Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi Bhabinkamtibmas dan Pecalang Amankan Upacara Melaspas di Pura Dadya Pande Bangkemaon

Sinergi Bhabinkamtibmas dan Pecalang Amankan Upacara Melaspas di Pura Dadya Pande Bangkemaon

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
  • visibility 18
  • comment 0 komentar

Abang – Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas yang kondusif di wilayah binaannya, Bhabinkamtibmas Desa Laba Sari, Aiptu I Nyoman Sukarta, bersinergi dengan pecalang Desa Adat Bebayu melaksanakan pengamanan kegiatan upacara Melaspas dan Rsigana di Pura Dadya Pande Bangkemaon, Banjar Adat Bebayu, Desa Laba Sari, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem. Kegiatan keagamaan tersebut berlangsung pada hari Senin, 15 September 2025, sekitar pukul 09.30 WITA.

Pelaksanaan upacara adat ini dihadiri oleh warga setempat dan krama adat, yang secara khidmat mengikuti seluruh rangkaian acara. Pengamanan dilakukan dengan humanis dan penuh koordinasi, guna memastikan seluruh rangkaian kegiatan berlangsung tertib, aman, dan lancar tanpa gangguan. Keterlibatan aparat kepolisian bersama unsur adat seperti pecalang menunjukkan kolaborasi yang kuat dalam menjaga keamanan dan kelancaran kegiatan masyarakat.

Pengamanan ini merupakan bagian dari implementasi tugas Bhabinkamtibmas dalam rangka pemeliharaan keamanan dan ketertiban masyarakat (harkamtibmas), sekaligus sebagai wujud kehadiran Polri dalam memberikan pelayanan prima kepada masyarakat. Diharapkan, sinergi seperti ini dapat terus terjalin untuk mendukung kelancaran kegiatan adat dan keagamaan di wilayah Karangasem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pamwil dan Komsos Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Wujud Dekatnya TNI AD dengan Masyarakat

    Pamwil dan Komsos Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Wujud Dekatnya TNI AD dengan Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pembinaan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Desa Ranokolo, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Minggu, 16 November 2025, mulai pukul 09.12 Wita hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan memantau keamanan wilayah sekaligus mempererat hubungan antara TNI AD dan masyarakat setempat. Kegiatan dipimpin oleh Koptu Eustakius Lima Bunga, […]

  • Camat Cup Seteluk 2025 Berakhir Sukses, TNI Hadir Jaga Keamanan dan Kebersamaan

    Camat Cup Seteluk 2025 Berakhir Sukses, TNI Hadir Jaga Keamanan dan Kebersamaan

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat  — NTB,  Penutupan Tournament Volly Ball Camat Cup tingkat Kecamatan Seteluk yang digelar di Gedung Serbaguna Seteluk Tengah berlangsung meriah dan penuh antusias pada Jum’at malam (21/112025). Kegiatan olahraga tahunan ini dihadiri berbagai unsur Forkopimca, aparat desa, panitia, peserta turnamen, serta sekitar 100 penonton yang memadati lokasi acara. Pada kesempatan tersebut, Danramil 1628-03/Seteluk […]

  • Sinergi TNI dan Pemda, Danramil Baa Latih ASN Baru Satpol PP Tingkatkan Disiplin dan Loyalitas

    Sinergi TNI dan Pemda, Danramil Baa Latih ASN Baru Satpol PP Tingkatkan Disiplin dan Loyalitas

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Bertempat di halaman Kantor Bupati Rote Ndao, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Rabu (8/9/2025) pukul 08.00 hingga 10.00 Wita, telah dilaksanakan kegiatan Pemberian Materi Pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) dan Pembinaan Karakter kepada anggota Satpol PP Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini dipimpin oleh Plh Danramil 1627-01/Baa Lettu Inf David Mooy, S.H., […]

  • Babinsa Bersama Unsur Forkopimdes dan Tokoh Masyarakat Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW

    Babinsa Bersama Unsur Forkopimdes dan Tokoh Masyarakat Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Senin, 08 September 2025, Babinsa Desa Ai’Kangkung, Koramil 1628-03/Seteluk, Serda Afriadin menghadiri acara Peringatan Hari Besar Islam (PHBI) Maulid Nabi Muhammad SAW yang diselenggarakan di Mushola Maitul Makmur, Dusun Senutuk, Desa Ai’Kangkung, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan PHBI ini turut dihadiri oleh Dr. TGH. Kusmiadi, QH., S.Sos., I., M.Pdi […]

  • Cipta Kondisi Nataru, Patroli Raimas Polres Badung Jaga Keamanan Gereja

    Cipta Kondisi Nataru, Patroli Raimas Polres Badung Jaga Keamanan Gereja

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif menjelang perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Satuan Samapta Polres Badung melalui Unit Raimas melaksanakan Patroli Raimas Perintis PRESISI pada Minggu (21/12/2025). Kegiatan patroli tersebut dipimpin oleh KBO Samapta Iptu I Ketut Rai Darsana dan melibatkan personel Raimas Sat Samapta Polres Badung. Patroli Raimas […]

  • Babinsa Koramil 1616-07/Payangan Dorong Sinergi Mahasiswa dan Desa Lewat KKN PMM

    Babinsa Koramil 1616-07/Payangan Dorong Sinergi Mahasiswa dan Desa Lewat KKN PMM

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Senin (21/7/2025) Babinsa Desa Bukian, Koramil 1616-07/Payangan, Serda I Kadek Sudiksa, bersama Bhabinkamtibmas Desa Bukian, Aiptu Made Wijana, menghadiri kegiatan pembukaan dan penerimaan mahasiswa KKN PMM Universitas Warmadewa yang dilaksanakan di Kantor Desa Bukian, Kecamatan Payangan. Acara ini turut dihadiri oleh Perbekel Bukian I Made Junarta, NL.P., Dosen Pembimbing Lapangan Ni Putu […]

expand_less