Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Tegaskan Komitmen Dukung Kelestarian Adat dan Budaya Lewat Pengamanan Piodalan

Babinsa Tegaskan Komitmen Dukung Kelestarian Adat dan Budaya Lewat Pengamanan Piodalan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Gianyar – Blahbatuh, Senin (15/9/2025) Dalam rangka menjaga kelancaran dan keamanan kegiatan keagamaan di wilayah binaannya, Babinsa Desa Blahbatuh Koramil 1616-04/Blahbatuh Serda I Ketut Darmaysa bersama Bhabinkamtibmas Desa Blahbatuh Aiptu Gusti Putu Aryabawa dan Pecalang Banjar Laud melaksanakan pengamanan persembahyangan Piodalan di Pura Pengunggangan Banjar Laud, yang berlokasi di Jalan Gajah Mada Desa Blahbatuh.

Kegiatan persembahyangan yang dipuput oleh Jero Mangku Desa Adat Blahbatuh tersebut berjalan dengan aman, tertib, dan penuh khidmat. Kehadiran Babinsa bersama aparat keamanan serta didukung para Prejuru Adat Banjar Laud menjadi wujud sinergi dalam memastikan kelancaran rangkaian upacara adat.

Selain melaksanakan tugas pengamanan, Babinsa juga menjalin komunikasi dengan masyarakat serta tokoh adat setempat. Hal ini menjadi sarana untuk mempererat hubungan kebersamaan sekaligus memperkuat ikatan sosial budaya dalam menjaga keharmonisan lingkungan.

Dengan adanya keterlibatan aktif dari seluruh komponen masyarakat, kegiatan Piodalan di Pura Pengunggangan Banjar Laud dapat terlaksana dengan baik, aman, dan lancar. Kehadiran Babinsa juga menjadi bagian penting dalam memberikan rasa nyaman dan mendukung kelestarian nilai-nilai adat dan budaya yang hidup di tengah masyarakat.

(Pendim 1616/Gianyar)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peduli Warga Kurang Mampu, Persit KCK Cabang XXX Berikan Santunan Untuk Warga Kurang Mampu

    Peduli Warga Kurang Mampu, Persit KCK Cabang XXX Berikan Santunan Untuk Warga Kurang Mampu

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam rangka meningkatkan kepedulian sosial dan mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat, Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXX Kodim 1620/Loteng melaksanakan kegiatan bakti sosial memberikan santunan kepada warga kurang mampu di lingkungan Tengari, Kelurahan Praya, Kecamatan Praya, Kabupaten Lombok Tengah. Kegiatan ini menjadi salah satu bentuk nyata kepedulian Persit terhadap kondisi masyarakat […]

  • Polres Gianyar Berikan Pendampingan Psikologi kepada Personel Ops Lilin Agung 2025

    Polres Gianyar Berikan Pendampingan Psikologi kepada Personel Ops Lilin Agung 2025

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Dalam rangka menjaga kesehatan mental dan kesiapan personel selama pelaksanaan Operasi Lilin Agung 2025, Polres Gianyar melaksanakan kegiatan pendampingan psikologi bagi personel yang tergabung dalam Pengamanan Natal dan Tahun Baru. Kegiatan pendampingan psikologi tersebut dilaksanakan pada Selasa, 30 Desember 2025, bertempat di Pos Pengamanan Alun-Alun Gianyar dan Pos Pengamanan Ketewel. Pendampingan diberikan oleh […]

  • Polsek Marga Kembali Menyalurkan Pangan Beras SPHP Murah Untuk Warga Masyarakat

    Polsek Marga Kembali Menyalurkan Pangan Beras SPHP Murah Untuk Warga Masyarakat

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Senin, (20/10/2025), pukul 09.00 wita, bertempat halaman mako polsek marga menyalurkan pangan beras SPHP murah polres tabanan bersama bulog kediri 1 kab tabanan dalam rangka stabilisasi pasokan dan harga pangan beras SPHP (Stabilisasi Pasokan Harga Pangan). “Polsek Marga bersama dan anggota satgas pangan berbaur langsung membantu menyalurkan beras SPHP (stalibisasi pasukan harga […]

  • Pelatihan Baris-Berbaris Babinsa Sepayung Bangun Disiplin dan Jiwa Nasionalisme Siswa SMPN 02 Plampang

    Pelatihan Baris-Berbaris Babinsa Sepayung Bangun Disiplin dan Jiwa Nasionalisme Siswa SMPN 02 Plampang

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Babinsa Desa Sepayung, Sertu Nasrullah, anggota Koramil 1607-02/Empang, menghadiri undangan sebagai pemateri dalam kegiatan pelatihan baris-berbaris dan tata cara upacara bendera bagi siswa-siswi SMPN 02 Plampang. Kegiatan ini berlangsung di lapangan sekolah setempat, Desa Sepayung, Kecamatan Plampang, Kabupaten Sumbawa, Sabtu (18/10/2025). Pelatihan ini bertujuan untuk menanamkan disiplin, membentuk karakter, serta menumbuhkan semangat […]

  • Gelorakan Kemerdekaan, Kapolsek Selemadeg bagikan Bendera Merah Putih kepada Pengendara

    Gelorakan Kemerdekaan, Kapolsek Selemadeg bagikan Bendera Merah Putih kepada Pengendara

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg. Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia, Polsek Selemadeg menggelar kegiatan pembagian bendera Merah Putih kepada para pengguna jalan. Acara yang berlangsung pada Kamis, 07 Agustus 2015, Pukul 08.30 Wita di depan Markas Komando (Mako) Polsek Selemadeg ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Selemadeg, Kompol I Wayan Suastika, […]

  • Dukung Kesehatan Anak, Babinsa Menala Hadiri Program Makan Bergizi di SD MIN 2

    Dukung Kesehatan Anak, Babinsa Menala Hadiri Program Makan Bergizi di SD MIN 2

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya mendukung program pemerintah di bidang kesehatan anak dan pencegahan stunting, Babinsa Kelurahan Menala dari Koramil 1628-01/Taliwang, Serda A. Rahman, melaksanakan pendampingan kegiatan makan bergizi gratis yang berlangsung di SD MIN 2 Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Rabu (6/8/2025) pukul 11.00 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari program rutin yang […]

expand_less