Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Patroli Siskamling di Kampung Bugis: Babinsa dan Warga Bersinergi Jaga Keamanan Malam Hari

Patroli Siskamling di Kampung Bugis: Babinsa dan Warga Bersinergi Jaga Keamanan Malam Hari

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

BULELENG_Babinsa Kelurahan Kampung Bugis, Kecamatan Buleleng Kabupaten Buleleng, Pelda Dedy melaksanakan patroli Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) pada Minggu malam, (14/9/25).

Kegiatan yang dimulai pukul 22.00 WITA hingga selesai ini berlokasi di Jalan Pertigaan Patimura Kelurahan Kampung Bugis, dengan melibatkan Kaling Satu, Linmas, Babinsa, Bhabinkamtibmas, serta Karang Taruna setempat.

Patroli tersebut menyasar titik-titik rawan gangguan ketertiban, seperti kumpulan pemuda yang nongkrong hingga larut malam, potensi aktivitas geng motor, hingga antisipasi tawuran remaja.

Selain itu, kegiatan ini juga diharapkan dapat memperkuat kerja sama antara masyarakat, aparat keamanan, dan pemerintah setempat dalam menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif.

Babinsa Kelurahan Kampung Bugis, Pelda Dedy, menegaskan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pendampingan TNI di wilayah binaan.

“Kami hadir bersama masyarakat untuk menjaga keamanan lingkungan. Siskamling ini bukan hanya tanggung jawab aparat, tetapi juga peran bersama seluruh warga,” ujarnya.

Salah seorang warga yang ikut dalam kegiatan, mengungkapkan bahwa patroli bersama Babinsa membuat masyarakat merasa lebih aman.

“Kami merasa tenang dengan adanya patroli bersama seperti ini. Kehadiran Babinsa memberikan semangat kepada warga untuk lebih peduli terhadap keamanan lingkungan,” ucapnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Uji Coba 3 Varian Jagung Baru Berikan Harapan Panen Lebih Melimpah di Desa Dena

    Uji Coba 3 Varian Jagung Baru Berikan Harapan Panen Lebih Melimpah di Desa Dena

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Kabupaten Bima – Selasa (19/08/2025),, masyarakat Desa Dena berkumpul di So Bada Tebe untuk mengikuti Sosialisasi Farm Field Day (FFD) jagung dengan varian bibit terbaru yaitu Macho 234, Maskot 235, dan Pestisida MSIAE. Kegiatan ini merupakan inisiatif dari PT BISI bersama dengan Babinsa , para petani dan aparatur desa untuk mengenalkan bibit unggul serta edukasi […]

  • Babinsa Ende Aktif Jaga Keamanan dan Kebersamaan dengan Masyarakat Desa Tanazozo

    Babinsa Ende Aktif Jaga Keamanan dan Kebersamaan dengan Masyarakat Desa Tanazozo

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Iginu Lopes, bersama masyarakat Desa Tanazozo, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, melaksanakan kegiatan karya bakti pembangunan Aula Serba Guna di kantor desa setempat. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 09.00 WITA hingga selesai dan diikuti oleh sejumlah warga serta tukang setempat. Selain kegiatan fisik, Serka Iginu Lopes juga melakukan pengamanan wilayah (Pamwil) […]

  • Kekompakan dan Dedikasi Terjaga, Upacara Kodim Gianyar Berjalan Khidmat dan Penuh Makna

    Kekompakan dan Dedikasi Terjaga, Upacara Kodim Gianyar Berjalan Khidmat dan Penuh Makna

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Makodim, Senin (3/11/2025) Dalam rangka menumbuhkan rasa nasionalisme, meningkatkan kedisiplinan, serta meneguhkan semangat pengabdian prajurit TNI, Kodim 1616/Gianyar melaksanakan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih di Lapangan Makodim 1616/Gianyar, Jalan Ngurah Rai No. 8A, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, Bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup), Danramil 1616-02/Ubud Mayor Inf I Gede Astawadi, memimpin jalannya upacara dengan khidmat dan […]

  • Edukasi Masyarakat Melalui Komsos Babinsa Ajak Masyarakat Cegah Pernikahan Dini

    Edukasi Masyarakat Melalui Komsos Babinsa Ajak Masyarakat Cegah Pernikahan Dini

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya mencegah terjadinya pernikahan dini di wilayah binaan, Babinsa Sukadana Serma Syuardi melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama para tokoh masyarakat dan tokoh agama, di dusun Bajak, Desa Sukadana, Kecamatan Pujut Lombok Tengah, Senin (21/7/2025). Kegiatan ini dilaksanakan di Balai Dusun sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap masa depan generasi muda. Dalam komsos […]

  • Dzikir dan Do’a Bersama Perkuat Soliditas TNI dan Kesultanan Bima di Kota Bima

    Dzikir dan Do’a Bersama Perkuat Soliditas TNI dan Kesultanan Bima di Kota Bima

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada Jum’at, 26 Desember 2025, di kediaman Wakil Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB), Jalan Sulawesi Kelurahan Sarae Kecamatan Rasanae Barat Kota Bima, telah dilaksanakan kegiatan Dzikir dan Do’a bersama memperingati 12 tahun wafatnya almarhum Sultan H. Ferry Zulkarnain ST. Acara ini diselenggarakan oleh keluarga besar Kesultanan Bima dan diprakarsai oleh Wakil Gubernur […]

  • Tingkatkan Kesadaran Bela Negara, Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Komsos di Paupire

    Tingkatkan Kesadaran Bela Negara, Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Komsos di Paupire

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para mahasiswa dari Kampus Universitas Flores (Unfor), Senin (1/9/2025). Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 10.00 WITA ini dilaksanakan di wilayah binaan Babinsa, tepatnya di Jalan Sam Ratulangi, Kelurahan Paupire, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten […]

expand_less