marshalling Area Aeramo, Kabupaten Nagekeo, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Selasa (13/01/2026). Latihan PSM diikuti oleh seluruh prajurit Yonif TP 834/WM dan dilaksanakan […]

  • Saka Bhayangkara Tabanan Beri Bingkisan Khas Galungan kepada Sat Binmas sebagai Wujud Apresiasi

    Saka Bhayangkara Tabanan Beri Bingkisan Khas Galungan kepada Sat Binmas sebagai Wujud Apresiasi

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Menjelang perayaan Hari Raya Galungan dan Kuningan, Perwakilan Saka Bhayangkara Cabang Tabanan menunjukkan rasa hormat dan kedekatan mereka dengan jajaran kepolisian melalui kegiatan berbagi bingkisan. Dalam kesempatan tersebut, para anggota Saka Bhayangkara menyerahkan jajan tradisional berupa ketan dan tape secara simbolis kepada Kasat Binmas Polres Tabanan, AKP […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Aktif Jaga Kondusivitas Wilayah Binaan

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Aktif Jaga Kondusivitas Wilayah Binaan

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Heriyanto, melaksanakan kegiatan patroli malam untuk menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Kegiatan ini dilakukan pada Rabu, 14 Januari 2026, pukul 21.00 WITA, di wilayah binaan Koramil 1628-01/Taliwang. Dalam patroli tersebut, Babinsa juga memberikan imbauan kepada warga agar selalu menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan, serta meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap […]

expand_less