Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bentuk Perhatian Polsek Selat kepada Warga Kurang Mampu, Gelar Minggu Kasih di Banjar Dinas Sebudi Desa Sebudi, Kec. Selat

Bentuk Perhatian Polsek Selat kepada Warga Kurang Mampu, Gelar Minggu Kasih di Banjar Dinas Sebudi Desa Sebudi, Kec. Selat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Kapolsek Selat AKP Ida Bagus Astawa, S.H., yang didampingi Babinkamtibmas Desa Sebudi menggelar kegiatan Minggu Kasih, di Banjar Dinas. Sebudi Desa Sebudi Kecamatan Selat, Kabupaten Karangasem. Pada Hari Minggu Tanggal 14 September 2025 pukul 08.00 WITA

Dalam kesempatan tersebut Kapolsek Selat menyampaikan dilaksanakan Program Minggu Kasih bertujuan untuk membangun komunikasi dua arah sehingga dapat terbangun kolaborasi antara Polri dengan masyarakat dalam menjaga situasi keamanan da ketertiban yang aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selat.

Lebih lanjut program Minggu Kasih dilaksanakan untuk  menyerap keluh kesah dan aspirasi masyarakat terhadap situasi dan setiap permasalahan yang ada di Desa Sebudi agar dapat di carikan solusi untuk segera terpecahkan dari setiap permasalahan yang ada,” ujar Kapolsek

Pada Kesempatan tersebut Kapolsek Selat memberikan bantuan berupa Paket sembako kepada warga yang kurang mampu dan sudah tidak produktif lagi untuk bekerja sehingga sangat memerlukan uluran tangan. Bantuan tersebut sebagai bentuk perhatian Polsek Selat kepada lansia dan warga kurang mampu.

“Semoga bantuan ini dapat bermanfaat dan dapat meringankan beban perekonomian untuk beberapa hari kedepan kepada warga kurang mampu di Desa Sebudi Kecamatan Selat,” ungkap Kapolsek Selat.

Salah satu warga penerima bantuan sembako mengucapkan terima kasih yang sebesar – besarnya kepada Kapolsek Selat beserta anggota atas perhatian kepada mereka sehingga bantuan / sembako dari Kapolsek Selat dapat meringankan beban perekonomian yang kami alami,” ungkap salah satu warga.

Melalui kegiatan ini Polsek Selat terus berkomitmen untuk membantu masyarakat yang membutuhkan bantuan sehingga kegiatan seperti yang dilaksaanakan pada hari ini bisa bermanfaat bagi masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serda Subardin Ajak Warga Desa Wora Waspadai Orang Tak Dikenal di Lingkungan

    Serda Subardin Ajak Warga Desa Wora Waspadai Orang Tak Dikenal di Lingkungan

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Bima _ Pada Rabu, 22 Oktober 2025, para Babinsa Koramil 1608-06/Wawo menggelar patroli dan ronda malam di wilayah binaan masing-masing untuk menjaga keamanan dan ketertiban di tengah masyarakat. Kegiatan ini dilaksanakan di beberapa desa seperti Tolowata, Wora, Ntori, dan Karumbu. Di Desa Tolowata, Sertu M. Yusuf menghimbau warga menjaga keamanan dan mengajak anak muda menjauhi […]

  • Dukungan TNI untuk Ketahanan Pangan, Praka Subhan Dampingi Petani di Lembor

    Dukungan TNI untuk Ketahanan Pangan, Praka Subhan Dampingi Petani di Lembor

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Manggarai Barat, 20 Oktober 2025 — Di tengah sawah Desa Siru, Kecamatan Lembor, semangat kerja keras petani diperkuat dengan sentuhan bimbingan dari aparat kewilayahan. Praka Subhan, Babinsa Koramil 1630-02/Lembor, turun langsung ke lahan pada Senin (20/10/2025) untuk mendampingi proses penanaman padi. Kegiatan ini merupakan manifestasi nyata dukungan TNI AD terhadap program ketahanan pangan nasional dan […]

  • Pamwil dan Komsos Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Berjalan Lancar di Desa Nida

    Pamwil dan Komsos Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Berjalan Lancar di Desa Nida

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino Da Silva, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Nida, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung pada Sabtu, 10 Januari 2026, mulai pukul 09.03 Wita hingga selesai. Kegiatan diawali dengan pemantauan keamanan wilayah, guna memastikan situasi Kamtibmas di Desa Nida tetap aman dan […]

  • Police Goes To School” Safety Riding Sat Lantas Polres Karangasem di SMA N 2 Amlapura

    Police Goes To School” Safety Riding Sat Lantas Polres Karangasem di SMA N 2 Amlapura

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem, Trobosan kreatif Satuan Lalulinta Polres Karangasem salah satunya Police Goes To School dirangkaikan dengan Safety Riding Sat Lantas Polres Karangasem yang menyasar anak sekolah bertempat di SMA N 2 Amlapura pada hari Jumat, 12 Desember 2025 pukul 07.30 Wita. Hadir dalam kegiatan tersebut Kanit Kamsel Ipda I Gede Darma dan […]

  • Satkowil Kodim 1602/Ende Aktif Jaga Kamtibmas di Wilayah Binaan

    Satkowil Kodim 1602/Ende Aktif Jaga Kamtibmas di Wilayah Binaan

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Kecamatan Ndona, Kopda Ahmad Sajani, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Desa Nganesa pada Minggu pagi pukul 09.00 WITA. Kegiatan berlangsung di Desa Nganesa, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa aktif memantau situasi keamanan demi terciptanya kondisi Kamtibmas yang kondusif di wilayah binaan. Kopda Ahmad […]

  • Sat Samapta Intensifkan Patroli di Kawasan Perkantoran Pemerintah Badung

    Sat Samapta Intensifkan Patroli di Kawasan Perkantoran Pemerintah Badung

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Unit Patroli Satuan Samapta Polres Badung terus mengintensifkan kegiatan patroli, khususnya di kawasan objek vital pemerintahan. Pada Minggu (13/7/25), tim patroli menyasar area Komplek Perkantoran Pemerintah Kabupaten Badung (Puspem Badung), yang menjadi pusat aktivitas pemerintahan daerah. Patroli dilakukan secara rutin sebagai langkah preventif untuk […]

expand_less