Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Ramil 1624-03/Lewoleba Laksanakan PAM di Pelabuhan PELNI

Babinsa Ramil 1624-03/Lewoleba Laksanakan PAM di Pelabuhan PELNI

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

Lewoleba – Dua personel Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Kopda Beni Soares dan Praka Ramadhan M., melaksanakan tugas pengamanan (PAM) di Pelabuhan PELNI Lewoleba, Sabtu (13/9/2025) dini hari.

Kegiatan tersebut dilakukan dalam rangka mendukung kelancaran arus penumpang dan memastikan keamanan fasilitas umum saat KM Bukit Siguntang sandar dari Pelabuhan PELNI Maumere menuju Pelabuhan PELNI Lewoleba.

Sejak pukul 03.00 WITA, Babinsa bersama unsur pengamanan lainnya melakukan sterilisasi area pelabuhan. Tepat pukul 03.30 WITA, KM Bukit Siguntang tiba dengan membawa ribuan penumpang.

Dalam pengamanan tersebut, Babinsa bersinergi dengan petugas PELNI, KP3 Laut Polres Lembata, Syahbandar, Pos AL, dan KPLP guna memastikan kegiatan berjalan aman, tertib, dan lancar.

Setelah proses bongkar muat penumpang selesai, KM Bukit Siguntang kembali bertolak menuju Pelabuhan Tenau Kupang pada pukul 05.00 WITA.

Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat diharapkan dapat memberikan rasa aman serta mendukung terciptanya situasi yang kondusif di wilayah binaan.
(Pendim 1624)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-04 Gelar Karya Bhakti Bersama Pelajar SMKN 6 Ende di Detukeli

    Babinsa Koramil 1602-04 Gelar Karya Bhakti Bersama Pelajar SMKN 6 Ende di Detukeli

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pelda Yonatan Duil, bersama staf guru dan siswa-siswi SMKN 6 Ende melaksanakan kegiatan karya bhakti pembersihan jalan di Desa Kebesani, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, pada Sabtu pagi (18/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 07.20 WITA ini bertujuan untuk menjaga kebersihan lingkungan sekaligus menumbuhkan kesadaran para pelajar akan pentingnya menjaga lingkungan dan semangat […]

  • Babinsa Sambangi Warga Dusun Feli Gale, Sampaikan Imbauan Kesehatan

    Babinsa Sambangi Warga Dusun Feli Gale, Sampaikan Imbauan Kesehatan

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Huu, NTB – Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u kembali melaksanakan kegiatan teritorial sebagai bagian dari tugas pembinaan wilayah pada Sabtu, 22 November 2025. Kegiatan ini menyasar Desa Rasabou, salah satu wilayah binaan yang secara rutin dipantau untuk memastikan situasi keamanan dan kondisi sosial masyarakat tetap kondusif. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Desa Rasabou, Serda Yahya, melakukan komunikasi sosial […]

  • POLSEK KAWASAN PELABUHAN PADANGBAI GELAR JUMAT CURHAT BERSAMA PARA SOPIR TRUK DI AREA PELABUHAN

    POLSEK KAWASAN PELABUHAN PADANGBAI GELAR JUMAT CURHAT BERSAMA PARA SOPIR TRUK DI AREA PELABUHAN

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polda Bali –Polres Karangasem–Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, Jumat (31/10/2025) — Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai melaksanakan kegiatan Jumat Curhat bersama para sopir truk yang sedang menunggu antrean di area Pelabuhan Padangbai. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Kawasan Pelabuhan Padangbai, AKP I Wayan Gede Wirya,S.A.P.,M.A.P, didampingi sejumlah personel piket fungsi. Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek berdialog santai […]

  • Polda Bali Laksanakan Ground Breaking Pembangunan Rumah Negara untuk Pejabat Tinggi

    Polda Bali Laksanakan Ground Breaking Pembangunan Rumah Negara untuk Pejabat Tinggi

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polda Bali melaksanakan ground breaking pembangunan rumah negara untuk pejabat tinggi Polda Bali yang berlokasi, di Jalan Srikaya, Kawasan Asrama Polisi Srikaya, Denpasar-Bali. Acara ini dipimpin oleh Karo Log Polda Bali Kombes Pol. Stefanus Satake Bayu Setianto, S.I.K., M.Si. dan merupakan hasil kerja sama dengan Pemkab Karangasem yang telah menghibahkan lahan untuk pembangunan rumah negara […]

  • Sat Polairud Polres Tabanan Sambangi Petani di Pesisir Bedugul, Jaga Kamtibmas Sekaligus Dukung Ketahanan Pangan

    Sat Polairud Polres Tabanan Sambangi Petani di Pesisir Bedugul, Jaga Kamtibmas Sekaligus Dukung Ketahanan Pangan

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Guna menciptakan suasana aman dan kondusif di wilayah pesisir wisata, Personel Sat Polairud Polres Tabanan melaksanakan kegiatan patroli dialogis dan sambang kepada para petani di sekitar Obyek Wisata Puncak Indah Bedugul, Sabtu, 26 Juli 2025. Kegiatan ini dipimpin oleh Aipda Nyoman Subagiarta bersama Bripka I Gede Bayu […]

  • Wujudkan Rasa Aman, Serda Supriyanto Dampingi Pecalang Saat Persembahyangan Galungan di Pura Dalem

    Wujudkan Rasa Aman, Serda Supriyanto Dampingi Pecalang Saat Persembahyangan Galungan di Pura Dalem

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Jembrana – Komando Distrik Militer (Kodim) 1617/Jembrana terus memperkuat sinergi dengan komponen masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. Hal ini terwujud dalam upaya pengamanan rangkaian Hari Raya Galungan 2025 di Desa Adat Berangbang, Kecamatan Negara. Babinsa Berangbang, Serda Supriyanto, terlihat aktif bersinergi dengan anggota Pecalang setempat melaksanakan pemantauan dan pengamanan persembahyangan yang terpusat di […]

expand_less