Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Kuta Utara Pimpin Patroli Skala Besar Jaga Keamanan Wilayah

Kapolsek Kuta Utara Pimpin Patroli Skala Besar Jaga Keamanan Wilayah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Kuta Utara – Menyikapi situasi Nasional belakangan ini, Kepolisian Sektor Kuta Utara melaksanakan patroli skala besar di daerah hukum Polsek Kuta Utara dengan melibatkan anggota Koramil 1611 – 03, Linmas Desa Canggu dan Pecalang. Rabu malam (3/9/2025.) pukul 21.00 Wita.

Kegiatan ini dipimpin langsung Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina SIK.,MH sebagai langkah antisipasi gangguan keamanan dan ketertiban paska adanya peristiwa aksi unras berujung anarkis di sejumblah daerah dengan menyasar titik-titik rawan, pusat keramaian, jalur pariwisata hingga kawasan pemukiman.

Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina SIK.,MH menyampaikan bahwa kegiatan patroli skala besar merupakan wujud sinergi TNI–Polri dan potensi keamanan lainnya dalam menciptakan situasi kondisi yang kondusif serta di harapkan dapat mencegah terjadinya aksi anarkis yang dapat mengganggu stabilitas wilayah.

“Paska adanya unjuk rasa Kami merasa terpanggil lalu bersinergi melaksanakan patroli bersama untuk memastikan situasi di tengah – tengah masyarakat tetap aman dan terkendali,” ujar Kapolsek.

Langkah positif yang di ambil ini sangat di rasakan masyarakat. Mereka merasa lebih tenang dengan adanya kehadiran aparat keamanan di sekitar lingkungan mereka.

“Untuk beberapa hari kedepan kegiatan patroli bersama ini terus dilakukan, diharapkan kondusifitas daerah hukum Polsek Kuta Utara dan sekitarnya tetap terjaga, sehingga aktivitas masyarakat dapat berjalan dengan lancar tanpa gangguan berarti,” Pungkas Kapolsek Kuta Utara Kompol Agus Pasek Sudina .

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Setelah Hotel Santika, Kodim 1606 Mataram Gelar Donor Darah di Prime Park

    Setelah Hotel Santika, Kodim 1606 Mataram Gelar Donor Darah di Prime Park

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Mataram, NTB – Suasana hangat dan penuh kepedulian sosial mewarnai kegiatan Bakti Teritorial Prima Donor Darah dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Selasa (30/9/2025). Kegiatan yang digelar oleh Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram ini berlangsung di Meeting Room Senaru dan Convention Hotel Prime Park Mataram, dengan antusiasme ratusan peserta […]

  • Bhabinkamtibmas Kel. Kesiman Bersama Babinsa dan Unsur Desa Adat Kawal Jalannya Upacara Pelebon di Jl. Surabi

    Bhabinkamtibmas Kel. Kesiman Bersama Babinsa dan Unsur Desa Adat Kawal Jalannya Upacara Pelebon di Jl. Surabi

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Dalam rangka menjaga kelancaran serta ketertiban pelaksanaan kegiatan adat di wilayah binaan, Bhabinkamtibmas Kelurahan Kesiman Bripka Wayan Artawa bersama Babinsa Koptu Wayan Suardika dan Pecalang Dajan Tangluk mengawal dan melakukan pengamanan kegiatan Upacara Pelebon di Puri Kajanan, Jalan Surabi No.10, Kelurahan Kesiman, Denpasar Timur, pada Kamis (09/10/2025) siang. Upacara Pelebon tersebut merupakan prosesi adat pengabenan […]

  • Pastikan kesiapan jelang Natal dan tahun baru Kapolsek Densel laksanakan sambang silahturahmi di The Meru Sanur

    Pastikan kesiapan jelang Natal dan tahun baru Kapolsek Densel laksanakan sambang silahturahmi di The Meru Sanur

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 67
    • 0Komentar

    DENPASAR, BALI – Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga melaksanakan kegiatan sambang dan silaturahmi ke Hotel The Meru Sanur pada Kamis (11/12) pukul 11.15 Wita untuk memastikan kesiapan penyelenggaraan acara malam pergantian tahun 2025–2026. Kunjungan ini juga menjadi momentum memperkuat koordinasi dengan pihak hotel dalam menjaga situasi Kamtibmas tetap aman dan kondusif di kawasan […]

  • TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Terus Berlanjut, Pendropingan Material Irigasi Pu’un Keo Dikebut

    TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Terus Berlanjut, Pendropingan Material Irigasi Pu’un Keo Dikebut

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ngada, 29 Oktober 2025 – Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan progres signifikan dalam pelaksanaan kegiatan fisik di wilayah Kabupaten Ngada. Salah satu kegiatan utama yang tengah berlangsung adalah pendropingan material pembangunan saluran irigasi Pu’un Keo yang terletak di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Komandan Kodim […]

  • Pematangan Lahan Koperasi Merah Putih Desa Fuafuni Rampung, Babinsa Pastikan Situasi Kondusif

    Pematangan Lahan Koperasi Merah Putih Desa Fuafuni Rampung, Babinsa Pastikan Situasi Kondusif

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil di wilayah Kodim 1627/Rote Ndao terus aktif melaksanakan pendampingan dan monitoring pembangunan sarana ekonomi masyarakat. Pada Kamis, 15 Januari 2026, Babinsa Desa Fuafuni Serka Armindo Da Silva bersama anggota Staf Teritorial Kodim 1627/RN Sertu Heri Boru melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus memantau proses pematangan lahan pembangunan Koperasi Merah Putih Desa […]

  • Kodim 1601/Sumba Timur Tekankan Disiplin dan Kesiapsiagaan Menjelang Musim Hujan

    Kodim 1601/Sumba Timur Tekankan Disiplin dan Kesiapsiagaan Menjelang Musim Hujan

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur.Kodim 1601/Sumba Timur melaksanakan upacara bendera awal bulan Desember yang berlangsung di lapangan apel Makodim 1601/Sumba Timur, Jalan Ir. Sukarno No. 11, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Senin (01/12/2025). Pada kesempatan tersebut, Kepala Staf Kodim 1601/Sumba Timur, Mayor Inf Sambudi, bertindak sebagai Inspektur Upacara. Sementara itu, Pasi Ops Lettu […]

expand_less