Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Tingkatkan Kedisiplinan, Kodim 1602/Ende Laksanakan Apel Pagi Rutin

Tingkatkan Kedisiplinan, Kodim 1602/Ende Laksanakan Apel Pagi Rutin

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Ende, 10 September 2025 – Di bawah cuaca cerah yang menyelimuti Kota Ende, Komando Distrik Militer (Kodim) 1602/Ende kembali melaksanakan apel pagi rutin yang menjadi bagian dari pembinaan disiplin dan tanggung jawab prajurit. Apel berlangsung di halaman Makodim 1602/Ende, Jalan Kartini, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Senin pagi (10/09/2025).

Apel pagi kali ini dipimpin langsung oleh Perwira Seksi Personalia (Pasi Pers) Kodim 1602/Ende, Lettu Inf. Suryanto Rae, yang menyampaikan sejumlah arahan penting kepada seluruh anggota yang hadir.

Dalam amanatnya, Lettu Inf. Suryanto Rae menekankan pentingnya menjaga kedisiplinan, semangat kerja, dan loyalitas terhadap satuan, serta mengingatkan seluruh personel untuk terus menjaga nama baik TNI di tengah masyarakat.

“Sebagai aparat kewilayahan, kita harus menjadi contoh bagi masyarakat, baik dalam sikap, tutur kata, maupun tindakan. Apel pagi ini bukan hanya rutinitas, tetapi juga momentum untuk menyatukan semangat dan komitmen dalam menjalankan tugas,” ujar Lettu Suryanto dalam arahannya.

Apel pagi rutin ini juga menjadi wadah untuk menyampaikan informasi terkini terkait kegiatan satuan serta evaluasi pelaksanaan tugas harian.

Kegiatan apel berlangsung tertib dan khidmat, diikuti oleh seluruh personel Kodim 1602/Ende.

(Penulis Tim pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Perkuat Ekonomi Desa, Dandim 1621/TTS Lakukan Pengecekan KDKMP di Kabupaten TTS.

    Perkuat Ekonomi Desa, Dandim 1621/TTS Lakukan Pengecekan KDKMP di Kabupaten TTS .

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Amanuban Barat, TTS — Komandan Kodim 1621/TTS Letkol Inf Gunawan Budhi Prasetyo, S.Sos melaksanakan pengecekan langsung sejumlah lokasi Koperasi Desa Kelurahan Merah Putih (KDKMP) Jumat, (09/01/2026). Kegiatan ini bertujuan memastikan kesiapan lahan, legalitas kepemilikan, serta efektivitas fungsi KDKMP dalam mendukung pemberdayaan masyarakat di wilayah Kabupaten Timor Tengah Selatan. Kunjungan mulai pada pukul 10.00 WITA, diawali […]

  • Babinsa Serka Piter Kase Ajak Warga Waspada dan Peduli Lingkungan Sekitar

    Babinsa Serka Piter Kase Ajak Warga Waspada dan Peduli Lingkungan Sekitar

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka memperkuat sinergitas antara TNI dan masyarakat serta menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama warga masyarakat di Desa Tomberabu 1, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada Senin, 22 September 2025, dimulai pukul […]

  • Jaga kondusifitas, Dandim 1623/Karangasem bersama Forkopimda laksanakan rapat koordinasi.

    Jaga kondusifitas, Dandim 1623/Karangasem bersama Forkopimda laksanakan rapat koordinasi.

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam upaya menjaga kondusifitas dan stabilitas Daerah, Komandan Kodim 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir bersama Forkopimda melaksanakan Rapat forkopimda Membangun Sinergitas antar Anggota Forkopimda Kab. Karangasem, bertempat di Gedung Sabha Prakerthi Kantor Bupati Karangasem Jalan Ngurah Rai Amlapura, Kelurahan Karangasem, Kecamatan/Kabupaten Karangasem pada Selasa (19/08/25) Rapat yang di pimpin Bupati Karangasem I Gusti […]

  • Patroli Harkamtibmas, Polsek Mengwi Susuri Jalur Pedesaan Cegah Kriminalitas

    Patroli Harkamtibmas, Polsek Mengwi Susuri Jalur Pedesaan Cegah Kriminalitas

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Mengwi – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap kondusif, personel Samapta Polsek Mengwi melaksanakan patroli Harkamtibmas dengan menyusuri jalur pedesaan di wilayah hukum Polsek Mengwi, Minggu (26/10/2025) pukul 23.00 Wita Kegiatan patroli ini dipimpin oleh Iptu Arya Bambang Cakra Pernata, S.Pd., dengan menyasar sejumlah titik rawan di jalur pedesaan seperti area […]

  • Babinsa Dampingi Survey Lapangan Yayasan Graha Sari Boga untuk MBG

    Babinsa Dampingi Survey Lapangan Yayasan Graha Sari Boga untuk MBG

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Tim survey yang dipimpin oleh Kadek Leni Jusmiati, S.T.R. Kem., melakukan kegiatan survey lapangan terhadap Yayasan Graha Sari Boga. Yayasan merupakan mitra Badan Gizi Nasional dalam memproduksi dan menyalurkan Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi anak-anak Sekolah. Babinsa bersama Bhabinkamtibmas Atensi Berlangsungnya Survey lapangan Yayasan Graha Sari Boga di tempat pengolahan MBG (Makan […]

  • Polsek Kuta Utara Tingkatkan Patroli  Sasar  Obyek Wisata Saat Penampahan Kuningan

    Polsek Kuta Utara Tingkatkan Patroli Sasar Obyek Wisata Saat Penampahan Kuningan

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Dalam rangka meningkatkan keamanan dan kenyamanan masyarakat serta wisatawan, Polsek Kuta Utara melaksanakan patroli di beberapa obyek wisata di wilayahnya saat Hari Penampahan Kuningan, Jumat (28/11/2025) malam pukul 22.00 Wita. Patroli ini bertujuan untuk mengantisipasi gangguan kamtibmas dan memberikan rasa aman kepada pengunjung. Kapolsek Kuta Utara, Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina, […]

expand_less