Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Gotong Royong Babinsa dan Masyarakat Desa Matasio Wujudkan Pembuatan Sampan

Gotong Royong Babinsa dan Masyarakat Desa Matasio Wujudkan Pembuatan Sampan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Minggu (14/9/2025), Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur, Sertu Andre T, melaksanakan monitoring wilayah binaan di Desa Matasio, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut serta bersama warga Dusun Folodale membantu Bapak Sefanya Faek yang sedang memotong pohon kapuk untuk dijadikan bahan pembuatan sampan (perahu) tradisional. Rencananya, akan dibuat dua buah sampan dengan cara manual menggunakan parang dan kapak, sebagaimana tradisi yang telah diwariskan secara turun-temurun.

Kehadiran Babinsa tidak hanya memberikan dukungan tenaga, tetapi juga mempererat hubungan kebersamaan antara TNI dan masyarakat. Pembuatan sampan ini memiliki nilai penting, karena sampan menjadi sarana utama warga pesisir dalam menjalankan aktivitas sehari-hari, seperti mencari ikan maupun transportasi antarwilayah.

Dengan adanya keterlibatan Babinsa, kegiatan gotong royong warga Dusun Folodale berjalan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 04/Tabundung Turun ke Sawah

    Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 04/Tabundung Turun ke Sawah

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Ejiman, melaksanakan pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman padi ladang di Desa Wudipandak, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, pada Senin (05/01/2026).   Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui peran Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan nasional serta membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat, […]

  • Babinsa Tesabela Bersama Aparat Desa Tinjau Kondisi Pangkuan Viber

    Babinsa Tesabela Bersama Aparat Desa Tinjau Kondisi Pangkuan Viber

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada Selasa, 23 September 2025, Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru Koptu Mesakh Foeh melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) di Dusun Biuk, Desa Tesabela, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersama aparat desa melakukan pengecekan terhadap pangkuan viber sebagai bagian dari perhatian terhadap kondisi infrastruktur desa. […]

  • Sat Lantas Polres Klungkung Gelar Patroli Hunting dan Beri Himbauan di Area Jembatan Merah

    Sat Lantas Polres Klungkung Gelar Patroli Hunting dan Beri Himbauan di Area Jembatan Merah

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Sat Lantas Polres Klungkung yang dipimpin langsung oleh Kasat Lantas AKP Untung Laksono, S.H., melaksanakan kegiatan patroli hunting serta memberikan himbauan kepada para pengunjung di kawasan Jembatan Merah PKB, Klungkung, dinihari (16/11). Dalam kegiatan tersebut, personel juga memberikan teguran secara humanis kepada para pengendara yang tidak menaati aturan berlalu lintas di jalan […]

  • Puluhan Warga Desa Pemecutan Kelod bersama Babinsa Gotong Royong Bersihkan Lingkungan

    Puluhan Warga Desa Pemecutan Kelod bersama Babinsa Gotong Royong Bersihkan Lingkungan

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Semangat gotong royong kembali terlihat di wilayah Desa Pemecutan Kelod, puluhan warga bersama staf desa dan aparat terkait di wilayah berkumpul untuk membersihkan lingkungan sekitar. Kegiatan gotong royong yang digelar dalam rangka “Jumpa Berlian” atau yang biasa kita sebut dengan Jum’at pagi bersih lingkungan. Kini digelar dengan semangat gotong royong kembali terlihat […]

  • Sipropam Polres Tabanan Gelar Gaktibplin, Tegakkan Disiplin dan Tertib Internal Personel

    Sipropam Polres Tabanan Gelar Gaktibplin, Tegakkan Disiplin dan Tertib Internal Personel

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menegakkan disiplin dan menjaga sikap profesionalisme anggota, Seksi Profesi dan Pengamanan (Sipropam) Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Penegakan Ketertiban dan Disiplin (Gaktibplin) di pintu masuk (portal) Mako Polres Tabanan, Selasa (21/10/2025) pagi. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasipropam Polres Tabanan AKP I Ketut Manis, S.H., dan […]

  • Dibawah Pohon Bambu, Babinsa Bunga Mekar Dengar Keluh Kesah Warga

    Dibawah Pohon Bambu, Babinsa Bunga Mekar Dengar Keluh Kesah Warga

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka menjaga jalinan silahturahmi dan kemanunggalan TNI rakyat, Babinsa Bunga Mekar Koramil 1610-04/Nusa Penida Sertu Ketut Suantara terus menggencarkan Komunikasi Sosial ( Komsos ) bersama masyarakat di wilayah binaannya.  Melalui Komsos ini, Sertu Ketut menegaskan komitmen bahwa keberadaan Babinsa bukan hanya sebagai aparat kewilayahan semata, namun hadir menjadi sahabat masyarakat. Seperti yang terlihat […]

expand_less