Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bhabinkamtibmas Desa Beraban Seltim, sambang Pos Yandu Balita

Bhabinkamtibmas Desa Beraban Seltim, sambang Pos Yandu Balita

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Seltim, Bhabinkamtibmas Desa Beraban, Polsek Selemadeg Timur, Polres Tabanan, Aiptu I Gede Artono, melaksanakan sambang ke Pos Yandu Balita di Balai Banjar Dinas Pondok, Desa Beraban, Kecamatan Selemadeg Timur, Kabupaten Tabanan, pada hari Senin, 15 September 2025.

Kegiatan Pos Yandu Balita ini terdiri dari 5 tahap, yaitu pendaftaran, penimbangan dan pengukuran, pencatatan dan rekap hasil posyandu, penyuluhan dan pemberian makanan tambahan (PMT), serta pelayanan kesehatan. Sebanyak 12 balita mengikuti kegiatan ini yang dipimpin oleh Bidan Desa Beraban, Ni Wayan Yunianti, didampingi oleh petugas dari Puskesmas Seltim II, Ni Made Srimurdeni.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K.,M.H, Kapolsek Seltim AKP I Dewa Made Pramantara, S.H melalui Bhabinkamtibmas Desa Beraban, Seltim Aiptu I Gede Artono juga memberikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban dan menjelaskan bahwa tujuan Pos Yandu adalah untuk memantau perkembangan dan pertumbuhan balita serta mencegah stunting di masyarakat.

Bidan Desa Beraban mengucapkan terima kasih atas kehadiran Bhabinkamtibmas yang membuat masyarakat merasa aman dan nyaman. Kegiatan ini menunjukkan sinergitas antara Polri dan tenaga kesehatan dalam menjaga kesehatan dan keamanan masyarakat.”

(Humas Polsek Seltim).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • POLANTAS MENYAPA: Sat Lantas Polres Tabanan Hadirkan Pelayanan Humanis di Samsat Link Baturiti

    POLANTAS MENYAPA: Sat Lantas Polres Tabanan Hadirkan Pelayanan Humanis di Samsat Link Baturiti

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya mendekatkan pelayanan kepada masyarakat, Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Tabanan kembali menggelar program unggulan Polantas Menyapa yang kali ini dilaksanakan di Samsat Link Baturiti. Yang dipimpin oleh Kanit Regident Polres Tabanan Iptu Ni Putu Nanik Juniati ,S.H.,M.H., bersama personil Satlantas. Program ini menjadi bukti […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Dukung Petani Semprot Padi

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Dukung Petani Semprot Padi

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam upaya mendukung program swasembada pangan nasional, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur Pratu Ansen, turun langsung ke sawah membantu petani melakukan penyemprotan tanaman padi milik petani di wilayah binaan Desa Mutunggeding , Kecamatan Umalulu, Kabupaten Sumba Timur. Sabtu (23/08/2025) Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk pendampingan Babinsa kepada para petani, […]

  • Pengamanan Turlalin Babinsa Beng Wujudkan Rasa Aman saat Upacara Ngaben Warga

    Pengamanan Turlalin Babinsa Beng Wujudkan Rasa Aman saat Upacara Ngaben Warga

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Gianyar – Beng, Kamis (2/10/2025). Suasana khidmat dan penuh makna tampak di Banjar Adat Pande, Desa Adat Beng, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Ratusan warga desa tampak larut dalam rangkaian prosesi upacara adat Pitra Yadnya (Ngaben) almarhum Pande Nyoman Juwita yang digelar menuju Setra Desa Adat Beng lan Gianyar. Dalam kegiatan sakral yang menjadi bagian dari tradisi turun-temurun […]

  • Himbauan Tegas Babinsa kepada Warga Desa Sie Agar Jaga Silaturahmi dan Hindari Konflik

    Himbauan Tegas Babinsa kepada Warga Desa Sie Agar Jaga Silaturahmi dan Hindari Konflik

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Monta _ Pada Selasa, 6 Januari 2026, para Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga binaan di beberapa desa wilayah Kecamatan Monta dan Parado, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan menjaga keamanan, ketertiban, sekaligus meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Serda Edy Saputra di Desa Sie memberikan himbauan agar warga saling mengingatkan dan menjaga silaturahmi, menghindari […]

  • Tingkatkan keamanan Polsek Tabanan gencar lakukan Patroli

    Tingkatkan keamanan Polsek Tabanan gencar lakukan Patroli

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan. Selasa 16 September 2025. Polsek Tabanan melaksanakan patroli pada siang hari di wilayah hukum Polsek Tabanan. Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat, serta untuk mencegah terjadinya tindak kriminalitas, dan memastikan bahwa wilayah kecamatan Tabanan tetap nyaman dan kondusif, kegiatan berlangsung pada pukul 11.00 wita Selasa (16/9/2025) Seijin […]

  • Babinsa Masbagik Timur Gelar Patroli Kongkow-Kongkow, Ajak Pemuda Jauhi Tawuran

    Babinsa Masbagik Timur Gelar Patroli Kongkow-Kongkow, Ajak Pemuda Jauhi Tawuran

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Lombok Timur — Babinsa Desa Masbagik Timur, Kecamatan Masbagik, Kabupaten Lombok Timur, Serda Heri Subagio, melaksanakan kegiatan Patroli Kongkow-Kongkow di wilayah Desa Masbagik Timur, kegiatan ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi dengan masyarakat sekaligus memberikan pembinaan dan imbauan kepada para pemuda agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Kamis (25/12/2025). Dalam patroli dialogis tersebut, Babinsa berinteraksi […]

expand_less