Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Marga Berikan Makanan Tambahan Kepada Ibu Hamil Cegah Stunting

Kapolsek Marga Berikan Makanan Tambahan Kepada Ibu Hamil Cegah Stunting

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Marga
Senin,(15/09/2025),pukul 11.00 wita, Kapolsek Marga didampingi kepala kewilayahan banjar dinas tua I Wayan Pancer Hitayasa dan Bhabinkamtibmas desa tua Aiptu I Kadek Wardana melaksanakan kegiatan berikan makanan tambahan untuk ibu hamil berupa biskuit khusus ibu hamil dan air mineral di desa tua,kec marga,tabanan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati,S.I.K.,M.H. Kapolsek Marga AKP I Ketut Suandi,S.H. “menyatakan bahwa sangat bersyukur dapat membantu ibu hamil di mana program dilaksanakan merupakan bagian dari kepedulian polri terhadap kesehatan masyarakat terutama dalam masa ibu hamil.

“Kapolsek marga juga mengajak seluruh elemen masyarakat dan instansi lain untuk bersama-sama bergotong royong dalam memerangi stunting dengan kerja sama yang baik kita pasti bisa menciptakan generasi yang lebih sehat dan cerdas kedepan.

(humas polsek marga)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • LK-II Nasional HMI Dompu Dihadiri Dandim 1614/Dompu, Sinergi Kader dan TNI

    LK-II Nasional HMI Dompu Dihadiri Dandim 1614/Dompu, Sinergi Kader dan TNI

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Dompu menyelenggarakan Latihan Kader II (LK-II) Intermediate Training Tingkat Nasional periode 2025–2026 dengan tema “HMI Bela Negara”. Kegiatan ini berlangsung pada Rabu, 24 Desember 2025, bertempat di Gedung PKK Dompu dan dihadiri sekitar 80 peserta dari berbagai daerah. Kegiatan tersebut mendapat perhatian khusus dengan kehadiran Komandan Kodim […]

  • Wujudkan Wilayah Aman, Babinsa Ende Gelar Monitoring dan Pengamanan di Kelurahan Ndorurea

    Wujudkan Wilayah Aman, Babinsa Ende Gelar Monitoring dan Pengamanan di Kelurahan Ndorurea

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan monitoring situasi di wilayah binaan, tepatnya di Kelurahan Ndorurea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WITA ini berlangsung di depan Puskesmas Ndorurea dan melibatkan […]

  • Bhabinkamtibmas Panjer Sambangi Yayasan Al Atthihad Rasyid Wa Hanib

    Bhabinkamtibmas Panjer Sambangi Yayasan Al Atthihad Rasyid Wa Hanib

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    ​Denpasar Selatan – Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Bhabinkamtibmas Kelurahan Panjer, Aiptu I Ketut Suartama, melaksanakan kegiatan sambang warga ke lokasi Proyek Yayasan Sosial AL ATTHIHAD RASYID WA HANIB di Jalan Tukad Batanghari IVC No. A 11, Br. Kangin Panjer, pada Senin (27/10/2025) pukul 12.00 WITA. ​Kunjungan rutin […]

  • Babinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa TangguwisiaBabinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa Tangguwisia

    Babinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa TangguwisiaBabinsa Pelda Kadek Jim Nana Dorong Sinergi Pembangunan Melalui Komsos di Desa Tangguwisia

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    SERIRIT, — Pada hari Kamis, 30 Oktober 2025 pukul 09.00 Wita, Babinsa Desa Tangguwisia, Pelda Kadek Jim Nana, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus koordinasi rencana lokasi Karya Bakti TNI Manunggal Desa Produktif (KDMP) di Desa Tangguwisia, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Babinsa untuk mempererat sinergi dengan […]

  • Warga Tambak Sari Terima Banpang Tahap Pertama Tahun 2025

    Warga Tambak Sari Terima Banpang Tahap Pertama Tahun 2025

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Tambak Sari, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Koptu Arifin melaksanakan pendampingan penyaluran Bantuan Pangan (Banpang) Tahap I Tahun 2025 alokasi bulan Oktober–November. Kegiatan berlangsung di Kantor Desa Tambak Sari, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat. Senin (24/11/2025). Penyaluran Banpang tersebut merupakan wujud kepedulian pemerintah dalam mendukung ketahanan pangan […]

  • Memperkokoh hubungan, Danbrigif 21/Komodo Undang Forkopimda Kabupaten Belu di mako Yonif 744/SYB.

    Memperkokoh hubungan, Danbrigif 21/Komodo Undang Forkopimda Kabupaten Belu di mako Yonif 744/SYB.

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Atambua – Dalam rangka mempererat silaturahmi dan memperkuat koordinasi antara pemerintah daerah dan aparat keamanan, Danbrigif 21/Komodo Letkol Inf Agus Aryanto menggelar kegiatan coffee morning bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Belu, Senin (4/8/2025). Acara yang berlangsung di ruang transit Yonif 744/SYB ini dihadiri sejumlah pejabat penting, mulai dari Bupati Belu, Ketua DPRD, unsur […]

expand_less