Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kopda Komang Adnyana Ajak Semua Pihak Bersatu Dan Berkontribusi Tangani Sunting

Kopda Komang Adnyana Ajak Semua Pihak Bersatu Dan Berkontribusi Tangani Sunting

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Pemerintah Desa Batumadeg, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung menggelar Rembug Stunting sebagai upaya dan langkah dalam pencegahan serta percepatan penurunan angka stunting, Jumat ( 05/09/25 ).

Kegiatan Rembug Stunting ini dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Desa Batumadeg yang dihadiri oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung, Perwakilan Pemcam, Perbekel Desa Batumadeg beserta staf dan elemen terkait, Perwakilan UPT Puskesmas Nusa Penida l serta turut didampingi oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas Batumadeg.

Kegiatan Rembug Stunting ini digelar berdasarkan PermenDes PDTT no 2 tahun 2024 diamanatkan salah satu persyaratan mutlak untuk merealisasi Dana Desa dengan melaksanakan Rembug Stunting yang juga sebagai dasar untuk proses penyusunan RKPDes tahun 2026.

Babinsa Batumadeg Koptu Komang Adnyana menyampaikan, Rembug Stunting ini merupakan forum musyawarah dengan partisipasi instansi terkait bersama Pemdes dan berbagai elemen di tingkat desa untuk mengevaluasi dan membahas serta merumuskan strategi dan rencana aksi untuk mencegah serta menanggulangi stunting.

Kegiatan ini juga menjadi wujud sinergitas dan membangun komitmen bersama untuk mencegah sekaligus meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam upaya penanganan stunting,” terangnya.

Stunting merupakan salah satu permasalahan serius yang terus mendapat perhatian khusus pemerintah. Bahkan dalam mencegah dan mempercepat penurunan angka stunting, berbagai program dan kegiatanpun terus digencarkan, salah satunya rembug stunting ini,”lanjutnya.

Sebagai Babinsa dirinya terus berupaya optimal untuk memberikan kontribusi dalam penanganan stunting ini. Untuk itu, pada kesempatan ini, tak bosan-bosan dirinya mengajak berbagai pihak di wilayah untuk bersatu, berkolaborasi dan bergerak untuk penanganan stunting, demi mewujudkan Batumadeg yang bebas stunting,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bulog dan Kodim 1601/Sumba Timur Hadirkan Gerakan Pangan Murah Bagi Masyarakat

    Bulog dan Kodim 1601/Sumba Timur Hadirkan Gerakan Pangan Murah Bagi Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Kodim 1601/Sumba Timur bersama Perum Bulog Cabang Waingapu menggelar Gerakan Pangan Murah untuk menjaga stabilitas harga dan ketersediaan pasokan kebutuhan pokok bagi masyarakat. Kegiatan berlangsung di halaman Makodim 1601/Sumba Timur pada Sabtu (30/08/2025) pukul 09.00 WITA, dan serentak digelar di sejumlah Koramil jajaran. Dalam bazar pangan murah ini, masyarakat mendapatkan kesempatan […]

  • Babinsa Wulla Waejelu Bantu Warga Lakukan Pengeboran Sumur Secara Manual

    Babinsa Wulla Waejelu Bantu Warga Lakukan Pengeboran Sumur Secara Manual

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Dalam upaya membantu masyarakat memperoleh sumber air bersih, Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Pos Ramil Wulla Waejelu, Kodim 1601/Sumba Timur,Sertu Hendrik Hati Waluandja, bersama warga Dusun Kalala, melaksanakan kegiatan pengeboran sumur secara manual di rumah Bapak Djawa Hawala Ndima di Desa Hadakamali, Kecamatan Wulla Waijelu, Kabupaten Sumba Timur,Selasa(28/10/2025). Kegiatan ini dilakukan secara gotong royong antara […]

  • Babinsa Ramil 1602-01/Ende Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman di Desa Wolokaro

    Babinsa Ramil 1602-01/Ende Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman di Desa Wolokaro

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengawasan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Dusun Worosambi, Desa Wolokaro, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pukul 11.20 Wita hingga selesai dan berjalan dengan tertib, aman, dan lancar. Dalam kegiatan ini, Babinsa Serka Piter Kase aktif memantau situasi dan perkembangan wilayah untuk menjaga Kamtibmas […]

  • Babinsa Lembur Timur Dampingi Pembangunan Fondasi Koperasi Merah Putih

    Babinsa Lembur Timur Dampingi Pembangunan Fondasi Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Alor, 25 November 2025 – Babinsa Desa Lembur Timur, Sertu Isak Mauleti, melaksanakan pendampingan terhadap proses pembangunan Fondasi Koperasi Merah Putih yang berlokasi di Desa Lembur Timur, Kecamatan Lembur. Kegiatan dimulai pukul 07.00 Wita dan merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam mendukung pembangunan sarana ekonomi masyarakat di wilayah binaan. Pendampingan yang dilakukan mencakup metode bakti, […]

  • TNI Bersama Masyarakat Wujudkan Hidup Sehat Lewat Health Run 5K Gianyar Tahun 2025

    TNI Bersama Masyarakat Wujudkan Hidup Sehat Lewat Health Run 5K Gianyar Tahun 2025

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Gianyar – Minggu (9/11/2025) Dalam rangka mendukung semangat hidup sehat dan mempererat kebersamaan masyarakat, Danramil 1616-02/Ubud Mayor Inf I Gede Astawa turut berpartisipasi dalam kegiatan Health Run 5K sekaligus menghadiri Penutupan Kejuaraan Antar Kampung (Tarkam) Kemenpora RI Tahun 2025 yang digelar di Kabupaten Gianyar. Kegiatan yang dilaksanakan di Alun-Alun Kota Gianyar dan dipusatkan di Open […]

  • Peringati Maulid Nabi, Babinsa Taliwang Bersama Jamaah Masjid Nurul Iman

    Peringati Maulid Nabi, Babinsa Taliwang Bersama Jamaah Masjid Nurul Iman

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Kelurahan Dalam, Serda Syarifuddin menghadiri kegiatan peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW yang digelar di Masjid Nurul Iman, Lingkungan Kota Baru B, Kelurahan Dalam, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Sabtu (13/9/2025) malam. Acara yang dimulai pukul 20.00 WITA tersebut dihadiri oleh tokoh agama, tokoh masyarakat, perangkat kelurahan, […]

expand_less