Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kasdim 1601/Sumba Timur Tegaskan Nilai Nasionalisme Lewat Upacara Bendera Senin

Kasdim 1601/Sumba Timur Tegaskan Nilai Nasionalisme Lewat Upacara Bendera Senin

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Kodim 1601/Sumba Timur menggelar upacara bendera hari Senin. Upacara digelar di Halaman Makodim, Jl. Ir Sukarno No 11 Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur. Senin (08/09/2025)

Kepala Staf Kodim 1601/Sumba Timur, Mayor Inf Sambudi sebagai Inspektur Upacara (Irup). Sementara Komandan Upacara (Danup) Pasilog, Letda Inf Nikolas Klau Seran, dan Perwira Upacara (Paup) Pasiter, Kapten Inf Samsiadi.

Upacara bendera yang dilaksanakan setiap hari Senin ini adalah dalam rangka memupuk jiwa kejuangan, patriotisme, nasionalisme dan solidaritas prajurit serta untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah gugur dalam memperjuangkan kemerdekaan.

Upacara tersebut bukan hanya sekedar rutinitas yang biasa dilakukan, akan tetapi harus benar-benar dimaknai sebagai sebuah implementasi jiwa Nasionalisme sebagai warga Negara Kesatuan Republik Indonesia, apalagi sebagai seorang prajurit TNI.

Selain itu, pelaksanaan upacara juga untuk menumbuhkan jiwa patriotisme seluruh peserta upacara, guna menghormati Sang Saka Merah Putih, serta menumbuhkan jiwa kedisiplinan bagi seluruh prajurit Kodim 1601/Sumba Timur dalam mengamalkan Sapta Marga, Delapan Wajib TNI, dan Sumpah Prajurit.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jaga Citra Polri, Wakapolres Bandara Ingatkan Anggota Hindari Pelanggaran

    Jaga Citra Polri, Wakapolres Bandara Ingatkan Anggota Hindari Pelanggaran

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Badung – Wakapolres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai Kompol I Nengah Sudiarta, S.Sos., memimpin apel jam pimpinan pada Senin (14/7/2025) pagi di halaman Mapolres Bandara. Apel diikuti oleh para Pejabat Utama (PJU), seluruh personel, termasuk ASN Polri. Kegiatan diawali dengan pemeriksaan sikap tampang untuk memastikan kerapian dan kesiapsiagaan anggota. Dalam arahannya, Wakapolres menyampaikan terima […]

  • Babinsa Desa Tangkup bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan sosialisasi kepada siswa – siswi SDN 1 Tangkup

    Babinsa Desa Tangkup bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan sosialisasi kepada siswa – siswi SDN 1 Tangkup

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka mencegah terjadinya kasus perundungan atau bullying yang marak dikalangan pelajar, Babinsa 1623-04/Sidemen memberikan sosialisasi dan edukasi anti perundungan dan kekerasan kepada siswa-siswi SDN 1 Tangkup, Kec.Sidemen, Kab.Karangasem pada Selasa (29/07/25) Kegiatan yang berlangsung pada pagi hari di ruangan sekolah tersebut juga dihadiri dan didampingi oleh Kepala Sekolah SDN 1 Tangkup, para […]

  • Tindak Lanjut Arahan Kapolsek Dentim, Bhabinkamtibmas Intensifkan Patroli Gabungan Jelang Natal

    Tindak Lanjut Arahan Kapolsek Dentim, Bhabinkamtibmas Intensifkan Patroli Gabungan Jelang Natal

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Menjelang Perayaan Natal, Bhabinkamtibmas Polsek Denpasar Timur (Dentim) mengintensifkan pelaksanaan patroli gabungan bersama Babinsa, Linmas dan unsur Pemerintah Desa di wilayah binaan masing-masing sebagai bentuk kolaborasi dan upaya preventif menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif. Pelaksanaan patroli gabungan tersebut merupakan tindak lanjut dari arahan Kapolsek Dentim, Kompol I Ketut Tomiyasa, S.H.,M.H., agar Bhabinkamtibmas meningkatkan […]

  • Koramil 1628-01/Taliwang Bantu Program MSG, Siswa SDN Negeri Sermong Senang dan Sehat

    Koramil 1628-01/Taliwang Bantu Program MSG, Siswa SDN Negeri Sermong Senang dan Sehat

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Serda Ruslin, Babinsa Desa Sermong dari Koramil 1628-01/Taliwang, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Sehat Bergizi (MSG) di SDN Negeri Sermong, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Kamis (27/11/2025) pagi pukul 07.45 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari program TNI untuk mendukung tumbuh kembang anak-anak dengan memberikan asupan gizi seimbang. Menu yang disajikan […]

  • Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian terhadap ketahanan pangan dan bagian dari sinergitas TNI dengan masyarakat

    Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian terhadap ketahanan pangan dan bagian dari sinergitas TNI dengan masyarakat

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Sawan, 5 Agustus 2025 — Babinsa Desa Sinabun, Sertu Adman Wanda, bersama warga dan krama Subak Dangin Umah serta Subak Menasa, melaksanakan kegiatan gotong royong memperbaiki saluran irigasi yang jebol akibat tanah amblas. Perbaikan ini menyasar saluran yang mengalami kerusakan sejak peristiwa amblasnya tanah pada bulan Februari 2025 lalu, yang hingga kini belum mendapatkan perbaikan […]

  • Aparat Seririt dan Yayasan Jana Kerthi Bali Bangun Komunikasi Harmonisa Lewat Kegiatan KOMSOS

    Aparat Seririt dan Yayasan Jana Kerthi Bali Bangun Komunikasi Harmonisa Lewat Kegiatan KOMSOS

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    SERIRIT, (16/11/2025) – Babinsa Kelurahan Seririt Sertu Made Sumitra bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Seririt Bripka Putu Suardiyasa melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (KOMSOS) bersama Ketua Yayasan Jana Kerthi Bali dan jajaran SPPG Yayasan Jana Kerthi Bali. Kegiatan ini berlangsung di Wantilan SPPG Yayasan Jana Kerthi Bali, Jalan Diponogoro, Kelurahan Seririt, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, mulai pukul 09.30 […]

expand_less