Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil Maurole Turun ke Desa, TNI Hadir Jaga Stabilitas Wilayah Detukeli

Babinsa Koramil Maurole Turun ke Desa, TNI Hadir Jaga Stabilitas Wilayah Detukeli

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Detukeli, Dalam rangka menjaga kondusifitas wilayah serta mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Detukeli, Praka Khairil Mustafa, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Unggu, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende.

Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.35 WITA hingga selesai ini bertujuan untuk menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang aman dan kondusif. Dalam pelaksanaannya, Babinsa turut menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga keamanan lingkungan, meningkatkan kewaspadaan, serta berperan aktif dalam menjaga ketertiban di lingkungan tempat tinggal masing-masing.

“Kami menghimbau agar masyarakat tetap waspada dan menjaga Kamtibmas demi kenyamanan bersama dalam menjalankan aktivitas sehari-hari,” ujar Praka Khairil Mustafa dalam sesi Komsos bersama warga.

Warga Desa Unggu menyambut baik kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka dan menyampaikan apresiasi atas perhatian serta dukungan yang diberikan oleh TNI dalam menjaga keamanan wilayah.

Kegiatan Monitoring, Pamwil, dan Komsos ini berjalan dengan tertib, lancar, dan aman. Hal ini sekaligus menunjukkan komitmen TNI AD melalui satuan kewilayahan (Satkowil) untuk selalu hadir dan menjadi garda terdepan dalam membantu menjaga stabilitas keamanan serta menjalin kedekatan dengan masyarakat.

“Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil sebagai ujung tombak TNI AD di wilayah. Kehadiran Babinsa menjadi bagian penting dalam memperkuat hubungan TNI dan rakyat,” terang Batuud Koramil 1602-04/Maurole.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Karya Bakti di Desa Melaya Wujud Sinergi Tiga Pilar Jaga Lingkungan dari Ancaman Banjir

    Karya Bakti di Desa Melaya Wujud Sinergi Tiga Pilar Jaga Lingkungan dari Ancaman Banjir

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Dalam semangat gotong royong yang kuat dan kesiapan menghadapi potensi cuaca ekstrem, aparat keamanan dan Pemerintah Desa Melaya, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, menggelar Karya Bakti Bersama yang berfokus pada pencegahan banjir. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Kamis, 13 November 2025 ini menjadi langkah proaktif lintas instansi untuk melindungi seluruh wilayah desa dari dampak […]

  • Letda Arm Ananda Noor Bintoro: Keselamatan Warga Perbatasan Menjadi Prioritas

    Letda Arm Ananda Noor Bintoro: Keselamatan Warga Perbatasan Menjadi Prioritas

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad dari Pos Laktutus dan Pos Nananoe menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat binaan melalui aksi donor darah di RSUD Gabriel Atambua. Donor darah ini dilakukan untuk membantu salah satu warga Desa Fohoeka, atas nama Ibu Oktavia Pita, yang dirujuk ke rumah sakit akibat kekurangan darah menjelang proses persalinan. Kehadiran […]

  • Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Dampingi Petani Desa Wanga Gemburkan Tanah

    Babinsa Kodim 1601/Sumba Timur Dampingi Petani Desa Wanga Gemburkan Tanah

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu, Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Syamsurijal, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus membantu para petani sayuran dalam proses penggemburan lahan di Desa Wanga, Kecamatan Umalulu, Kabupaten Sumba Timur.Jumat (05/12/2025). Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Babinsa dalam mendukung peningkatan produktivitas pertanian masyarakat, sekaligus mempererat hubungan antara TNI dan warga desa binaan. Sertu […]

  • Dampingi Pengukuran Lahan Rencana KDKMP, Pjs Danramil Dawan Tegaskan Tahap Awal Sukseskan KDKMP

    Dampingi Pengukuran Lahan Rencana KDKMP, Pjs Danramil Dawan Tegaskan Tahap Awal Sukseskan KDKMP

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upaya percepatan operasional Koperasi Desa /Kelurahan Merah Putih ( KDKMP ) di wilayah teritorialnya terus digencarkan oleh Koramil 1610-03/Dawan. Berbagai upayapun terus digelar, salah satunya penyiapan lahan yang akan dijadikan sebagai pembangunan Grai KDKMP. Seperti yang terlihat pada Jumat ( 12/12/25 ), berlokasi di Desa Paksebali, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung dilaksanakan pengukuran dan pemasangan […]

  • Koramil 1627-04/Pantai Baru Laksanakan Pengamanan Kedatangan Kapal Garda Maritim 3

    Koramil 1627-04/Pantai Baru Laksanakan Pengamanan Kedatangan Kapal Garda Maritim 3

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban aktivitas pelabuhan di wilayah pesisir, Babinsa Koramil 1627-04/Pantai Baru Serda Roni Riberu melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (20/10/2025) pukul 19.45 WITA. Kegiatan difokuskan pada pemantauan proses bongkar muatan dan penumpang kapal […]

  • Cuaca Tak Menentu, Babinsa Pekat Lakukan Komsos dengan Nelayan Dusun Ladore

    Cuaca Tak Menentu, Babinsa Pekat Lakukan Komsos dengan Nelayan Dusun Ladore

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pekat, NTB – Babinsa Koramil 1614-05/Pekat Kodim 1614/Dompu Desa Karombo, Sertu Irwan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Ladore, Kamis (25/12/2025) pukul 09.45 WITA. Kegiatan Komsos tersebut dilaksanakan sebagai upaya Babinsa untuk menjalin silaturahmi serta memperkuat komunikasi dengan masyarakat, khususnya para nelayan yang berada di wilayah binaan. Dalam kesempatan tersebut, Sertu […]

expand_less