Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Semarak HUT TNI ke-80, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Turnamen Mobile Legends Dandim Cup

Semarak HUT TNI ke-80, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Turnamen Mobile Legends Dandim Cup

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke-80, Kodim 1601/Sumba Timur menggelar kegiatan inovatif dengan membuka Turnamen E-Sport Mobile Legends Dandim Cup. Acara resmi dibuka oleh Komandan Kodim 1601/Sumba Timur,Letkol Inf. Dobby Noviyanto.S., S.E, di lokasi Kopi Dari Hati Matawai , Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Senin (15/09/2025).

Turnamen ini diikuti puluhan tim komunitas gamer di wilayah Kabupaten Sumba Timur. Kehadiran Dandim dalam acara ini menjadi bentuk dukungan nyata TNI terhadap perkembangan minat dan bakat generasi muda di era digital.

Dalam sambutannya, Dandim 1601/Sumba Timur menyampaikan bahwa turnamen ini bukan sekadar hiburan, tetapi juga sarana membangun sportivitas, kerja sama tim, dan daya juang yang sejalan dengan nilai-nilai yang dijunjung tinggi oleh TNI.

“Melalui e-sport, kita ingin menunjukkan bahwa TNI hadir dekat dengan masyarakat, khususnya generasi muda. Semoga kegiatan ini memupuk rasa kebersamaan, meningkatkan kreativitas, serta menjauhkan dari hal-hal negatif,” ujar Dandim.

Turnamen Mobile Legends ini akan berlangsung selama beberapa hari ke depan dengan sistem gugur hingga menghasilkan juara yang akan diumumkan pada puncak perayaan HUT TNI ke-80.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukungan Persit KCK Lewat Dapur Sehat, Wujud Kepedulian bagi Personel Pengamanan Proyek K-SIGN

    Dukungan Persit KCK Lewat Dapur Sehat, Wujud Kepedulian bagi Personel Pengamanan Proyek K-SIGN

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Rabu, 05 November 2025, pukul 08.30 Wita, Babinsa Koramil 1627-03/Rote Timur Sertu Andre T bersama dua anggota Kodim 1627 Rote Ndao melaksanakan pengamanan kegiatan pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN) yang berlokasi di beberapa titik, yakni Desa Matasio dan Desa Serubeba Kecamatan Rote Timur, serta Desa Daima dan Desa […]

  • Bersama Universitas Udayana,,Babinsa, dan  Bhabinkamtibmas  Bersinergi Memberikan Pelatihan Pembuatan pupuk Organik dari Bahan lokal

    Bersama Universitas Udayana,,Babinsa, dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Memberikan Pelatihan Pembuatan pupuk Organik dari Bahan lokal

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Kubutambahan : Pada hari Kamis tanggal 31 Juli 2025, pukul 08.00 Wita, bertempat di Bale Subak Wana Sari Banjar Dinas Sanglangki, Desa Tambakan, Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng, Babinsa Desa Tambakan Sertu Ketut Sudiarta, menghadiri “Pelatihan dan Pembuatan Pupuk Organik plus dari bahan Limbah Lokal” Bersama Universitas Udayana Fakultas Pertanian Pelatihan dan pembuatan pupuk organik dengan […]

  • Satbinmas Polres Karangasem Patroli Dialogis Bersama Masyarakat Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Satbinmas Polres Karangasem Patroli Dialogis Bersama Masyarakat Sampaikan Pesan Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Senin (1/9/2025)- Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang kondusif dan membangun kemitraan yang erat antara Polri dan masyarakat, personel Satbinmas Polres Karangasem yang dipimpin langsung oleh Kasat Binmas Polres Karangasem AKP I Wayan Sumerti, S.H., melaksanakan kegiatan patroli dialogis dengan masyarakat di wilayah hukum Polres Karangasem. Melalui pendekatan yang humanis, personel Satbinmas berdialogis langsung dengan […]

  • Gerakan Pangan Murah Dapat Dukungan Babinsa dan Aparat Desa Aikkangkung

    Gerakan Pangan Murah Dapat Dukungan Babinsa dan Aparat Desa Aikkangkung

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Sekongkang – Pada hari Selasa, 22 Juli 2025, bertempat di Aula Kantor Desa Aikkangkung, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, Babinsa Desa Aikkangkung, Serda Afriadin, melaksanakan pendampingan sekaligus monitoring kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) yang diselenggarakan oleh Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini bertujuan membantu masyarakat dalam memperoleh bahan pangan pokok dengan harga terjangkau […]

  • Warga Adu Sambut Positif Patroli Malam Babinsa

    Warga Adu Sambut Positif Patroli Malam Babinsa

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Desa Adu Koramil 1614-03/Hu’u, Serda Salmanfarid, melaksanakan patroli malam bersama warga binaan di Dusun Sigi, Desa Adu, Senin (22/9/2025). Kegiatan ini menjadi bagian dari pembinaan teritorial (Binter) yang rutin dilaksanakan, sekaligus memperkuat sinergitas antara TNI dengan masyarakat. Kehadiran Babinsa dalam ronda […]

  • Personel Pos Yan Adipura Intensifkan Pengaturan dan Pelayanan, Kamtibmas Tetap Kondusif

    Personel Pos Yan Adipura Intensifkan Pengaturan dan Pelayanan, Kamtibmas Tetap Kondusif

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Senin, 22 Desember 2025, mulai pukul 20.00 Wita hingga selesai, personel Pos Pelayanan (Pos Yan) Adipura melaksanakan kegiatan pengaturan, pengamanan, dan pelayanan masyarakat di seputaran Pos Yan Adipura. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari upaya kepolisian dalam menjaga stabilitas keamanan dan kelancaran aktivitas masyarakat, khususnya pada malam hari. […]

expand_less