Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Waka Polres Tabanan Tekankan Kesiapsiagaan dan Perkuat Kedekatan dengan Masyarakat

Waka Polres Tabanan Tekankan Kesiapsiagaan dan Perkuat Kedekatan dengan Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan melaksanakan Apel Pagi Jam Pimpinan pada Senin (15/9/2025) bertempat di Lapangan Apel Polres Tabanan. Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 Wita tersebut dipimpin langsung oleh Waka Polres Tabanan, Kompol I Gede Made Surya Atmaja Putra, S.Sos., M.H., dan dihadiri oleh para Pejabat Utama Polres Tabanan, Kapolsek jajaran, serta seluruh personel Polres Tabanan.

Dalam arahannya, Waka Polres Tabanan menekankan pentingnya kesiapsiagaan seluruh jajaran menghadapi dinamika kamtibmas, khususnya terkait adanya kegiatan penyampaian aspirasi di Gedung DPR RI, Jakarta. Personel diminta untuk selalu stand by di mako masing-masing, serta siap bergerak kapan saja sesuai perintah pimpinan.

Kompol Surya Atmaja juga mengingatkan agar tetap humanis dan meningkatkan pendekatan dengan masyarakat, terutama melalui aksi nyata seperti membantu warga terdampak bencana. “Dengan cara ini, kita dapat menjaga kepercayaan masyarakat sekaligus menangkal berita negatif yang disebarkan pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab,” tegasnya.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H.,melalui Waka Polres Tabanan, Kompol I Gede Made Surya Atmaja Putra, S.Sos., M.H.,Lebih lanjut, menekankan”agar seluruh personel mengurangi pelanggaran saat bertugas, serta tetap on call menunggu perintah lanjutan terkait penanganan bencana di Sanggulan, Tabanan. Apel pagi berjalan dengan tertib, kondusif, dan menjadi momentum penting untuk memperkuat komitmen kebersamaan Polres Tabanan dalam menghadapi tantangan ke depan.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sorotan Perbatasan, TNI–Polri Bersatu Demi Stabilitas Wilayah NKRI

    Sorotan Perbatasan, TNI–Polri Bersatu Demi Stabilitas Wilayah NKRI

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Senin 25 Agustus 2025., Suasana perbatasan RI–RDTL kembali memanas pasca terjadinya bentrok antara masyarakat Indonesia di Dusun Nino, Desa Inbate, Kecamatan Bikomi Ninulat, dengan anggota Unidade De Patrulhamento Da Fronteira (UPF) Timor Leste. Insiden ini mengakibatkan satu orang warga negara Indonesia berinisial PTO mengalami luka tembak pada bagian bahu kanan, tepatnya di sekitar Patok […]

  • Koptu Agus Sugeng Prayitno Dampingi Warga Selesaikan Perselisihan Batas Tanah

    Koptu Agus Sugeng Prayitno Dampingi Warga Selesaikan Perselisihan Batas Tanah

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Seran, Koramil 1628-03/Seteluk, Koptu Agus Sugeng Prayitno melaksanakan kegiatan pendampingan penyelesaian sengketa batas tanah antarwarga Dusun Lenang Datu, Desa Seran, pada Selasa (07/10/2025) pukul 08.50 WITA. Adapun pihak yang bersengketa yaitu Bapak Latief dan Ibu Komariyah, warga setempat. Kegiatan mediasi ini turut dihadiri oleh Bhabinkamtibmas Desa Seran, Kepala Dusun […]

  • Optimalisasi Percepatan Operasional KDKMP, Dandim Klungkung Terjun Langsung Tinjau Pembangunan KDKMP

    Optimalisasi Percepatan Operasional KDKMP, Dandim Klungkung Terjun Langsung Tinjau Pembangunan KDKMP

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung, – Pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih ( KDKMP ) yang berlangsung di Desa Jumpai, Kecamatan/Kabupaten Klungkung terus mendapat perhatian khusus dari Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han. Tak tanggung-tanggung, untuk memastikan pengerjaan salah satu program strategis pemerintah dalam rangka penguatan ekonomi desa tersebut berjalan dengan baik, Dandim langsung terjun ke lokasi […]

  • Komitmen Bersama Sukseskan Paskibra Gerokgak 2025: Sinergi TNI-Polri dan Pemda

    Komitmen Bersama Sukseskan Paskibra Gerokgak 2025: Sinergi TNI-Polri dan Pemda

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Buleleng, 21 Juli 2025 – Semangat nasionalisme berkobar di SMAN 1 Gerokgak pada Senin pagi ini, saat seleksi calon Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) tingkat Kecamatan Gerokgak Tahun 2025 digelar. Dibuka pukul 08.00 WITA, kegiatan ini dipimpin langsung oleh Babinsa dan melibatkan berbagai unsur penting demi menjaring putra-putri terbaik yang akan mengemban amanah mengibarkan Sang Saka […]

  • Musdes Desa Niranusa Berjalan Lancar, Babinsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas

    Musdes Desa Niranusa Berjalan Lancar, Babinsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende, Pemerintah Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, menggelar kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) dalam rangka penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026, bertempat di Aula Kantor Desa pada Senin (21/07/2025) mulai pukul 09.00 WITA hingga selesai. Musyawarah ini dihadiri oleh berbagai unsur pemerintahan dan masyarakat, di antaranya Camat Maurole yang diwakili oleh Kasi […]

  • Jalan Tani Rampung Dibangun, Perbekel Batuan: Terima Kasih TNI, Terima Kasih TMMD

    Jalan Tani Rampung Dibangun, Perbekel Batuan: Terima Kasih TNI, Terima Kasih TMMD

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Sabtu (26/7/2025) — Pembangunan Jalan Usaha Tani (JUT) dan saluran air primer sepanjang 1.241,42 meter di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar dalam rangka TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025, mendapat apresiasi luar biasa dari Perbekel Desa Batuan, Ari Anggara. Jalan yang menghubungkan Banjar Penida dan Banjar Lantangidung ini memiliki […]

expand_less