Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Minimalisir Gangguan Kamtibmas Malam Hari, Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol

Minimalisir Gangguan Kamtibmas Malam Hari, Polsek Bebandem Gelar Blue Light Patrol

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Menciptakan situasi yang aman dan kondusif di daerah hukum Polsek Bebandem, rutin melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol.

Kegiatan ini dipimpin Pawas Kanit Intel Ipda I Wayan Sudibia Bersama piket Kspk, mobiling dengan menyalakan lampu rotator berwarna biru dan difokuskan di titik-titik rawan kejahatan serta objek vital di wilayah kecamatan Bebandem. Minggu (15/9/2025) dini hari.

Blue Light Patrol ini bertujuan untuk mengantisipasi dan mencegah terjadinya tindak kejahatan, khususnya pada malam hari hingga dini hari, dengan mengoptimalkan tindakan preventif melalui penyalaan lampu biru, diharapkan patroli ini dapat mencegah terjadinya kejahatan seperti pencurian dengan pemberatan (curat), pencurian dengan kekerasan (curas), dan pencurian kendaraan bermotor (curanmor).

Patroli yang dilaksanakan pada waktu malam hingga dini hari ini tidak hanya menunjukkan kehadiran polisi di tengah masyarakat, tetapi juga sebagai bentuk upaya preventif untuk menurunkan angka kriminalitas.

Kapolsek Bebandem AKP I Gede Murdana,SH. menjelaskan bahwa, dengan keberadaan anggota patroli dilapangan setiap hari dengan mengoptimalkan Blue Light Patrol untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta guna mencegah terjadinya aksi kejahatan. Personel juga melakukan dialogis dengan security disalah satu pusat perbankkan dan pengecekan terhadap sistem pengamanan di lokasi tersebut seperti mengecek CCTV serta sarana alat pemadam api ringan (APAR).

“Semoga dengan kegiatan patroli ini dapat memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat Kecamatan Bebandem sekaligus dapat mencegah berbagai tindak kejahatan, kami berharap situasi kamtibmas di wilayah kecamatan Bebandem tetap kondusif.” pungkasnya.

Polsek Bebandem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Gianyar sukses amankan  Merdeka Fest 2025, situasi Aman dan Kondusif.

    Polres Gianyar sukses amankan Merdeka Fest 2025, situasi Aman dan Kondusif.

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gianyar – Polres Gianyar melaksanakan pengamanan festival musik Merdeka Fest 2025 hari kedua yang digelar di Bali United Training Center, Jalan Bypass I.B. Mantra, Sukawati, Gianyar, Minggu (17/8/2025). Ribuan penonton di arena festival dapat menikmati hiburan musik dengan aman, tertib, dan kondusif. Seijin Kapolres Gianyar , Kabag Ops Kompol Dr. Putu Sunarcaya memimpin apel kesiapan […]

  • Babinsa Koramil 1611-08/Kuta Selatan, bersama Masyarakat Gotong Royong Bersih-Bersih LingkunganBabinsa Koramil 1611-08/Kuta Selatan, bersama Masyarakat Gotong Royong Bersih-Bersih Lingkungan

    Babinsa Koramil 1611-08/Kuta Selatan, bersama Masyarakat Gotong Royong Bersih-Bersih LingkunganBabinsa Koramil 1611-08/Kuta Selatan, bersama Masyarakat Gotong Royong Bersih-Bersih Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Babinsa Koramil 1611-08/Kuta Selatan, bersama warga dan dinas terkait di wilayah melakukan kegiatan gotong royong bersih-bersih, dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan di sekitar Lapangan Lagun, yang bertempat di Jalan Pratama Nusa Dua, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung. Rabu, (29/10/25). Kegiatan gotong royong bersih-bersih bersama pihak terkait, termasuk Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa […]

  • Masyarakat Karangasem  Wajib Tahu, Mobil Samsat Keliling dan SIM Keliling Bisa Berikan Kemudahan, Simak Jadwalnya

    Masyarakat Karangasem Wajib Tahu, Mobil Samsat Keliling dan SIM Keliling Bisa Berikan Kemudahan, Simak Jadwalnya

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bagi masyarakat yang mempunyai kendaraan R2 dan R4 wajib membayar pajak sebagai rasa tanggung jawab terhadap pendapatan daerah. Hal tersebut mengacu pada UU RI no. 28 tahun 2009 tentang pajak atas kepemilikan kendaraan bermotor Dalam keterangan yang disampaikan Kasat Lantas Polres Karangasem melalui Kanit Regident Polres Karangasem Ipda I Nyoman Wijaya, S.H., M.H. selain membayar […]

  • Dari Sepang Untuk Lingkungan, Babinsa Gagas Penanaman Bibit pohon Jaga Mata Air

    Dari Sepang Untuk Lingkungan, Babinsa Gagas Penanaman Bibit pohon Jaga Mata Air

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    BULELENG, BALI – Babinsa Desa Sepang Kelod, Serda Kadek Nova Juliana, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Komang Sumariawan, memimpin kegiatan penanaman 1.500 bibit pohon di zona lindung/Bumi Banten Pemelase pada hari Sabtu, 2 Agustus 2025. Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini merupakan bagian dari program perlindungan mata air dan sungai yang digagas oleh Desa Adat Sepang. […]

  • 560 Tabung LPG 3 Kg Disalurkan di Desa Beleka

    560 Tabung LPG 3 Kg Disalurkan di Desa Beleka

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 49
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Dalam menjaga stabilitas distribusi bahan bakar bersubsidi terus dilakukan di wilayah Lombok Barat (Lobar). Bintara Pembina Desa (Babinsa) Beleka, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-04/Gerung, turun langsung memonitor Pangkalan Gas LPG 3 Kg di Kios Sultan, Dusun Bilatepung, Desa Beleka, Kecamatan Gerung, Lobar, Nusa Tenggara Barat, Sabtu (20/9/2025). Penyaluran dilakukan secara tertib […]

  • Babinsa dan Pemerintah Desa Aimere Timur Bersinergi Salurkan BLT-DD Tahap III 2025*

    Babinsa dan Pemerintah Desa Aimere Timur Bersinergi Salurkan BLT-DD Tahap III 2025*

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ngada, 12 September 2025 — Babinsa Koramil 1625-02/Aimere, Serda Muhamad Ilyas, menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahap III Tahun 2025 yang dilaksanakan di Kantor Desa Aimere Timur, Kecamatan Aimere, Kabupaten Ngada Kegiatan penyaluran BLT-DD ini merupakan bagian dari upaya pemerintah desa dalam membantu masyarakat yang terdampak secara ekonomi, serta menjaga ketahanan […]

expand_less