Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli di Kawasan Taman Ayun Polsek Mengwi Imbau Anak Muda Jaga Keamanan dan Ketertiban

Patroli di Kawasan Taman Ayun Polsek Mengwi Imbau Anak Muda Jaga Keamanan dan Ketertiban

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
  • visibility 20
  • comment 0 komentar

Mengwi – Polsek Mengwi menggelar kegiatan blue light patrol dengan melaksanakan patroli dialogis dikawasan obyek wisata taman ayun Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Minggu (7/9/2025) pukul 21.00 wita

Dalam kegiatan tersebut personil samapta dikendalikan oleh Panit 3 unit samapta Aiptu Nyoman Sima Asa, pada kesempatan tersebut petugas patroli menyampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan

Selain itu unit samapta juga mengingatkan untuk tidak melaksanakan balapan liar yang dapat membahayakan diri sendiri dan pengendara lainnya

Aiptu I Nyoman Sima Asa., seijin Kapolsek Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., mengatakan kegiatan patroli ini bertujuan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif

“Melalui patroli dialogis kita sampaikan imbauan kamtibmas sehingga tidak ada masyarakat yang menjadi korban kejahatan”, ucapnya

Selain menyampaikan imbauan patroli dialogis juga sebagai sarana bertukar informasi dalam menciptakan keamanan dan ketertiban dimasyarakat. (8/9).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koperasi Merah Putih Terpantau Ketat, Serda Yakub Beri Arahan Administrasi

    Koperasi Merah Putih Terpantau Ketat, Serda Yakub Beri Arahan Administrasi

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Serda Yakub, Babinsa Desa Dasan Anyar, Koramil 1628-05/Jereweh, Melaksanakan pengawasan rutin di Koperasi Merah Putih, Rabu (26/11/2025). Kegiatan ini bertujuan memastikan kelancaran operasional koperasi sekaligus mendukung transparansi dan akuntabilitas dalam pengelolaan keuangan serta kegiatan anggota. Dalam pengawasannya, Serda Yakub memantau pencatatan transaksi, laporan keuangan, dan prosedur administrasi koperasi. Selain itu, Babinsa […]

  • Sinergi Babinsa–Pemdes Lopok Beru Wujudkan Penyaluran Bantuan Pangan yang Aman dan Transparan

    Sinergi Babinsa–Pemdes Lopok Beru Wujudkan Penyaluran Bantuan Pangan yang Aman dan Transparan

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Babinsa Desa Lopok Beru, Serda Suparman dari Koramil 1607-06/Lape Lopok, bersama Pemerintah Desa Lopok Beru melaksanakan kegiatan pendampingan penyaluran bantuan pangan kepada warga masyarakat, bertempat di Kantor Desa Lopok Beru, Kecamatan Lopok, Rabu (11/12/2025). Bantuan pangan yang disalurkan berupa beras 10 kg dan minyak goreng 1 liter/bulan untuk periode Oktober – November […]

  • Kegiatan Patroli Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Berjalan Aman dan Dapat Apresiasi Warga

    Kegiatan Patroli Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Berjalan Aman dan Dapat Apresiasi Warga

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Sukardin, melaksanakan kegiatan patroli malam sekaligus bersilaturahmi dengan warga binaan pada Jumat, (28/11/2025), pukul 22.25 WITA. Patroli malam yang dilaksanakan menyasar area pemukiman warga serta titik-titik yang dianggap rawan aktivitas kerumunan. Pada kesempatan tersebut, Serda Sukardin juga memberikan […]

  • Babinsa Kampung Kusamba Sebut Sampan Tujuan Nusa Lembongan Karam Diterjang Ombak

    Babinsa Kampung Kusamba Sebut Sampan Tujuan Nusa Lembongan Karam Diterjang Ombak

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sebuah Sampan Sri Merta Sari 2 dengan tujuan Kusamba menuju Nusa lembongan, Kecamatan Nusa penida, kabupaten Klungkung mengalami musibah di tenggelam di perairan Pantai Kampung Kusamba pada Kamis ( 28/08/25 ). Musibah tersebutpun dibenarkan Babinsa Kampung Kusamba Pelda Yudi Suhartono yang terjun langsung ke lokasi. Iya pagi ini, sekira pukul 09.30 Wita berlokasi di […]

  • Di Bawah Kepemimpinan Letkol Rizal Wijaya, TMMD Bangun Infrastruktur Air untuk Desa Batuan

    Di Bawah Kepemimpinan Letkol Rizal Wijaya, TMMD Bangun Infrastruktur Air untuk Desa Batuan

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Sabtu (26/7/2025) — Komitmen TNI dalam membangun wilayah pedesaan kembali diwujudkan secara nyata dalam pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025. Salah satu proyek monumental yang tengah digarap adalah pembangunan 1 unit Tower Reservoir berkapasitas 20 m³ (20.000 liter) di Banjar Bucuan, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Pembangunan tower […]

  • Hadir Kawal Pencairan BLT DD, Babinsa Paksebali Pastikan prosesi Berjalan Aman dan tepat sasaran

    Hadir Kawal Pencairan BLT DD, Babinsa Paksebali Pastikan prosesi Berjalan Aman dan tepat sasaran

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung, – Sejumlah 21 warga Desa Paksebali, Kecamatan dawan, Kabupaten Klungkung menerima pencairan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa atau BLT-DD dari Pemerintah Desa Paksebali, Rabu ( 22/10/25 ). Digelar di kantor Desa Paksebali, penyaluran BLT DD yang pimpin langsung Pj Perbekel paksebali Ketut Suryantika itupun turut melibatkan Babinsa Paksebali Sertu Agus Pande. Disela pendampingannya, Babinsa […]

expand_less