Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Di Musim Penghujan, Melalui Komsos, Babinsa Koramil 05 Panite Ajak Warga Selalu Jaga Kesehatan

Di Musim Penghujan, Melalui Komsos, Babinsa Koramil 05 Panite Ajak Warga Selalu Jaga Kesehatan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

So’e – Dalam rangka terjalinnya komunikasi yang baik antara Babinsa dengan masyarakat, seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 05/Panite Kodim 1621/TTS, Serda Orianus Bifel laksanakan komsos di rumah bapak Adrianus nomleni bertempat di desa pollo kec. Amanuban Selatan
kab. TTS. Selasa (09-09-2025)

Kegiatan komsos dengan warga Binaan menghimbau kepada masyarakat untuk selalu menjaga Ketertiban dan keamanan serta menyampaikan agar selalu jalin komunikasi yang baik antara mitra karib dengan Babinsa, Komsos dengan Bapak Adrianus nomleni menghimbau agar menjaga kesehatan, karena cuaca saat ini sering hujan dan cuaca tidak menentu

Bapak Adrianus nomleni sangat berterimakasih atas kepedulian Babinsa terhadap Masyarakat agar tidak terkena penyakit dan harus selalu hidup bersih.

Dengan turun kewilayah binaan untuk melaksanakan kegiatan Komsos dalam rangka untuk mempererat hubungan antara Babinsa dan masyarkat agar lebih mudah mendapatkan informasi dan perkembangan situasi di wilayah Desa binaan serta untuk menciptakan kemanunggalan TNI bersama rakyat, serta memberikan himbauan dan pengertian kepada Masyarakat untuk menunjang pelaksanaan tugas pokoknya sebagai seorang Babinsa.
Pendim 1621 TT

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ba’a Dampingi Pengecekan Lahan Koperasi Merah Putih di Desa Suelain

    Babinsa Ba’a Dampingi Pengecekan Lahan Koperasi Merah Putih di Desa Suelain

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Nelson Sine, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus pendampingan pengecekan lahan milik Desa Suelain yang akan digunakan untuk pembangunan gedung Koperasi Merah Putih. Kegiatan ini berlangsung pada Senin (27/10/2025) pukul 11.30 WITA di Dusun Soka 02, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Nelson Sine bersama […]

  • Kalau mau, saya bisa bantu buatkan isi untuk salah satu judul tersebut juga. Mau?

    Kalau mau, saya bisa bantu buatkan isi untuk salah satu judul tersebut juga. Mau?

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Desa Nualise, Kecamatan Wolowaru, Praka Jusman, menggelar kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pengamanan wilayah (pamwil) di wilayah binaannya pada Selasa pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 Wita ini berlangsung hingga pukul 11.00 Wita dan berjalan dengan aman dan lancar.19 Agustus 2025. Dalam kesempatan tersebut, Praka Jusman tidak hanya melakukan pengawasan dan pemantauan, […]

  • Pastikan Berjalan Aman Dan Lancar, Babinsa Jumpai Bersama Pecalang Hadir Amankan Ida Bhatara Mesolah

    Pastikan Berjalan Aman Dan Lancar, Babinsa Jumpai Bersama Pecalang Hadir Amankan Ida Bhatara Mesolah

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka menjaga Kamtibmas serta dukungan akan kelestarian adat dan budaya, Babinsa Jumpai Koramil 1610/Klungkung Koptu Made Nuriana menggelar pengamanan Ide Bhatara mesolah, Kamis ( 25/09/25 ). Pengamanan tersebut digelar Koptu Made Nuriana di Pura Taman Sari Desa Jumpai, Kecamatan/Kabupaten Klungkung dengan bersinergi bersama pecalang. Saat dikonfirmasi, Babinsa Jumpai Koptu Made Nuriana menjelaskan bahwa […]

  • Polsek Petang Sisir Lokasi Usaha Lewat Patroli Malam

    Polsek Petang Sisir Lokasi Usaha Lewat Patroli Malam

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

      Mangupura – Guna menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif, jajaran Polsek Petang melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Minggu malam (3/8/25). Patroli ini menyasar sejumlah warung, pertokoan, dan lokasi usaha lainnya yang masih beroperasi di wilayah hukum Polsek Petang. Kegiatan patroli malam yang dipimpin Aiptu AA Putu Nadi Darmana selaku perwira […]

  • Dukung Kesehatan Anak, Babinsa Desa Tepas Dampingi Program Makan Bergizi GratisDukung Kesehatan Anak, Babinsa Desa Tepas Dampingi Program Makan Bergizi Gratis

    Dukung Kesehatan Anak, Babinsa Desa Tepas Dampingi Program Makan Bergizi GratisDukung Kesehatan Anak, Babinsa Desa Tepas Dampingi Program Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Desa Tepas Serda Rusdiansyah, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG) di SDN 2 Tepas, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (18/09/2025). Program MBG ini merupakan salah satu langkah pemerintah dalam mendukung pemenuhan gizi anak usia sekolah. Kehadiran Babinsa di tengah kegiatan tersebut bertujuan untuk memberikan […]

  • Dandim 1605/Belu Sambut Kunjungan Kerja Komandan Korem 161/Wira Sakti

    Dandim 1605/Belu Sambut Kunjungan Kerja Komandan Korem 161/Wira Sakti

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Komandan Korem 161/Wira Sakti Kolonel Inf Hendro Cahyono dengan didampingi Ketua Persit KCK Koorcab Rem 161 PD IX/Udayana Ny. Kartika Hendro Cahyono melaksanakan kunjungan kerja ke Makodim 1605/Belu, Kamis (21/8/2025). Kunjungan kerja perdana Komandan Korem 161/Wira Sakti Kolonel Inf Hendro Cahyono ini dilakukan usai menutup program TMMD ke-125 Kodim 1605/Belu di Desa Naekasa, […]

expand_less