Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Perubahan RKPDes Tahun Anggaran 2025 Dibahas, Babinsa Desa Tepas Sepakat Turut Hadiri Musyawarah

Perubahan RKPDes Tahun Anggaran 2025 Dibahas, Babinsa Desa Tepas Sepakat Turut Hadiri Musyawarah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung penyelenggaraan pembangunan desa yang transparan dan partisipatif, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Sulaiman, menghadiri undangan Rapat Musyawarah Desa (Musdes) Desa Tepas Sepakat yang dilaksanakan pada Jumat, 12 September 2025, bertempat di Aula Kantor Desa Tepas Sepakat, Kecamatan Brang Rea.

Kegiatan Musdes tersebut membahas penyusunan perubahan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2025. Rapat dipimpin langsung oleh Kepala Desa Tepas Sepakat dengan melibatkan berbagai unsur masyarakat.

Adapun peserta yang hadir dalam Musdes antara lain: Kepala Desa Tepas Sepakat, Ketua BPD, Babinsa, Staf Desa, Kepala Dusun/RT, anggota AGR, Karang Taruna, serta tokoh masyarakat setempat.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa Serda Sulaiman menyampaikan bahwa kehadirannya merupakan bagian dari tugas pendampingan untuk memastikan jalannya kegiatan Musdes dapat berjalan aman, tertib, serta mendukung tercapainya kesepakatan bersama yang bermanfaat bagi masyarakat.

Musyawarah Desa menjadi wadah penting bagi pemerintah desa dan masyarakat dalam menyusun prioritas pembangunan, sehingga diharapkan perubahan RKPDes Tahun Anggaran 2025 dapat lebih tepat sasaran sesuai kebutuhan warga.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • inergi Babinsa, Aparat Desa, dan Masyarakat Tangani Longsor di Mantun Barat

    inergi Babinsa, Aparat Desa, dan Masyarakat Tangani Longsor di Mantun Barat

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 110
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Rabu, 10 September 2025, Babinsa Koramil 1628-02 Desa Mantun, Serda Anton Hariyanto, bersama aparat desa, AGR, Bhabinkamtibmas, serta masyarakat melaksanakan kegiatan pembersihan material longsor pasca hujan deras yang terjadi di RT 09 RW 03 Dusun Mantun Barat, Desa Mantun, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan gotong royong ini dipimpin langsung […]

  • Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar Hadiri Upacara Mecaru Panca Warna di Desa Adat Lebih

    Babinsa Koramil 1616-01/Gianyar Hadiri Upacara Mecaru Panca Warna di Desa Adat Lebih

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Gianyar – Lebih, Selasa (21/10/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan pelaksanaan kegiatan adat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Lebih Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Wayan Suama menghadiri dan turut mengamankan rangkaian Upacara Adat Mecaru Panca Warna yang dilaksanakan di Pura Taman Sari, Desa Adat Lebih, Kecamatan Gianyar. Upacara ini bertujuan untuk membersihkan dan menyucikan kembali […]

  • Minggu Kasih Polsek Selat dilaksanakan di BD. Selat Kelod Desa Selat, Kec. Selat.

    Minggu Kasih Polsek Selat dilaksanakan di BD. Selat Kelod Desa Selat, Kec. Selat.

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Pada Hari Minggu Tanggal 26 Oktober 2025 pukul 08.00 WITA di BD. Selat Kelod Desa Selat Kec. Selat, Kab. Karangasem oleh Kapolsek Selat AKP IDA BAGUS ASTAWA, S.H. yang diwakili Babinkamtibmas Desa Selat melaksanakan kegiatan Minggu Kasih. Pada Kesempatan tersebut, Penerima bingkisan / sembako adalah warga yang kurang mampu dan sudah tidak produktif sehingga tidak […]

  • Babinsa Desa Bongkasa Pertiwi Dampingi Pengosongan dan Pergeseran Barang Rumah Warga dalam Program RTLH HUT TNI ke-80

    Babinsa Desa Bongkasa Pertiwi Dampingi Pengosongan dan Pergeseran Barang Rumah Warga dalam Program RTLH HUT TNI ke-80

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Badung, 16 September 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1611/Badung melalui Babinsa Desa Bongkasa Pertiwi, Kopda I Wyn Gd Suwardi, melaksanakan kegiatan pengosongan dan pergeseran barang rumah warga sebagai bagian dari program Rehab Rumah Tidak Layak Huni (RTLH). Kegiatan ini berlangsung pada Kamis (11/9) pukul 07.45 WITA […]

  • Sat Polairud Polres Karangasem Gelar Patroli Pesisir di Pantai Yehkali, Seraya Barat: Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem dan Jaga Kebersihan Pantai

    Sat Polairud Polres Karangasem Gelar Patroli Pesisir di Pantai Yehkali, Seraya Barat: Imbau Warga Waspada Cuaca Ekstrem dan Jaga Kebersihan Pantai

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Polairud Karangasem, Rabu 20 Agustus 2025 — Guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah pesisir tetap kondusif, Sat Polairud Polres Karangasem terus meningkatkan kegiatan patroli dialogis dan sambang masyarakat pesisir. Pada hari ini, patroli dipimpin oleh PS Kanit Patroli Aiptu I Wayan Sutarja, S.H., dengan […]

  • Satgas I Preemtif Subsatgas Dikmas Polres Karangasem Gelar Dikmas Lantas dalam Rangka Ops Zebra Agung 2025

    Satgas I Preemtif Subsatgas Dikmas Polres Karangasem Gelar Dikmas Lantas dalam Rangka Ops Zebra Agung 2025

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Satuan Tugas (Satgas) I Preemtif Subsatgas Pendidikan Masyarakat Lalu Lintas (Dikmas Lantas) Polres Karangasem kembali menunjukkan komitmennya dalam menciptakan ketertiban dan keselamatan berlalu lintas di wilayah hukumnya. Kegiatan Dikmas Lantas kali ini dilaksanakan pada hari Selasa, 18 November 2025, bertempat di Jalan Kesatrian Pasar Barat Amlapura Kegiatan ini merupakan bagian integral dari Operasi […]

expand_less