Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Tingkatkan Silaturahmi Babinsa Hadiri Maulid Nabi Muhammad di Wilayah Binaan

Tingkatkan Silaturahmi Babinsa Hadiri Maulid Nabi Muhammad di Wilayah Binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Pratu Ical Tris Paldino Babinsa Koramil 12/Sangir Kodim 0309/Solok menghadiri acara peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1447 H di Aula Kantor Camat Sangir Batang Hari, Kabupaten Solok Selatan, Kamis 04 Septembet 2025

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H yang dihadiri, Tomas, Toga, Todat dan masyarakat itu, selain menjadi wahana meningkatkan tali silaturrahmi antar umat Muslim juga sebagai pengingat untuk selalu mendekatkan diri kepada Allah SWT, Tuhan Yang Maha Kuasa.

“Babinsa menyampaikan terima kasih atas undangan panitia Maulid sehingga dapat mengikuti maulid bersama-sama umat Muslim di Kecamatan Sangir Batang Hari ” ucapnya.

“Peringatan Maulid Nabi ini mengajarkan tentang ajaran Rasulullah agar hidup rukun dan saling membantu,” ucap Babinsa

Alhamdulillah dengan memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, kita dapat mempertebal keimanan serta dapat bersilaturahmi dan meningkatkan ukhuwah islamiyah.

“Nabi Besar Muhammad SAW kita jadikan panutan dalam setiap Kehidupan. Menjadi suri tauladan bagi umat manusia, memperbanyak shodaqoh dan beramal sebagai bekal di hari akhir,” ujarnya.

Di tempat lain Danramil 12/Sagir Kapten Inf Syafrudin menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa di acara tersebut merupakan wujud kedekatan antara TNI dengan Rakyat yang tidak dapat terpisahkan.

“Semoga dengan semakin dekatnya rakyat dengan TNI maka kemanunggalan TNI dengan Rakyat semakin Kuat”,pungkas Danramil.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Mausamang Ajak Warga Gotong Royong Bersihkan Kebun Tokoh Adat

    Babinsa Mausamang Ajak Warga Gotong Royong Bersihkan Kebun Tokoh Adat

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Kopda Jeronimo Luis Varela, Babinsa Desa Mausamang dan Kelurahan Kolana Utara, Kecamatan Alor Timur, pada Senin 29 September 2025 pukul 08.00 WITA, melaksanakan kegiatan gotong royong bersama masyarakat di lahan milik Bapak Abraham Molana, salah satu tokoh adat Desa Mausamang. Kegiatan ini berlangsung di RT 06/RW 03 Dusun 01 Desa Mausamang. Gotong royong ini difokuskan […]

  • Pos Asulait Satgas Yonif 741/GN Bekerja Sama Dengan Mahasiswa KKN, Mulai Buka Lahan Kosong Siapkan Untuk Bertanam

    Pos Asulait Satgas Yonif 741/GN Bekerja Sama Dengan Mahasiswa KKN, Mulai Buka Lahan Kosong Siapkan Untuk Bertanam

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Belu – Pos Asulait melaksanakan kegiatan pengolahan lahan kosong bersama mahasiswa dari Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Universitas Nusa Cendana (Undana) di sekitar wilayah Pos Asulait, Kabupaten Belu. Kamis (17/07/2025) Pengolahan lahan ini bertujuan untuk memanfaatkan potensi tanah kosong agar menjadi lebih produktif dan bermanfaat bagi masyarakat, sekaligus menjadi wadah pembelajaran bagi para mahasiswa yang […]

  • Babinsa Koramil 1601-04 Tabundung Galang Gotong Royong Bersihkan Lahan

    Babinsa Koramil 1601-04 Tabundung Galang Gotong Royong Bersihkan Lahan

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 04/Tabundung, Kodim 1601/Sumba Timur,Pratu Denis Nderu Peta melaksanakan kegiatan pendampingan warga binaan dalam pembersihan lahan di Desa Bangga Watu, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur,pada Jumat (10/10/2025). Pendampingan ini merupakan wujud nyata peran Babinsa dalam membantu masyarakat di wilayah binaannya, khususnya dalam menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat. Pratu Denis turut bergabung bersama […]

  • ‎MTQ XXXI Lombok Timur Resmi Dimulai, Koramil Aikmel Pastikan Pawai Ta’aruf Berjalan Lancar

    ‎MTQ XXXI Lombok Timur Resmi Dimulai, Koramil Aikmel Pastikan Pawai Ta’aruf Berjalan Lancar

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ‎Aikmel, Lombok Timur – Koramil 1615-11/Aikmel turut berpartisipasi dalam pengamanan kegiatan Pawai Ta’aruf pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) XXXI Tingkat Kabupaten Lombok Timur yang berlangsung pada Rabu, 26 November 2025 pukul 08.00 WITA. ‎ ‎Kegiatan ini dipusatkan di Eks Kantor KLP Lenek sebagai titik start, sementara rute pawai berakhir di Lapangan Umum Aikmel yang menjadi […]

  • Babinsa Karamabura Dampingi Forum Laporan APBDes

    Babinsa Karamabura Dampingi Forum Laporan APBDes

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Desa Karamabura, Serda Aksar dari Koramil 1614-01/Dompu turut hadir dalam rapat pembahasan laporan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Tahun Anggaran 2024 yang digelar di Aula Kantor Desa Karamabura pada Kamis (04/09/2025) Kehadiran Babinsa pada forum ini menjadi bagian dari tugas pokok TNI AD di wilayah teritorial dalam mendukung program pemerintah […]

  • Pawas Pimpin Unit Patroli pantau SPBU di wilayah Jelijih Megati, cegah Kriminalitas

    Pawas Pimpin Unit Patroli pantau SPBU di wilayah Jelijih Megati, cegah Kriminalitas

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Seltim, Minggu, (02/10/2025), pukul 09.30 wita, piket pawas Aiptu I Made Budiarsa bersama anggota piket sabhara dan bhabinkamtibmas melaksanakan patroli pemantauan wilayah pengecekan dan kontrol di setiap pelayanan-pelayanan umum, cek point obyek vital tempat pengisian Premiun atau SPBU yang ada di wilayah hukum Polsek Seltim. Hal ini dilakukan untuk keamanan aktifitas yang melayani […]

expand_less