Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Hadir di Tengah Warga, Babinsa Sekongkang Gelar Patroli Malam

TNI Hadir di Tengah Warga, Babinsa Sekongkang Gelar Patroli Malam

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, 03 September 2025 – Anggota piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Saidin, melaksanakan kegiatan patroli di seputaran wilayah binaan Koramil pada Rabu malam.

Patroli rutin ini dilaksanakan sebagai upaya untuk menjaga kondusifitas wilayah sekaligus meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap potensi gangguan keamanan. Kehadiran Babinsa di lapangan juga menjadi sarana komunikasi sosial dengan warga, sehingga tercipta hubungan yang baik antara TNI dan masyarakat.

Dalam kesempatan tersebut, Serda Saidin turut mengingatkan masyarakat agar tetap menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Ia menekankan pentingnya kerjasama serta kepedulian bersama dalam mencegah hal-hal yang dapat mengganggu kenyamanan hidup bermasyarakat.

Dengan adanya patroli yang dilaksanakan secara berkala, diharapkan masyarakat merasa lebih aman dan situasi di wilayah Kecamatan Sekongkang tetap kondusif.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1607/Sumbawa Ambil Bagian Dalam Gerakan Nasional Koperasi Merah Putih 2025

    Kodim 1607/Sumbawa Ambil Bagian Dalam Gerakan Nasional Koperasi Merah Putih 2025

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa Besar, Kodim 1607/Sumbawa menunjukkan komitmen kuat dalam mendukung penguatan ekonomi kerakyatan melalui koperasi dengan mengikuti kegiatan Video Conference (Vikon) Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung Koperasi Merah Putih Tahun 2025 yang digelar secara serentak secara nasional oleh Kementerian Koperasi, bertempat di Desa Pukat, Kecamatan Utan, dan Desa, Desa Dalam, Kecamatan Buer, Kabupaten Sumbawa, […]

  • Penyaluran Bantuan Pangan dan BLT di Rendu Butowe Berjalan Aman dan Kondusif

    Penyaluran Bantuan Pangan dan BLT di Rendu Butowe Berjalan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Dalam rangka mendukung kelancaran program bantuan pemerintah serta memastikan penyaluran bantuan tepat sasaran, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kodim 1625/Ngada, melaksanakan pendampingan pembagian bantuan pangan dan Bantuan Langsung Tunai (BLT) di Desa Rendu Butowe, Kecamatan Aesesa Selatan, Kabupaten Nagekeo, pada Jumat, 19 Desember 2025. Kegiatan pendampingan tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Desa Rendu Butowe, Sertu Hendi Wibowo. Bantuan […]

  • Dukung Ketahanan Pangan, Kodim Tabanan dan Bulog Gencarkan Penyaluran Beras SPHP

    Dukung Ketahanan Pangan, Kodim Tabanan dan Bulog Gencarkan Penyaluran Beras SPHP

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka menjaga stabilitas pangan dan membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok dengan harga terjangkau, Kodim 1619/Tabanan terus menunjukkan peran aktifnya melalui kerja sama dengan Perum Bulog. Kali ini, bantuan pangan berupa beras SPHP (Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan) disalurkan di Desa Samsam, Kec. Kerambitan, Minggu (24/8/2025) Sebanyak 4 ton beras SPHP didistribusikan kepada […]

  • Dandim 1622/Alor Hadiri Upacara Sumpah Pemuda Ke-97 Tingkat Kabupaten Alor

    Dandim 1622/Alor Hadiri Upacara Sumpah Pemuda Ke-97 Tingkat Kabupaten Alor

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Kalabahi – Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97 tahun 2025, Pemerintah Kabupaten Alor melaksanakan upacara di Lapangan Bukit Badoe, Desa Hulnani, Kecamatan Alor Barat Laut, pada Senin (27/10/2025). Kegiatan ini bertujuan menumbuhkan semangat nasionalisme, memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa, serta menanamkan nilai-nilai kepemudaan yang berkarakter dan berdaya juang tinggi di kalangan generasi muda Kabupaten […]

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Gelar Komsos di Desa Sainiup, Pererat Keakraban dengan Warga

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Gelar Komsos di Desa Sainiup, Pererat Keakraban dengan Warga

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Kamis 27 November 2025, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Sertu Ferdinand Bata, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama Masyarakat di Desa Sainiup, Kecamatan Biboki Selatan, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan tersebut dilakukan dengan duduk bersama Warga, Suasana penuh keakraban terlihat ketika Babinsa dan Masyarakat saling berbagi cerita, bertukar informasi, serta membahas berbagai hal positif yang […]

  • Personel Kodim 1614/Dompu Hadir Jaga Kondusifitas Gereja GKII

    Personel Kodim 1614/Dompu Hadir Jaga Kondusifitas Gereja GKII

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kodim 1614/Dompu menurunkan personelnya untuk melaksanakan pengamanan pelayanan Pos PAM gabungan di Gereja GKII, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu, Rabu malam, 22 Desember 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari Operasi Lilin Rinjani Tahun 2025 dalam rangka pengamanan perayaan Hari Raya Natal dan Tahun Baru. Keterlibatan aktif prajurit Kodim 1614/Dompu menjadi unsur utama dalam […]

expand_less