Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sipropam Polres Tabanan Gelar Gaktibplin, Pastikan Disiplin dan Profesionalisme Personel

Sipropam Polres Tabanan Gelar Gaktibplin, Pastikan Disiplin dan Profesionalisme Personel

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Guna meningkatkan disiplin dan profesionalisme anggota, Sipropam Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Penegakan Ketertiban dan Disiplin (Gaktibplin) di Lapangan Apel Mako Polres Tabanan pada Senin (15/9/2025). Kegiatan yang berlangsung pukul 09.00 hingga 09.30 Wita ini dipimpin oleh Kasipropam Polres Tabanan, AKP I Ketut Manis, S.H.

Pelaksanaan Gaktibplin mengacu pada sejumlah dasar hukum dan ketentuan, mulai dari Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian, Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2003 tentang Disiplin Anggota Polri, hingga Peraturan Kapolri Nomor 12 Tahun 2021 tentang Pakaian Dinas. Selain itu, kegiatan juga menindaklanjuti Surat Telegram Kapolda Bali dan Surat Perintah Kapolres Tabanan terkait pemeriksaan kepatuhan anggota.

Adapun sasaran Gaktibplin meliputi pemeriksaan pakaian dinas, sikap tampang, kelengkapan data diri, hingga pengecekan handphone personel. Pemeriksaan ponsel dilakukan sebagai langkah pencegahan terhadap praktik judi online maupun pinjaman online yang belakangan marak terjadi. Hal ini sekaligus menjadi upaya Polres Tabanan menjaga integritas dan wibawa institusi Polri di mata masyarakat.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H.,melalui Kasipropam Polres Tabanan, AKP I Ketut Manis, S.H.
mengatakan” Dari hasil pemeriksaan, tidak ditemukan adanya pelanggaran di kalangan personel maupun PNS Polri Polres Tabanan. Seluruh kegiatan berlangsung dalam keadaan aman, tertib, dan kondusif. Kegiatan Gaktibplin ini sekaligus menjadi pengingat bahwa setiap anggota Polri harus senantiasa menjaga disiplin, penampilan, dan perilaku profesional dalam menjalankan tugas melayani masyarakat.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos dan Gotong Royong: Cara Babinsa Kempo Jaga Keharmonisan Warga Songgajah

    Komsos dan Gotong Royong: Cara Babinsa Kempo Jaga Keharmonisan Warga Songgajah

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Kempo, NTB – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta meningkatkan semangat kebersamaan, Bintara Pembina Desa (Babinsa) dari Koramil 1614-02/Kempo, Serda Irwan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan gotong royong bersama warga Dusun Doropela, Desa Songgajah, Kecamatan Kempo, Rabu (22/10/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas kewilayahan Babinsa untuk terus menjalin silaturahmi, membangun kedekatan, serta […]

  • Babinsa Bersama Aparat Lain Pastikan Kegiatan Keagamaan Berjalan Tertib dan Lancar

    Babinsa Bersama Aparat Lain Pastikan Kegiatan Keagamaan Berjalan Tertib dan Lancar

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang, Jumat (1/8/2025) Dalam upaya menciptakan suasana aman dan tertib selama pelaksanaan ibadah, Babinsa Desa Tegallalang Koramil 1616-06/Tegallalang, Sertu I Gusti Putu Arbajaya, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Dewa Made Sandat dan anggota Banser, melaksanakan pengamanan serta pengaturan arus lalu lintas dalam kegiatan Sholat Jumat yang dilaksanakan di kediaman Bapak Haji Rassid, Banjar Gentong, Desa […]

  • Operasi Pasar Satgas Pangan: Harga Beras Terkendali, Stok Aman

    Operasi Pasar Satgas Pangan: Harga Beras Terkendali, Stok Aman

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Satgas Pangan gabungan Polda Bali bersama instansi terkait kembali melakukan pengecekan harga kebutuhan pokok di sejumlah lokasi. Pada hari Senin 8 Desember 2025, tim turun langsung ke Pasar Kreneng, Pasar Nanggelan, serta Toko Ayu Nadi untuk memastikan stabilitas harga beras menjelang masa rawan kenaikan harga. Setibanya di Pasar Kreneng, petugas segera berkeliling menuju para pedagang […]

  • Pengamanan Pelabuhan Poto Tano Berjalan Lancar Berkat Kehadiran Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano

    Pengamanan Pelabuhan Poto Tano Berjalan Lancar Berkat Kehadiran Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan kelancaran aktivitas transportasi laut, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Abdurrahman, melaksanakan tugas Pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano pada Senin, (1 Desember 2025) pukul 08.10 WITA. Pelabuhan Poto Tano merupakan pintu gerbang utama yang menghubungkan Pulau Sumbawa dengan Pulau Lombok. Aktivitas mobilitas masyarakat dan […]

  • Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Senin 5 Januari 2026 pkl 02.00 wita sampai dengan 04.00 wita Guna menjaga situasi Kamtibmas di Wilkum Polsek Penebel agar tetap aman dan kondusip terutama di malam hari, Personil Polsek Penebel setiap malam menggelar Patroli Blue Light, dengan sasaran Perbankan/Atm, SPBU, Pasar senggol, pemukiman penduduk dan tempat – tempat rawan C3 […]

  • Apel Gelar Pasukan Imbangan Operasi Cipkon Agung 2025 di Polres Bandara Ngurah Rai, Tegaskan Kesiapan Jelang Nataru

    Apel Gelar Pasukan Imbangan Operasi Cipkon Agung 2025 di Polres Bandara Ngurah Rai, Tegaskan Kesiapan Jelang Nataru

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Badung — Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai menggelar Apel Gelar Pasukan Imbangan Operasi Cipkon Agung 2025 dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Kegiatan berlangsung pada Rabu (3/12/2025) di Lapangan Polres Bandara dan dipimpin oleh Wakapolres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai, Kompol I Nengah […]

expand_less