Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Penyerahan sarana kontak kepada warga masyarakat

Penyerahan sarana kontak kepada warga masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Tabanan Sabtu 13 September 2025 –
Kanit Bimas Polsek Tabanan AKP Ni Ketut Merta didampingi oleh Bhabinkamtibmas Desa Wanasari Aiptu I Made Mertajaya bersama Panit 1 Bimas Polsek Tabanan menyerahkan sarana kontak kepada masyarakat di Bale Banjar Priyukti, Desa Wanasari. Sabtu 13 September 2025 pukul 09.00 WITA.

Sarana kontak yang diserahkan meliputi Pakaian pemangku 3 setel untuk mendukung kegiatan keagamaan dan adat, Alat Pertanian berupa Cangkul dan sabit untuk membantu petani dalam mengolah lahan pertanian,
Alat Olahraga untuk mendukung kegiatan olahraga di kalangan pemuda serta Alat Keselamatan berupa Lampu lalu lintas untuk membantu mengatur lalu lintas dan meningkatkan keselamatan dan Alat Kebersihan Tong sampah dan sapu untuk mendukung kegiatan kebersihan dan pengelolaan sampah di lingkungan

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S. I. K., M. H., Kapolsek Tabanan Kompol I Gusti Putu Dharmanatha. S.H., M.H., mengatakan bahwa,” Penyerahan sarana kontak ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan kebersihan lingkungan. Dengan adanya sarana kontak ini, masyarakat dapat lebih mudah dan efektif dalam menjalankan kegiatan sehari-hari dan meningkatkan kualitas hidup. Kata,” Kapolsek Tabanan.

(Humas Polsek Tabanan)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Antisipasi Bencana, Babinsa Ende Pantau Wilayah dan Bantu Bangun TPT Bersama Warga

    Antisipasi Bencana, Babinsa Ende Pantau Wilayah dan Bantu Bangun TPT Bersama Warga

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya mencegah potensi bencana tanah longsor serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase, bersama warga masyarakat Dusun Mbengge, Desa Wolokaro, Kecamatan Ende, melaksanakan kegiatan karya bakti pembangunan Tembok Penahan Tanah (TPT). Kegiatan yang dimulai pukul 10.30 Wita ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial yang rutin dilaksanakan […]

  • Amankan Upacara Usaba Manggung, Kodim 1623/Karangasem Hadiri Apel Gelar Pasukan

    Amankan Upacara Usaba Manggung, Kodim 1623/Karangasem Hadiri Apel Gelar Pasukan

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Personel Kodim 1623/Karangasem dipimpin Letda Inf I Komang Kuat menghadiri kegiatan apel gelar pasukan pengamanan upacara Usaba Manggung Desa Adat Bugbug, di Lapangan Abasan Desa Bugbug, Kec/Kab. Karangasem, pada Sabtu (12/07/25). Apel gelar pasukan pengamanan dan pemantauan upacara Usaba Manggung Desa Adat Bugbug dipimpin langsung oleh Kapolres Karangasem, AKBP Joseph Edward Purba, S.H., […]

  • Babinsa dan PPL Lakukan Komsos serta Cek Debit Air di Sawah Warga

    Babinsa dan PPL Lakukan Komsos serta Cek Debit Air di Sawah Warga

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu I Ketut Pastika, bersama Petugas Penyuluh Lapangan (PPL) melaksanakan komunikasi sosial (komsos) dengan para petani di wilayah Desa Umbu Pabal Selatan, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Barat, Kabupaten Sumba Tengah, Jumat (1/8/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin silaturahmi serta menggali informasi terkait kondisi pertanian di wilayah […]

  • Dukung Dan Berkontribusi, Danramil Banjarangkan Instruksikan Tiga Babinsa Sukseskan Upacara Keagamaan Di Wilbin

    Dukung Dan Berkontribusi, Danramil Banjarangkan Instruksikan Tiga Babinsa Sukseskan Upacara Keagamaan Di Wilbin

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman Suryatha kembali memberikan perhatian khusus akan berlangsungnya upacara keagamaan yang digelar serentak di beberapa desa di wilayah binaannya. Perhatian tersebut jelas terlihat, saat Danramil menginstruksikan kepada Babinsa jajarannya untuk turun ke wilayah binaan melaksanakan pengawalan dan pengamanan, Rabu ( 05/11/25 ). Saat dikonfirmasi via seluler, penerjunan Babinsa itupun dibenarkan […]

  • Diwarnai  1 Bade Dan 4 Petulangan,  Ngaben Massal Desa Adat Tulang Saang Dikawal. Ketat Babinsa Pejukutan

    Diwarnai 1 Bade Dan 4 Petulangan, Ngaben Massal Desa Adat Tulang Saang Dikawal. Ketat Babinsa Pejukutan

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung, – Dalam rangka memberikan keamanan serta kelancaran prosesi upacara keagamaan pitra yadnya ngaben massal, Babinsa Pejukutan Serka Komang Suwina bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan Polsek. serta pecalang menggelar pengawalan dan pengamanan. Upacara ngaben massal yang digelar Desa Adat Tukad Saang , Desa Pejukutan Kecamatan Nusa Penida,Kabupaten Klungkung tersebut diikuti oleh ratusan warga, Senin ( 25/08/25 […]

  • ‎Koramil Moyo Hilir Dukung Kelancaran Distribusi Bantuan Pangan untuk Warga ‎

    ‎Koramil Moyo Hilir Dukung Kelancaran Distribusi Bantuan Pangan untuk Warga ‎

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Babinsa Koramil 1607-12/Moyo Hilir kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung program pemerintah melalui pendampingan penyaluran bantuan pangan bagi masyarakat Desa Baru Tahan, Kecamatan Moyo Utara. Kegiatan berlangsung pada Jumat, 5 Desember 2025, bertempat di Kantor Desa Baru Tahan. ‎ ‎Bantuan pangan tersebut merupakan program Badan Pangan Nasional bekerja sama dengan Bulog, berupa beras […]

expand_less