Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sambang warga Bhabin Singakerta sampaikan pesan Kamtibmas dan berikan rasa aman dan nyaman kepada warga binaan

Sambang warga Bhabin Singakerta sampaikan pesan Kamtibmas dan berikan rasa aman dan nyaman kepada warga binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • visibility 19
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Gianyar – Polsek Ubud,
Patroli dan Sambang Desa binaan yang sedang melaksanakan tugas di desa merupakan kegiatan yang sudah menjadi rutinitas sehari-hari di lakukan oleh seorang Bhabinkamtibmas, petugas Polri yang bertugas di tingkat Desa mengemban fungsi pre-emtif dengan cara bermitra dengan masyarakat, Kita tetap bersaudara dan saling menghormati perbedaan antara yang satu dengan yang lainnya sehingga kondusifitas tetap terjaga dengan baik dan dengan kehadiran di setiap kegiatan akan memberikan rasa aman bagi warga.

Kegiatan sambang ini Menjalin silaturahmi dan komunikasi untuk menciptakan kedekatan dan sinergitas bersama Bhabinkamtibmas dan warga Desa binaan dilakukan sebagai Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Kecamatan Ubud Kabupaten Gianyar.
Melaksanakan Patroli ini untuk menjalin silaturahmi mengajak berbincang bersama utk menjaga keamanan serta memberikan himbauan, agar ada CCTV yang selalu memonitor utk cegah tangkal terjadinya tindak pidana, tawuran dan geng motor serta tentang Narkoba dan C3 untuk Kamtibmas menciptakan kedekatan dan sinergitas antara Polri dengan masyarakat yang ada di Desa Sehingga dengan demikian akan bisa memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga serta bisa menciptakan suasana yang kondusif, Minggu (14/09/2025)

Ditempat terpisah Kapolres Gianyar AKBP Chandra C. Kesuma, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Ubud Kompol I Wayan Putra Antara, S.Pd., M.H., mengatakan ” Bhabinkamtibmas merupakan wujud Polri yang ada di tengah masyarakat, memiliki tujuan menjaga Stabilitas Negara ”

” Tingkatkan kegiatan silaturahmi kapanpun dan dimanapun, jalin komunikasi dengan warga apapun profesinya agar tercipta kondisi yang kondusif ” ujarnya, sehingga Polri akan semakin dekat warga dan makin dicintai rakyatnya serta bisa memberikan rasa aman bagi warga yang akan beraktifitas. (dastro)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Batukandik Ajak Bersatu Bergerak Tangani Stunting Dengan Aksi Nyata

    Babinsa Batukandik Ajak Bersatu Bergerak Tangani Stunting Dengan Aksi Nyata

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Klungkung,- Stunting sebagai salah satu masalah kesehatan masyarakat terus mendapat perhatian khusus dari Pemdes dan berbagai pihak di Desa Batukandik. Kali ini perhatian tersebut diwujudkan dengan digelarnya kegiatan rembug stunting pada Jumat ( 29/08/25 ). Kegiatan rembug stunting yang digelar di ruang rapat kantor Desa Batukandik Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung tersebut dihadiri oleh Sekdes […]

  • Jaga Kesiapsiagaan, Kodim 1607/Sumbawa Asah Kemampuan Prajurit Lewat Latihan PSM

    Jaga Kesiapsiagaan, Kodim 1607/Sumbawa Asah Kemampuan Prajurit Lewat Latihan PSM

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Besar – Kodim 1607/Sumbawa menggelar latihan Pencak Silat Militer (PSM) sebagai bagian dari pembinaan kemampuan perorangan prajurit, bertempat di Makodim 1607/Sumbawa, Selasa (13/01/2026). Latihan PSM ini diikuti oleh para prajurit dari jajaran Kodim 1607/Sumbawa dengan penuh semangat dan disiplin. Kegiatan tersebut bertujuan untuk meningkatkan keterampilan bela diri, ketangkasan, serta kesiapsiagaan prajurit dalam menghadapi berbagai […]

  • Paskibra Gerokgak 2025 Dikukuhkan, Siap Kibarkan Merah Putih

    Paskibra Gerokgak 2025 Dikukuhkan, Siap Kibarkan Merah Putih

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gerokgak, Buleleng — Semangat patriotisme membara di Kecamatan Gerokgak saat 35 putra-putri terbaik dari SMAN 1 Gerokgak resmi dikukuhkan sebagai anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibra) tahun 2025. Upacara sakral ini digelar pada Sabtu, 16 Agustus 2025, di halaman Kantor Camat Gerokgak, menandai kesiapan mereka untuk mengibarkan bendera Merah Putih pada upacara peringatan Hari Kemerdekaan […]

  • TNI AD Dukung Ketahanan Pangan, Koramil Taliwang Ikuti Vicon Panen Raya

    TNI AD Dukung Ketahanan Pangan, Koramil Taliwang Ikuti Vicon Panen Raya

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Komandan Koramil 1628-01/Taliwang Kapten Inf Saifullah beserta anggota mengikuti kegiatan video conference (vicon) bersama Presiden Republik Indonesia dalam rangka Panen Raya Nasional dan Pengumuman Swasembada Pangan, Rabu (07/01/2026) pukul 10.00 Wita. Kegiatan vicon tersebut diselenggarakan oleh Kementerian Pertanian Republik Indonesia dan diikuti oleh jajaran TNI di seluruh wilayah Indonesia. Selain panen […]

  • Lancar Berkendara, Polsek Mengwi Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Simpang Cempaka

    Lancar Berkendara, Polsek Mengwi Lakukan Pengaturan Arus Lalin di Simpang Cempaka

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Mengwi – Personel Unit Lalu Lintas Polsek Mengwi terus hadir di tengah masyarakat dengan melaksanakan kegiatan pengaturan arus lalu lintas, kali ini bertempat di Simpang Cempaka Kapal, Kelurahan Kapal, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Jumat (26/9/2025) pukul 19.20 wita Kegiatan rutin ini dilaksanakan guna menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas), khususnya pada titik-titik […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Amankan Penutupan Pekan KTNA XVII dan Agro Expo NTB 2025

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Amankan Penutupan Pekan KTNA XVII dan Agro Expo NTB 2025

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Penutupan Pekan Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) ke-XVII dan Agro Expo Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) Tahun 2025 yang digelar di Alun-Alun Kabupaten Sumbawa Barat pada Sabtu malam (27/9) berlangsung meriah dan sukses dengan pengamanan ketat dari aparat TNI-Polri. Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serka Bustanuddin, bersama jajaran TNI dan aparat terkait, turun […]

expand_less